Anda di halaman 1dari 2

ELEKTROKARDIOGRAM (EKG)

Dasar tubuh manusia bersifat sbg konduktor shg memungkinkan penempatan elektroda di
permukaan tubuh dpt merekam peristiwa listrik di dalam tubuh

EKG mrp penjumlahan aktivitas listrik yg berasal dari semua sel otot jantung aktif

Gelombang P: depolarisasi atrium

Gelombang Q: depolarisasi di berkas his

Gelombang R: depolarisasi menyebar dr bgn dalam ke bgn luar dasar ventrikel

Segmen PR: waktu yg dibutuhkan oleh impuls dari SA node ke AV node; terjadi perlambatan AV node

Gelombang S: depolarisasi menyebar naik dr bgn dasar ventrikel

Kompleks QRS: depolarisasi ventrikel

Segmen ST: waktu sejak akhir depolarisasi ventrikel sebelum terjadi repolarisasi (fase plateau); saat
tjd kontraksi & pengosongan ventrikel

Gelombang T: repolarisasi atrium

Interval TP: waktu saat terjadinya relaksasi & pengisian ventrikel

1. HEART RATE

Heart Rate Normal = 60 – 100 x/menit

HR > 100 x/menit = Takikardi

HR < 60 x/menit = Bradikardi

Rumus HR (Frekuensi Jantung) dengan Kotak Kecil

HR = 60 / (Jarak R-R dg Kotak kecil x 0.04)


Dengan adanya bantuan software diharapkan nantinya dapat membantu kita memahami dan
mengerti hasil dari EKG tersebut., Khusunya Untuk MAHASISWA AKPER INTAN MARTAPURA agar
Pengetahuan dan Skilnya selalu ditingkatkan dalam bidang kesehatan, Selalu Semangattt...

Anda mungkin juga menyukai