Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KEGIATAN MEMBUAT KERAJINAN BAHAN LUNAK DARI KORAN

DISUSUN UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA PELAJARAN


PRAKARYA

NAMA: ATIKAH HAFIZAH NAJLA


KELAS: XI.IIS

GURU PEMBIMBING: Rizal

TAHUN PELAJARAN 2017-2018

Kerajinan Tempat Aksesoris dari Koran


A. Bahan dan alat
1. Kertas koran bekas
2. Gunting
3. Lem
4. Lidi

B. Langkah-langkah pembuatan
B.1 Pembuatan gulungan kertas

1. Siapkan kertas koran bekas secukupnya.


2. Kemudin bagi per lembar koran menjadi dua
bagian yang sama besar.
3. Setelah dibagi menjadi beberapa helai.
4. Lalu ambil lidi yang sudah disiapkan.
5. Koran yang sudah dibagi tadi kita gulung dengan lidi tadi kemudian letakkan lidi
pada salah satu ujung koran dengan posisi miring dari kertas koran.
6. Baru digulung dengan rapi dan padat.
7. Setelah digulung berilah lem pada gulungan terakhir agar tidak lepas.

B.2 Pembuatan alas kerajinan

1. Siapkan delapan gulungan kertas koran.


2. Kemudian bagi masing-masing menjadi
empat.
3. Lalu empat gulungan pertama diletakkan
dengan arah lurus dan empat gulungan kedua
diletakkan diatas gulungan pertama pada
posisi di tengah-tengah membentuk tanda
tambah.
4. Setelah itu ambil satu gulungan lagi kemudia
patahkan menjadi dua.
5. Setelah dipatahkan menjadi dua kemudian
masukkan kedalam 8 gulungan tadi
6. Sehingga ada sisi atas dan bawah. Gulungan yang dibawah kita letakkan diatas
dan yang diatas kita letakkan ke bawah. Lakukan dengan satu putaran kemudia
bagi gulungan yang 4 menjadi dua dan lakukan seperti tadi sebanyak 2 putaran.
7. Dan yang terakhir bagi menjadi 1 gulungan dari 2 gulungan dan lakukan sampai
berapa besar alas yang kita inginkan.
B.3 Pembuatan tempat aksesoris

1. Yang kita lakukan sama dengan membuat


alas hanya saja dalam menganyamnya kita
harus mematahkan ruas-ruas agar berdiri.
2. Setelah mengayam beberapa putaran
sehingga terbentuk sesuai keinginan.
3. Kemudian patahkan ruasnya ke arah luar
dengan menganyam 3 atau 4 putaran
4. Lalu ruasnya dipatahkan lagi ke arah dalam
sebanyak 3 putaran.
5. Dan yang terakhir patahkan lagi kearah luar sebanyak 4 putaran
6. Untuk menjadi rapi maka ruas yang berlebih kita potong dan kita lem kearah
luar maupun dalam kerajinan.

C. Pembuatan tutup tempat aksesoris


Pembuatan tutup untuk tempat aksesoris sama
seperti membuat alas hanya saja yang kita tanbahkan adalah
pegangan untuk membuka tutup tersebut atau pegangan
dengan cara menjalin dari 3 gulungan kertas koran kemudian
masukan dan lem pada sisi yang mempunyai jarak antara
putaran dengan putran kertas koran sehingga menjadi lebih
rapi dan bagus.

Anda mungkin juga menyukai