Anda di halaman 1dari 1

KODE WARNA DAN SIMBOL UNTUK WADAH

PEMILAHAN LIMBAH MEDIS


Permen LHK nomor 56 tahun 2015

WARNA SIMBOL KETERANGAN

Limbah patologis dan limbah


infeksius, disimpan dalam
kantong plastik kuat dan anti
bocor atau tempat sampah
medis kuning berdinding
dengan logo Limbah Medis
Infeksius.

Limbah Medis Padat Tajam


seperti kaca pecah, jarum
suntik, pipet dan alat
kesehatan lainnya. Disimpan
di safety box / tong sampah
kuning yang tertutup.

Limbah Kimia dan Farmasi

Disimpan di kantong plastik


kuat dan anti bocor kode
berwarna coklat

Anda mungkin juga menyukai