Anda di halaman 1dari 1

NAMA : WA RINA RUMBIA

NIM : 14220170049
KELAS : B1
KANKER HATI
A. Pengertian Kanker Hati
Kanker hati adalah tumor atau benjolan pada hati yang bersifat ganas. Penyakit ini perlu
mendapatkan perhatian serius karena pengobatan yang sangat sulit. Semakin dini atau awal di
ketemukan, akan memberikan angka keberhasilan kesembuhan yang semakin tinggi.

B. Gejala dan Tanda Kanker Hati


Kanker hati sering memberikan tanda dan gejala awal yang samar (tidak jelas), munculnya
tanda dan gejala biasanya sudah dalam stadium lanjut. Tanda dan gejala apa yang sering muncul,
antara lain :
 Mual dan muntah
 Perut tidak nyaman
 Nyeri perut
 Perut kembung
 Kuning pada putih mata/ikteri
 Mudah lelah
 Kulit terasa gatal
 Penurunan berat badan

C. Faktor Resiko Kanker Hati


Penderita hepatitis B dan C, penderita sirosis hati karena konsumsi alcohol, diet tinggi
aflaxtoxin, penderita diabetes, pederita kegemukan (obesitas), paparan sering terhadap bahan
kimia

D. Pengobatan/Penatalaksanaan Kanker Hati


Piñatalaksanaan kanker hati yaitu pemotongan (reseksi) hati bila kanker hati masi dalam
tahap awal ukuran kecil, dan jumlah sedikit serta hanya mengenai satu sisi hati, serta fungsi hari
masi baik. Operasi dapat di lakukan dengan cara operasi terbuka maupun secara laparoskopi.

Anda mungkin juga menyukai