Anda di halaman 1dari 2

B.

TUJUAN KODE ETIK PROFESI


1. Untuk menjunjung tinggi
martabat dan citra profesi
2. Untuk menjaga dan memelihara
kesejahteraan para anggota
3. Untuk meningkatkan pengabdian
para anggota profesi D. PRINSIP KODE ETIK
4. Untuk meningkatkan mutu Menghargai otonomi.
KODE ETIK PROFESI profesi Melakukan tindakan yang benar.
Mencegah tindakan yang dapat
BIDAN merugikan.
Berlakukan manusia dengan adil.
A. PENGERTIAN KODE ETIK
Menjelaskan dengan benar.
PROFESI
Menepati janji yang telah
Kode etik suatu profesi adalah disepakati.
berupa norma-norma yang harus Menjaga perasaan.
diindahkan oleh setiap anggota profesi
yang bersangkutan di dalam
C. DIMENSI KODE ETIK
melaksanakan tugas profesinya dan
Anggota profesi dan klien atau
dalam hidupnya di masyarakat
pasien.
Anggota profesi dan sistem
kesehatan.
Anggota profesi dan profesi
kesehatan.
Anggota profesi dan sesama E. KODE ETIK KEBIDANAN
anggota profesi
Kode etik bidan di Indonesia
pertama kali disusun pada tahun
1986 dan disahkan dalam kongres bahwa peraturan yang dibuat tersebut
nasional IBI X tahun 1988, tidak bertentangan dengan peraturan
sedangkan petunjuk pelaksanaannya yang ada di atasnya.
disahkan dalam rapat kerja
nasional (RAKERNAS) IBI tahun 3. Aspek Agama
1991, kemudian disempurnakan dan Semua agama melarang tindakan
F. SANKSI PENYIMPANGAN KODE yang bias mengancam nyawa manusia
disahkan pada kongres nasional IBI
ETIK BIDAN bahkan membunuh, karena pada
XII tahun 1998.
1. Aspek Hukum dasarnya semua makhluk hidup
Secara umum kode etik Tugas dan wewenang bidan (manusia) ciptaan Tuhan memiliki hak
tersebut berisi 7 bab yaitu: terutama dalam bab V pasal 14 untuk hidup, meskipun masih berada
sampai dengan pasal 20, yang garis dalam kandungan.
Bab I. Kewajiban Bidan besarnya berisi tentang bidan dalam
terhadap Klien dan menjalankan prakteknya berwenang
Masyarakat (6 Butir) untuk memberikan pelayanan
Bab II Kewajiban Bidan kesehatan yang meliputi pelayanan
terhadap Tugasnya (3 Butir) kebidanan, pelayanan keluarga
Bab III. Kewajiban Bidan berencana, dan pelayanan kesehatan
terhadap Sejawat dan Tenaga masyarakat. Sebagai pedoman dan BY KELOMPOK 3
Kesehatan Lainnya (2 Butir) tata cara dalam pelaksanaan profesi, 1 C MIDWIFERY
Bab IV. Kewajiban Bidan sesuai dengan wewenang peraturan POLITEKNIK KESEHATAN
terhadap Profesinya (3 Butir) kebijaksanaan yang ada, maka bidan KEMENKES KENDARI
Bab V. Kewajiban bidan harus senantiasa berpegang pada kode
terhadap diri sendiri (3 Butir) etik bidan yang berlandaskan Pancasila
Bab VI. Kewajiban Bidan dan UUD 1945.
Terhadap Pemerintah, Nusa, 2. Aspek Etika
Bangsa dan Tanah Air (2 Kode etik dibuat oleh kelompok –
Butir) kelompok profesi yang ada di bidang
Bab VII. Penutup kesehatan, dengan ketentuan pokok

Anda mungkin juga menyukai