Anda di halaman 1dari 16

Pameran Trimatra

“UNDRESS(ED)”
DH Mahardika & Camelia Janualita
Kurator: Hendra Himawan

13 – 21 Juli 2019
BENTARA BUDAYA YOGYAKARTA
Jl. Suroto no. 2 Kota Baru, Yogyakarta
UNDRESS(ED)
Dua seniman perempuan, DH Mahardika dan Camelia Janualita, menuangkan segala ide dan pemikirannya kedalam
karya-karya patung dan tiga dimensi lainnya. Sebagai perupa perempuan, tentu dengan keterbatasannya, mereka
berdua ingin menghadirkan keluasan dan kebebasan cara pandang dalam melihat dan memaknai pengalaman sehari-
hari. Untuk itulah mereka memilih judul pamerannya “Undress(ed)”. Mengapa? Mereka berkarya dengan mengolah dan
membaca pengalaman personal mereka kedalam bahasa seni, bahasa yang mereka percayai cukup demokratis di
tengah masayarakat.

Langkanya pameran patung membuat Pameran Undress(ed) bagai angin segar di tengah riuhnya pameran senirupa
yang didominasi dengan karya-karya lukis dua dimensi. Pameran ini juga dimaksudkan sebagai proses berbagi
pengalaman dan pendidikan bagi masyarakat. Selain itu, melalui sebuah pameran setidaknya sebagai ajang
pertemanan dan bertukar pengetahuan dalam berkesenian.

Pameran ini terselenggara atas kerjasama yang baik antara Bentara Budaya Yogyakarta, DH Mahardika, Camelia
Janualita danMuseum Dan Tanah Liat.
Selamat menikmati karya-karya segarmereka di ruangBentara Budaya Yogyakarta yang berlangsung 13 – 21 Juli 2019.

Yogyakarta, 8 Juli 2019,

M. Wuryani - Bentara Budaya Yogyakarta


Stand by Me (2019)
56 x 27 x 150 cm
Resin, pecahan kaca
Broken and Forgotten (2019)
39 x 30 x 66 cm
Resin, pecahan kaca
Down, We Go (2019)
26 x 17 x 43 cm
Resin, pecahan kaca
Sweet Me (2019)
60x41x65 cm
Resin, pecahan kaca
Tell Me Why I'm So Hot (2019)
55 x 55 x35 cm
Resin, pecahan kaca
Curriculum Vitae
Diana P Harjanti a.k.a DH Mahardika 2016
(b. 1983, Yogyakarta) - “Move Art #2”, Tahunmas Artroom, Yogyakarta
- “Nggege Mongso”, Banyubening, Magelang
Address: Sempu RT 17, Pakembinangun, - “Asia Tri”, Omah Petruk, Yogyakarta
Pakem, Sleman, Yogyakarta - Indonesia
55582 2015
- “Gambar”, MDTL, Yogyakarta
- “ Try to Explain”Duet exhibition (feat Titus Garu P), Jogja
Contemporary, Yogyakarta
dhmahardika@tutanota.com -“Dies Natalis ke 66” UGM, Yogyakarta

Education 2014
2012 - Visual Arts, Indonesian Institute of the Arts, Yogyakarta -“Festival Kesenian Indonesia”, ISI Yogyakarta
-“Murni”, Jogja Nasional Museum, Yogyakarta
Exhibition
2013
2019 - “Isi dengan Rasa”, Kepatihan Art Space, Solo
- “Undress(ed)”, Bentara Budaya Yogyakarta, Yogyakarta - “Dollanan #2”, Jogja Nasional Museum, Yogyakarta
- “ArtJog 13”, Taman Budaya Yogyakarta
- “Delapan Puluh nan Ampuh, Tribute to OHD”, Museum dan Tanah Liat, - “Apeman”, Malioboro, Yogyakarta
Yogyakarta - ”Bizarre”, ISI Yogyakarta

2018
- “Eyes of Matrix”, Redbase, Yogyakarta

2017
- “Bloom in Diversity”, Sangkring Artspace, Yogyakarta
- “Estrellas”, Breeze Art Space, Tangerang
Human Behaviour (2019)
110 x 110 x 60 cm
Cat marka jalan, glassbead, sepatu, kursi kayu, kaca cermin
Wes Rusak (2019)
56 x 76 x 90 cm
Cat marka jalan, glassbead, meja kayu, televisi, plastik
Living On A Feeling (2019)
280 x 200 x 67 cm
cat marka jalan, glassbead, sofa, kaca mobil
Biar Aku Saja (2019)
50 x 50 x 92 cm
Cat marka jalan, glassbead, telepon rumah, kaca
Until There Is No End Size (2019)
78 x 40 x 173 cm
cat marka jalan, glassbead, sofa, almari kayu, tekstil, mesin jahit
KUFUR (2019)
58 x 61 x 150 cm
cat marka jalan, glassbead, tekstil, mesin cuci
Curriculum Vitae
Camelia Janualita
Email:camelia.Janualita05@gmail.com
Phone: +62857-2939-4969

EDUCATION
2014 - Visual Arts, Indonesian Institute of the Arts, Yogyakarta

EXHIBITION

2017
- “fragmen kecil” pararell event bienale XIV, Yogyakarta

2015
- “Green collaboration” Jogja Gallery, Yogyakarta

2014
- ''Festival kesenian Indonesia'', ISI Yogyakarta

2010
- “From limitations we come to you”, G Gallery,Bali
Terima Kasih Kepada:

Tuhan Yang Maha Keren


Bentara Budaya Yogyakarta
Museum Dan Tanah Liat
Ibu Trisni Rahayu
Mas Hendra Himawan, Mbak Wuryani & Cipi
Partner dan keluarga kami terkasih
Kawan-kawan Rumah Kaca dan Keluarga Playon
Guraiga
Alam semesta raya yang baik hati

Anda mungkin juga menyukai