Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL

PERMOHONAN FASILITASI PENGADAAN PLTS


ROOFTOP DAN RETROFIT
TAHUN 2019

Kepada Yang Terhormat :


Bapak Bupati Jepara
Di Tempat
======================================================

PONDOK PESANTREN
ROUDLOTUL MUBTADIIN BALEKAMBANG
GEMIRING LOR RT 02 RW 07 NALUMSARI JEPARA JAWA TENGAH
Telp. (0291) 7512043, email : ponpes_balekambang@yahoo.com,
website : www.pesantrenbalekambang.org
Nomor : 076/PPRUM/VII/2019
Lampiran : -
Perihal : Permohonan Fasilitasi Pengadaan PLTS Rooftop dan Retrofit

Kepada Yth :
Bapak Bupati Jepara
Di Jepara

Assalamu’alaikum Wr Wb

Salam ta’dlim kami haturkan semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah
SWT,dan di beri kesehatan dan mendapat ridlo-Nya Amin

Menindak lanjuti sosialisasi dihotel Gumaya Tower Hotel Semarang Hari Minggu
sampai Selasa tanggal 30 Juni sampai 2 Juli 2019,tentang Sosialisasi dan Koordinasi Rencana
Pembangunan Infrastuktur EBTKE pada pondok pesantren di propinsi Jawa Tengah dan
program pembangunan infrastruktur EBTKE yang di laksanakan oleh Direktorat Jenderal
EBTKE Kementrian ESDM

Pondok Pesantren Roudlotul Mubtadiin Balekambang Nalumsari Jepara terpilih


menjadi salah satu pesantren yang menerima bantuan program Pembangunan PLTS Rooftop
(PLTS atap )dan Retrofit (mengganti lampu konvensional menjadi lampu LED)

Untuk terealisasinya program tersebut,kami mohon fasilitas Bapak Bupati Jepara


kepada kami untuk pengusulan sesuai peraturan Mentri ESDM nomor 12 tahun 2018
tentang Perubahan Atas Peraturan Mentri Energi dan Sumber Daya Miniral Nomor 39
Tahun2017 tentang pelaksanaan Kegiatan Fisik Pemanfaatan Energi Baru dan Energi
Terbarukan Serta Konservasi Energi

Demikian surat permohonan ini kami ajukan,atas perhatian dan bantuan nya kami
ucapkan banyak terimakasih

Assalamu’alaikum Wr Wb

Jepara , 06 Juli 2019

Pengurus Pondok Pesantren

H Mustamir Wildan
SURAT PERNYATAAN

Kami yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Mustamir Wildan

Alamat : Bandungrejo 002/002 Kalinyamatan Jepara

Jabatan : Ketua Pengurus Pondok Pesantren Roudlotul Mubtadiin Balekambang

Menyatakan bahwa Pondok Pesantren Roudlotul Mubtadiin adalah lembaga Pendidikan


non komersial

Demikian surat pernyataan ini kami buat,untuk bisa di gunakan sebagaimana mestinya

Jepara, 6 Juli 2019


Pengurus Ponpes

H Mustamir Wildan

Anda mungkin juga menyukai