Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH KABUPATEN KENDAL

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PATEBON II
Jl. Sunan Abinowo Desa Kebonharjo Patebon Kendal Kode Pos : 51351 ( (0294) 3686051
e-mail : puskpatebon02@gmail.com

LAPORAN PELAKSANAAN ORIENTASI


PENANGGUNG JAWAB ADMEN

No Hari/Tanggal Kegiatan Hasil Paraf PJ ADMEN


1 Selasa / 17-4- Orientasi di ruang - Melaksanakan pemeriksaan
2018 BP umum
- Membuat Catatan medis.
- Memberikan advis tindakan
2 Rabu / Orientasi di ruang - Melaksanakan pemeriksaan
18-4-2018 BP umum
- Membuat Catatan medis.
- Memberikan advis tindakan
3 Kamis / 19-4- Orientasi di ruang - Melaksanakan pemeriksaan
2018 BP umum
- Membuat Catatan medis.
- Memberikan advis tindakan
4 Jum’at/ Orientasi di ruang - Melaksanakan pemeriksaan
20-4-2018 BP umum
- Membuat Catatan medis.
- Memberikan advis tindakan
5 Sabtu /21-4- Orientasi di ruang - Melaksanakan pemeriksaan
2018 BP umum
- Membuat Catatan medis.
- Memberikan advis tindakan
6 Senin / 23-4- Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
7 Selasa / Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
24-4-2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
8 Rabu / Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
25-4-2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
9 Kamis / Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
26-4-2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
10 Jum’at/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
27-4-2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
11 Sabtu/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
28-4-2018 MTBS pemeriksaan di ruang bayi
balita
- Melaksanaka dokumentasi
hasil pemeriksaan.
12 Senin/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
30-4-2018 KIA/KB pemeriksaan ANC
- Melaksanakan dokumentasi
hasil pemeriksaan
- Melayani konsultasi capeng
13 Rabu/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
2-5-2018 KIA/KB pemeriksaan ANC terpadu
- Melaksanakan dokumentasi
hasil pemeriksaan
- Melayani konsultasi capeng
14 Kamis/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
3-5-2018 KIA/KB pemeriksaan ANC
- Melaksanakan dokumentasi
hasil pemeriksaan
- Melayani konsultasi capeng
- Membantu melaksanakan
Pelayanan KB
15 Jum’at/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
4-5-2018 KIA/KB pemeriksaan ANC
- Melaksanakan dokumentasi
hasil pemeriksaan
16 Sabtu/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
5-5-2018 KIA/KB pemeriksaan ANC
- Melaksanakan dokumentasi
hasil pemeriksaan.
- Melayani konsultasi capeng
17 Senin/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
7-5-2018 Lansia pemeriksaan Lansia
- Membantu melaksanakan
dokumentasi hasil
pemeriksaan
18 Salasa/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
8-5-2018 Lansia pemeriksaan Lansia
- Membantu melaksanakan
dokumentasi hasil
pemeriksaan
19 Rabu/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
9-5-2018 Lansia pemeriksaan Lansia
- Membantu melaksanakan
dokumentasi hasil
pemeriksaan
20 Jum’at/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
11-5-2018 Lansia pemeriksaan Lansia
- Membantu melaksanakan
dokumentasi hasil
pemeriksaan
21 Sabtu/ Orientasi diruang - Membantu melaksanakan
12-5-2018 Lansia pemeriksaan Lansia
- Membantu melaksanakan
dokumentasi hasil
pemeriksaan
Mengetahui

Kepala UPTD Puskesmas Patebon II Penanggung Jawab Admen

dr. Istiqomah Tri Handayani Sutikno,SKM


NIP. 197010142002122001 NIP. 196710151993011001
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Ketika memulai pekerjaan baru banyak para karyawan yang merasa gugup ketika pertama kali
bekerja. Kegugupan hari pertama ini dasarnya bersifat alamiah. Namun hal itu dapat mengurangi kepuasan
karyawan baru dan kemampuan untuk belajar kerja jika manajemen SDM tidak mengantisipasinya lebih
dini. Para psikolog mengatakan bahwa kesan awal pertama adalah begitu kuatnya dan wajar- wajar saja
karena karyawan baru masih memiliki sesuatu yang sedikit, seperti pengetahuan, dan pengalaman kerja
serta untuk melakukan penilaian diri. Hal ini sangat tergantung pada keinginan kuat karyawan untuk
mengetahui segala sesuatu tentang ruang lingkup di Tempat Kerja yang baru. Untuk membantu karyawan
menjadi anggota yang puas dan produktif, Kepala Kantor dan Kepala Tata Usaha harus membuat kesan
awal tersebut menjadi sesuatu yang menyenangkan para karyawan baru. Setiap kali ada karyawan baru,
para Karu dan Kepala Tata Usaha hendaknya membantu karyawan baru tersebut untuk merasa cocok
dengan lingkungannya. Mengapa? karena sejak hari pertama, pendatang baru sudah masuk ke proses
Investasi SDM. Mereka perlu disiapkan sejak awal agar nantinya mampu melakukan sesuatu tugas yang
dibebankan oleh Kepala Kantor kepada mereka dengan baik. untuk membantu pendatang baru agar
mereka merasa cocok, program orientasi dan sosialisasi akan membuat mereka familiar antara lain dengan
peran - peranya, lingkungan, kebijakan kebijakan dan karyawan lainnya.

B. TUJUAN
1. Tujuan Umum
- Karyawan baru bisa mengenali ruang lingkup pelayanan yang ada ditempat kerja yang baru.
- Karyawan baru bisa lebih mengenali seluruh karyawan yang ada di lingkungan tempat kerjanya
yang baru.
2. Tujuan Khusus
- Memberikan rasa nyaman pada karyawan baru dalam bekerja.
- Memberikan rasa familiar antara lain dengan peran-perannya, lingkungan, kebijakan dan
karyawan lainnya.

BAB II
SEKILAS UPTD PUSKESMAS PATEBON II

I. DATA WILAYAH
Puskesmas kecamatan Patebon II terletak di selatan Jalur pantura tepatnya dijalan Sunan Abinowo
Desa Kebonharjo Patebon Kendal yang meghubungkan antara Wilayah Patebon dan Kecamatan Pegandon.
Letaknya merupakan jalur ramai dan nantinya akan menghubungkan jalur keluar dari pintu tol menuju
pantura ke Kota Kendal yang relatif strategis , dan tidak jauh dari Pasar Desa dan Sekolahan yang
memungkinkan kemudahan masyarakat untuk datang mendapatkan pelayanan kesehatan.

Peta Wilayah Patebon II

Dari Tabel 1 di atas, waktu tempuh yang digunakan dari setiap desa di wilayah kerja Puskesmas untuk
mencapai ke fasilitas kesehatan yaitu Puskesmas Patebon 02, terjauh 25 menit dan waktu tempuh yang terdekat
10 menit ini diukur dengan menggunakan kendaraan umum. Wilayah terjauh dari lokasi Puskesmas Patebon 02
adalah desa Bulugede yang berjarak ± 5 km dengan jarak tempuh ± 25 menit dengan menggunakan kendaraan
umum
1) Luas wilayah Kerja Pusk : 14,73 Km2
2) Jumlah Desa / Kelurahan : 9 Desa
3) Jumlah Dusun : 43Dusun
4) Jumlah RW : 52 RW
5) Jumlah RT : 244 RT

Batas Wilayah

1) Sebelah Utara : Wilayah Kerja Puskesmas Patebon 01 Kecamatan


Patebon
2) Sebelah Selatan : Wilayah Kerja Puskesmas Pegandon Kecamatan
Pegandon
3) Sebelah Timur : Wilayah Kerja Puskesmas Kendal 01 Kecamatan
Kendal Kota
4) Sebelah Berat : Wilayah Kerja Puskesmas Cepiring Kecamatan
Cepiring

Tabel 2
Jumlah Jumlah Jarak terjauh ke Kondisi Keterjangkauan Jarak ke Rata-Rata Waktu
No Kategori
Dusun RT Fasilitas Kesehatan Puskesmas Tempuh ke Puskesmas
Roda 2 Roda 4 Jalan
1 Kebonharjo 8 42 ± 0.5 km √ √ √ 0 km ± 10 Menit
2 Jambearum 4 29 ± 0.5 km √ √ √ 1 km ± 15 Menit
3 Purwokerto 4 35 ± 1.5 km √ √ √ 1,5 km ± 20 Menit
4 Tambakrejo 5 23 ± 0.5 km √ √ √ 1 km ± 15Menit
5 Purwosari 5 26 ± 1.5km √ √ √ 1.5 km ± 20 Menit
6 Lanji 4 23 ± 0.5km √ √ √ 1km ± 15 Menit
7 Donosari 2 18 ± 0.5km √ √ √ 2 km ± 20 Menit
8 Margosari 5 17 ± 0.5 km √ √ √ 2km ± 20 Menit
9 Bulugede 6 31 ±0.5 km √ √ √ 2.5 km ± 25 Menit
43 244

Kependudukan / Demografi

Adapun situasi demografi di wilayah kerja Puskesmas Patebon 02 dapat dilihat pada gambaran
dibawah ini.

Wilayah Kerja Puskesmas Patebon 02 meliputi 9 desa di Kecamatan Patebon Kabupaten Kendal
dengan jumlah penduduk pada tahun 2013 menurut buku kecamatan Patebon dalam angka tahun 2014
sebanyak 34.676 jiwa terdiri dari 17.466 jiwa penduduk laki laki dan 17.210 jiwa perempuan dengan
jumlah Kepala Keluarga sebanyak 8935 KK (Kepala Keluarga) . Jumlah penduduk per-desa di wilayah
kerja Puskesmas Patebon 02 yang paling banyak adalah desa Kebonharjo yaitu 6.564 jiwa (18,93 %),
sedangkan penduduk yang paling sedikit adalah desa Donosari yaitu 2.703jiwa (7,79%).

Tabel 3

No. Kelurahan /Desa Laki-laki Perem Jumlah KK


puan
1 Kebonharjo 3335 3229 6564 1665
2 Jambearum 2413 2286 4699 1194
3 Purwokerto 2669 2713 5382 1397
4 Tambakrejo 1699 1672 3371 933
5 Purwosari 1589 1558 3147 751
6 Lanji 1425 1528 2953 766
7 Donosari 1369 1334 2703 671
8 Margosari 1394 1378 2772 717
9 Bulugede 1573 1512 3085 841
Jumlah 17466 17210 34676 8935

1. Demografi dan Sosial Ekonomi

Tabel 4 Jumlah dan Proporsi Penduduk Miskin


Di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Patebon 02

JUMLAH JUMLAH PROPORSI


NO Desa PENDUDUK PENDUDUK PENDUDUK
SELURUHNYA MISKIN MISKIN(%)
1 Kebonharjo 6564 1620 52.51
2 Jambearum 4699 1353 48.81
3 Purwokerto 5382 984 36.40
4 Tambakrejo 3371 1528 51.74
5 Purwosari 3147 1485 22.62
6 Lanji 2953 1111 32.96
7 Donosari 2703 1351 25.10
8 Margosari 2772 957 20.37
9 Bulugede 3085 1821 37.86
JUMLAH 34676 12.215 35.23

II. DATA PELAYANAN KESEHATAN

a. Puskesmas Patebon II memiliki fasilitas fisik berupa 1 gedung, terdiri dari :

 Ruang 1 digunakan untuk pelayanan klinis yang terdiri dari: Lobi Pendaftaran dan
simpus
 Ruang 2 digunakan , ruang pengobatan umum dan tindakan

 Ruang 3 digunakan untuk pemeriksaan laborat

 Ruang 4 digunakan untuk MTBS

 Ruang 5 digunakan untuk PKPR

 Ruang 6 digunakan untuk KIA/KB dan GIZI

 Ruang 7 digunakan untuk Lansia

 Ruang 8 digunakan untuk dapur

 Ruang 9 digunakan untuk farmasi dan gudang obat

 Ruang 10 digunakan untuk gigi

 Ruang 11 digunakan untuk TB

 Ruang 12 digunakan untuk imunisasi

 Ruang 13 digunakan untuk kantor kepala puskesmas

 Ruang 14 digunakan untuk perkantoran

 Ruang 15 digunakan untuk mampu bersalin


b. Puskesmas Patebon II memiliki jaringan layanan 1 Puskesmas Pembantu, 7 Pos Pelayanan
Kesehatan Desa (PKD), dengan jenis pelayanan berupa promotif, preventif, kuratif.

c. Sarana transportasi yang dimiliki Puskesmas Patebon II ; 1 unit kendaraan roda empat, 1 unit
kendaran roda dua.
A. Keadaan Sumber Daya

SDM Puskesmas Patebon II terdiri dari :

Kepala Puskesmas 1 orang (PNS)

Kepala Sub Bag TU 1 orang (PNS)


Staf TU 2 orang (wiyata bhakti)
StafTU 2 orang (PNS)
Sopir 1 orang (wiyata bhakti)
Kebersihan 1 orang ( wiyata bakti)
Dokter Umum 1 orang (PNS)
Dokter gigi 1 orang (PNS)
Sanitarian 1 orang (PNS)
Perawat 9 orang (8 PNS, 1 wiyata bakti)
Perawat Gigi 1 orang ( PNS)
Bidan Puskesmas 10 orang (7 PNS, 3 wiyata bakti )
Bidan Desa 9 orang ( 9 PNS)
Analis kesehatan 1 orang (PNS)
Petugas gizi 1 orang (PNS)
Asisten Apoteker 1 orang (PNS)
Jumlah Karyawan 43 orang

III VISI DAN MISI


VISI Puskesmas Patebon II Adalah :
Terwujudnya masyarakat puskesmas patebon II sehat sejahtra dan mandiri

MISI Puskesmas Patebon II Adalah :


1.Memberdayakan masyarakat untuk berprilaku hidup sehat
2.Meningkatkan kerjasama lintas program dan lintas sektor
3.Meningkatkan sumberdaya manusia puskesmas menjadi petugas SIGAP
4.Memberikan pelayanan yang bermutu
IV. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Untuk memperoleh dan menyajikan informasi kesehatan dan faktor-faktor kesehatan
lainnya yang dapat dijadikan bahan penilaian tercapai atau tidaknya target kegiatan,
yang dipakai sebagai dasar pertimbangan perencanaan puskesmas.
2. Tujuan Khusus
a. Memberikan gambaran mengenai situasi dan kondisi geografis serta demografi di
wilayah Puskesmas Patebon 02
b. Memberikan gambaran mengenai situasi dan kondisi derajat kesehatan masyarakat
di wilayah Puskesmas Patebon 02
c. Memberikan gambaran mengenai situasi dan kondisi upaya kesehatan di
Puskesmas Patebon 02
d. Memberikan gambaran mengenai situasi dan kondisi sumber daya di Puskesmas
Patebon 02

V. TATA NILAI PUSKESMAS PATEBON II


“SIGAP“
1. Santun
Memberikan pelayanan dengan senyum, salam dan sapa
2. Inovatif
Selalu melakukan pembaharuan mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi
3. tangGap
Mengerti akan kebutuhan dan keinginan pelanggan
4. Akurat
Memberikan pelayanan yang tepat
5. Profesional
Melakukan pekerjaan sesuai dengan keahlian
BAB III
PELAKSANAAN ORIENTASI

1. WAKTU ORIENTASI
Orientasi di mulai dari tanggal 17 April 2018 sampai dengan tanggal 12 Mei 2018.

2. MATERI ORIENTASI
a. Pelayanan Pemeriksaan Pasien Umum
b. Pelayanan MTBS
c. Pelayanan KIA/KB
d. Pelayanan Lansia

BAB IV
HASIL ORIENTASI

Hasil yang di peroleh selama Orientasi adalah :


1) Dapat mengetahui jenis pelayanan yang ada di Puskesmas Patebon II
2) Dapat mengetahui alur pelayanan di masing – masing ruangan
3) Dapat lebih saling mengenal dan menjalin kerjasama dengan rekan kerja

BAB V
KESAN DAN PESAN

KESAN
- Selama melaksanakan orientasi di masing – masing ruangan terjalin komuniasi dan kerja
sama yang baik antara karyawan dan karyawati.
- Bisa lebih mengetahui pelayanan dimasing – masing ruangan.

PESAN
- Lebih meningkatkan pelayanan kepada pelanggan.
- Meningkatkan koordinasi dan kerjasama antar karyawan.
BAB VI
PENUTUP

Demikian laporan singkat hasil orientasi di UPTD Puskesmas Patebon II, kami buat
dengan harapan ke depan akan lebih baik dalam melaksanakan tugas – tugas sebagai penanggung
jawab dan pelaksana upaya kesehatan perseorangan.
Mohon maaf apabila dalam penulisan laporan ini banyak kekeliruan maupun kekurangan.

Patebon, 17 Mei 2018


Pelaksana Orientasi

dr. Sri Inayati


NIP. 196812222009042001

Anda mungkin juga menyukai