Anda di halaman 1dari 2

ANALISA DATA

NO DATA MASALAH
1 DS :
- Setelah dilakukan pendataan di desa Teluk
Kuali warga mengatakan masih banyak
warga yang menderita hipertensi.

DO :
Resiko terjadinya peningkatan
- Dari hasil survey di desa Teluk Kuali di
angka penyakit hipertensi pada
dapatkan rata-rata lansia yang mengalami
lansia warga desa Teluk Kuali
hipertensi diperoleh data sebesar 51,3 % (59
orang )
- Dari hasil survey di desa Teluk Kuali di
dapatkan rata rata lansia yang tidak
melakukan pemeriksaan sebesar 79,6% (47
orang)
2 DS :
- Setelah dilakukan pendataan di desa Teluk
Kuali warga mengatakan tidak adanya
kegiatan posyandu lansia dikarenakan tidak Resiko penurunan status
aktifnya posyandu lansia kesehatan masyarakat pada
DO : umumnya dan khususnya
- Dari hasil survey di desa Teluk Kuali di kelompok usia lanjut
dapatkan semuanya tidak mengikuti kegiatan
posyandu lansia di peroleh data sebesar 100
% (115 orang )
3 DS :
- Setelah dilakukan pendataan di desa Teluk
Kuali warga mengatakan anaknya giginya
berwarna hitam dan berlubang
DO :
- Dari hasil survey di desa Teluk Kuali di Resiko terjadinya peningkatan
dapatkan kondisi gigi anak saat ini berlubang kerusakan gigi dan penyakit gusi
dan berwarna hitam diperoleh data sebesar dan komplikasi lainnya
38,7 % (63 orang)
- Dari hasil survey di desa Teluk kuali di
dapatkan frekuensi anak menggosok gigi 1 x
sehari diperoleh data sebesar 63,2 % (103
orang)
4 DS :
- Setelah dilakukan pendataan di desa Teluk
Kuali remaja putri mengatakan mempunyai
keluhan menstruasi Resiko penurunan status
DO : kesehatan remaja dan
- Dari hasil survey di desa Teluk Kuali terganggunya aktifitas sehari hari
didapatkan remaja putri memiliki keluhan
saat menstruasi diperoleh data sebesar 40 %
(26 orang )

Anda mungkin juga menyukai