Anda di halaman 1dari 2

PERMOHONAN IZIN PENYELENGGARAAN ANGKUTAN SEWA KHUSUS

PT GSP PERKASA

Jl. Raung No. 11 A, Gajah Mungkur Semarang Semarang, 12 Juli 2019


No. Tlpn : 024 – 8314792

Nomor : Yth.
Klasifikasi : Surat Permohonan Kepada : Kepala Dishub Provisi
Lampiran : 1 (satu) berkas Jawa Tengah
Perihal : Permohonan Izin Penyelenggaraan Di : Semarang
Angkutan Sewa Khusus

1. Mengacu pada pasal 179 Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas
dan Angkutan Jalan dan Pasal 86 Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2014
Tentang Angkutan Jalan, Dengan ini kami dari PT GSP PERKASA mengajukan
permohonan untuk memperoleh izin penyelenggaraan Angkutan Orang Dengan
Kendaraan Bermotor Umum Tidak Dalam Trayek, dengan data sebagai berikut :
a. Keterangan Pemohon
1) Nama Perusahaan : PT GSP PERKASA
2) Nama Pimpinan Perusahaan : Yudi Dwiardian
3) Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) : 03.271.244.0-022.000
4) Akta Pendirian dan Perubahannya : Indah prastiti Extensia SH, tanggal 5
Desember 2012 Nomor 1
5) Pengesahan Menteri Hukum dan : AHU-0013390.AH.01.09 Tahun 2013
Hak Asasi Manusia Tanggal 21 Februari 2013
6) Alamat Perusahaan Lengkap : Jl. Raung No. 11A, Gajah Mungkur,
Semarang
a) Nomor Telepon : 024 – 8314792
b) Fax : 024 - 76420027
c) Email : gsp.gofleet@gmail.com
7) Alamat Pool/ Usaha Lengkap : Jl. Raung No. 11 A Gajah Mungkur,
Semarang
a) Luas Areal Parkir Armada :
b) Nomor Telepon : 024 – 8314792
c) Fax : 024 - 76420027
d) Email : gsp.gofleet@gmail.com

2. Adapun Pelayanan Angkutan Sewa Khusus yang akan dilayani dan jumlah kendaraan
yang akan dioperasikan adalah :
No Jenis Pelayanan Jumlah Kendaraan Kapasitas (Orang)
1 Go-Car 30 unit 4-7 orang
3. Bersama ini sebagai bahan pertimbangan disampaikan 1 (satu) berkas dokumen untuk
melengkapi permohoanan dimaksud yang terdiri dari :
a. Akta pendirian dan/atau perubahan terakhir;
b. Bukti pengesahan sebagai badan hukum dari Kementrian Hukum dan
Hak Asasi Manusia;
c. Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP);
d. Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
e. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) badan hukum;
f. Surat keterangan domisili yang dikeluarkan oleh pejabat berwenang;
g. Surat Pernyataan Kesanggupan untuk memenuhi seluruh kewajiban
sebagai pemegang izin penyelenggaraan Angkutan Sewa Khusus,
bermaterai dan ditandatangani pimpinan perusahaan;
h. Surat Pernyataan Kesanggupan memiliki dan/ atau bekerjasama
dengan pihak lain yang mampu menyediakan fasilitas pemeliharaan
kendaraan bermotor, bermaterai dan ditandatangani pimpinan
perusahaan;
i. Surat perjanjian antara pemilik kendaraan atau anggota koperasi
dengan perusahaan Angkutan Umum yang berbentuk badan Hukum
koperasi;
j. Memiliki dan/atau menguasai tempat penyimpanan kendaraan yang
memenuuhi persyaratan teknis dan mampu menampung sesuai jumlah
kendaraan yang dimiliki dan dibuktikan dengan Surat Keterangan dari
Pemerintah Daerah setempat yang menyatakan luasnya mampu
menyimpan kendaraan sesuai dengan jumlah kendaraan yang dimiliki;
dan
k. Rencana bisnis (business plan) Perusahaan Angkutan yang dituangkan
dalam bentuk dokumen.

4. Dalam hal permohonan kami dapat disetujui, kami bersedia untuk menandatangani
Surat Perjanjian/ Kontrak Pelayanan angkutan serta sanggup untuk melaksanakan
semua ketentuan dan Izin Penyelenggaraan Angkutan Sewa Khusus selambat-
lambatnya 6 (enam) bulan setelah permohonan ini disetujui.\

5. Demikian permohonan kami dan atas perkenan Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Semarang, 12 Juli 2019


PIMPINAN PERUSAHAAN
PT GSP PERKASA

Yudi Dwiardian

Anda mungkin juga menyukai