Anda di halaman 1dari 65

RISBA -Rumah Instan Struktur Baja

dan
SANTARJA – Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
Dikembangkan oleh Tim Peduli Penanganan Bencana
Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada
Narahubung: Ashar Saputra, PhD; e-mail: saputra@ugm.ac.id
Dasar Pemikiran
• Pada proses rehabilitasi dan rekonstruksi pasca bencana, diperlukan ketersediaan
bangunan rumah dan sekolah yang aman (tahan gempa), permanen, cepat bangun
(instan), dan terjangkau.
• Prinsip build back better harus menjadi pedoman dalam proses rehabilitasi dan
rekonstruksi
• Salah satu hipotesis untuk menjawab mengapa banyak rumah dan sekolah yang
rusak akbat gempa adalah penggunaan material yang berat dan bersifat getas pada
pada kedua bangunan tersebut.
• Konsep dasar bangunan RISBA dan SANTARJA adalah mengurangi resiko kerusakan
bangunan dan korban dengan mengganti material yang berat dan getas dengan
material yang ringan dan liat/ulet.
RISBA, Rumah Instan Struktur Baja
RISBA, Rumah Instan Struktur Baja
Struktur RISBA sangat ideal untuk dibangun di atas fondasi lama.
Dari pengamatan di lapangan, pada daerah yang mengalami
gempa, struktur fondasi umumnya tidak mengalami kerusakan
Kondisi bagian dalam rumah contoh dengan biay 50 juta, termasuk fondasi baru
Kondisi bagian dalam rumah contoh dengan biay 50 juta, termasuk fondasi baru
Aplikasi pembuatan RISBA dalam jumlah masal
Pengembangan Bentuk dan Penampilan RISBA
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
Dasar Pemikiran
• Sekolah adalah bangunan umum yang banyak mengalami kerusakan akibat
peristiwa gempa bumi

• Sekolah, terutama level sekolah dasar, harus memiliki tingkat keamanan yang
tinggi mengingat usia siswa yang masih belum cukup untuk memiliki
kedewasaan bertindak

• Bangunan sekolah juga harus dibangun dengan cepat, aman (tahan gempa),
permanen, memenuhi

• Selan dari sisi bangunannya, sekola juga harus dilengkapi dengan jalur
evakuasi yang aman, pintu jendela yang sesuai standar, juga meja yang bisa
digunakan sebagai tempat berlindung
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja

Cepat. Berdasarkan simulasi riil di lapangan,


bangunan struktur baja SANTARJA untuk tiga
ruangan kelas standar bisa diselesaikan dalam
waktu 5 hari dengan jumlah tenaga kerja 6 orang per
hari. Untuk menunjang kecepatan pembangunan,
SANTARJA diprioritaskan dibangun pada bekas
bangunan sekolah lama yang rusak karena gempa.
Struktur SANTARJA yang ringan tidak memerlukan
pondasi sebagaimana struktur bangunan yang
berat.
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
Awet. Struktur utama RISBA yang
dibuat dari baja CNP bisa awet karena
dalam pelaksanaannya akan dilapisi
dengan bahan lapisan anti karat
minimal 2 lapis.
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
Ruangan-ruangan pada bangunan SANTARJA dibuat
sesuai standard dan juga mengikuti kaidah mitigasi
bencana. Selasar yang lebar akan berfungsi sebgai
tambahan tempat berktifitas bagi murid dan
memudahkan proses evakuasi jika trjadi kondisi
darurat.
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
MURAH. Berdasarkan hasil simulasi di Lombok
Utara dan di Donggala, SANTARJA dapat dibangun
dengan biaya kurang dari Rp 2 juta per meter
persegi.
SANTARJA- Sekolah Aman, Instan, Struktur Baja
SANTARJA juga direncanakan agar cukup nyaman. Salah satu ukuran kenyamanan pada rumah
adalah suhu ruangan yang tidak terlalu panas. SANTARJA menggunakan atap dengan sudut
kemiringan atap yang besar sehingga ruang udara di bawah penutup atap cukup besar sehingga
bisa menahan panas dari atap.

Kondisi akhir SD Sirenja, Donggala Kondisi akhir SD Sesait, Lombok Utara


PROSES PELAKSANAAN PEMBANGUNAN SD DI
LOMBOK DAN PALU
Pelaksanaan pembangunan SDN 6 Sesait, KLU
26 November 2018
26 November 2018
26 Desember 2018
26 Desember 2018
26 Desember 2018
3 Januari 2019
3 Januari 2019
7 Januari 2019
7 Januari 2019
15 Januari 2019
16 Januari 2019
1 Februari 2019
1 Februari 2019
2 Februari 2019
2 Februari 2019
2 Februari 2019
6 Februari 2019
10 Februari 2019
10 Februari 2019
18 Februari 2019
18 Februari 2019
18 Februari 2019
18 Februari 2019
26 Februari 2019
PROGRESS PEMBANGUNAN SDN 20 SIRENJA
Progres pembangungan SDN 20 Sirenja
16 Desember 2018
26 Desember 2018
28 Januari 2019
18 Februri 2019
18 Februari 2019
23 Februari 2019
28 Februari 2019
30 Januari 2019
Penutup
• Dengan riwayat kebencanaan yang banyak di Indonesia, perlu disedikan
alternatif bangunan untuk rumah dan sekolah yang aman (tahan gempa),
permanen (awet), cepat bangun, nyaman, dan terjangkau.

• Bangunan Rumah RISBA dan bangunan Sekolah SANTARJA dikembangkan


untuk mencoba memenuhi kebutuhan penyediaan banguan rumah dan sekolah
terutama pada masa rehabilitasi dan rekonstruksi, dengan memenuhi kaidah
build back better

• BNPB diharapkan dapat mengkaji lebih lanjut terkait pemanfaatan RISBA dan
SANTARJA untuk penggunaan yang lebih luas.

Anda mungkin juga menyukai