Anda di halaman 1dari 2

SURAT KEPUTUSAN

Nomor: 01/SK/LSP-SMK1/II/2018

TENTANG
PENGGUNAAN LOGO
LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI SMK NEGERI xxxxxxxxxxxxxxxx

KETUA LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI SMK NEGERI xxxxxxxxxxxxxxxx

Menimbang: 1 Bahwa untuk kelancaran dalam melaksanakan operasional kegiatan


sertifikasi sesuai dengan tugas, fungsi dan wewenang yang diberikan Badan
Nasional Sertfikasi Profesi (BNSP) kepada Lembaga Sertifikasi Profesi SMK
Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx
2 Bahwa untuk keperluan tersebut perlu ditetapkan penggunaan LOGO
Lembaga Sertifikasi Profesi SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx

Mengingat : 1 UU No. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan pasal 18 bahwa Pengakuan


Kompetensi Kerja dilakukan melalui sertifikasi kompetensi kerja oleh BNSP
yang indipenden;
2 UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistim Pendidikan Nasional;
3 UU No. 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi bahwa sertifikat
kompetensi/ profesi diberikan kepada lulusan pendidikan tinggi
vokasi/profesi;
4 Peraturan Pemerintah No. 23 tahun 2004 tentang Badan Nasional Sertifikasi
Profesi bahwa BNSP mempunyai tugas melaksanakan sertifikasi kompetensi
kerja (pasal 3);
5 Peraturan Pemerintah No. 31 tahun 2006 tentang Sistem Pelatihan Kerja
Nasional (SISLATKERNAS) bahwa sertifikasi kompetensi kerja oleh LSP
terlisensi BNSP;
6 Perpes No. 8 tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia
(KKNI);
ISO 17024 tahun 2012 Conformity Assisment General Requirements for
Bodies Operating Certification System of Persons.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan:
Pertama : Bentuk dan Warna Logo dan Makna dan Arti yang digunakan untuk keperluan
Lembaga Sertifikasi Profesi SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx sesuai dengan
Lampiran Surat Keputusan ini.
Kedua : Dalam hal penggunaan Logo LSP SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx harus
mengacu pada Pedomandan Peraturan yang berlaku di LSP SMK Negeri
xxxxxxxxxxxxxxxx
Ketiga : Surat Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan sampai dengan keberadaan
eksistensi LSP SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx dengan ketentuan bahwa
segala sesuatu akan di ubah dan diperbaiki sebagaimana mestinya apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan didalam penetapannya.

Ditetapkan di
Pada tanggal 29 Januari 2018
Ketua LSP SMK Negeri
xxxxxxxxxxxxxxxx

Drs. i
NIP.
Lampiran:
Surat Keputusan Lembaga Sertifikasi Profesi SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx Nomor: 01/SK/LSP-
SMK1/II/2018 tentang Pengunaan Logo LSP SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx

MAKNA DAN ARTI LOGO


LSP SMK NEGERI xxxxxxxxxxxxxxxx

 Kata LSP SMK NEGERI xxxxxxxxxxxxxxxx menerangkan Lembaga Sertifikasi Profesi


(LSP) Pihak 1 SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx

 Logo gambar burung hantu di dalam roda gigi dalam segi enam merupakan logo dari SMK
Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx sebagai Institusi Induk LSP-P1 SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx

 Logo tanda check 2 merupakan tanda bahwa LSP harus melaksanakan sertifikasi dengan
benar dan teliti

Ketua LSP SMK Negeri xxxxxxxxxxxxxxxx

Drs. B
NIP: 1

Anda mungkin juga menyukai