Anda di halaman 1dari 1

ISMAFARSI (Ikatan Senat Mahasiswa Farmasi Seluruh

Indonesia). ISMAFARSI adalah organisasi mahasiswa nasional yang


terdiri dari lembaga eksekutif mahasiswa farmasi di seluruh Indonesia
dan merupakan organisasi intra perguruan tinggi yang berbasis
keprofesian dan berorientasi pada keilmuan, ertujuan untuk
menyatukan opini dan ajang silaturahmi mahasiswa farmasi, sekaligus
sebagai satu-satunya organisasi kemahasiswaan yang
merepresentasikan mahasiswa farmasi di Indonesia. ISMAFARSI
didirikan pada tanggal 22 Desember 1955, di Kaliurang – Yogyakarta,
Yang dahulunya bernama MARFASI. ISMAFARSI dibagi menjadi 8
wilayah yaitu sumatera 1, sumatera 2, jabodelata, priangan, joglosepur,
batarajatim, kalimantan dan indonesia timur. Farmasi unsoed termasuk
kedalam wilayah joglosepur, dimana joglosepur menangungi ( Jogja,
Solo, Semarang, dan Purwokerto).
Manfaat secara umum dari ISMAFARSI yaitu melatih
Kemampuan menyelesaikan masalah dan mampu menentukan pilihan
terbaik (prioritas) dalam menghadapi suatu masalah, Teman dan
sahabat (Jaringan Sosial) hingga Jaringan Kerja, Belajar untuk
menyampaikan pendapat, ide, dan gagasan, Kemampuan untuk
memahami karakter orang lain, dan yang paling penting dapat melatih
softskill.
Kesan yang dapat saya sampaikan selelah mengikuti LKMMTD
dan LKMMF yaitu saya sangat senang dan bersyukur karna dapat
mengikuti kegiatan ini, kegiatan memberikan banyak pembelajaran dan
pengalaman yang sangat berharga, yaitu saya dapat menetahui latihan
kepemimpinan yang meliputi advokasi, jurnalistikleadership dan teknik
sidang. sehingga akan bermanfaat untuk saya sekarang dan dikemudian
hari.
Pesan untuk kegiatan ini yaitu semoga kegiatan ini akan selalu tetap
diselenggarakan di setiap tahunnya guna melatih jiwa kepemimpinan
para mahasisawa. LKMMTD dan LKMMF terus sukses dan berjaya.

Anda mungkin juga menyukai