Anda di halaman 1dari 1

LILIS HARWANTI

 Memungkinkan identifikasi, pemprioritasan,


16.0102.0200 dan pemanfaatan peluang yang muncul.
 Menyediakan pandangan yang objektif
MANFAAT tentang persoalan-persoalan manajemen.
Seni dan pengetahuan dalam MANAJEMEN  Merepresentasikan sebuah kerangka kerja
merumuskan, mengimplementasikan, STRATEGI untuk aktivitas koordinasi dan kontrol yang
serta mengevaluasi keputusan-keputusan DEFINISI kebih baik.
lintas-fungsional yang memampukan  Meminimalkan efek-efek dari kondisi dan
sebuah organisasi mencapai tujuannya. perubahan yang tidak menguntungkan.
 Memungkinkan keputusan-keputusan besar
yang mampu mendukung tujuan yang telah
 Perumusan strategi mencakup ditetapkan secara lebih baik.
pengembangan visi dan misi TINJAUAN UMUM  Memungkinkan alokasi yang lebih efektif dari
 Penerapan strategi mencakup TAHAP waktu dan sumber daya untuk mengejar
pengembangan budaya yang suportif MANAJEMEN MANAJEMEN peluang yang telah diidentifikasi.
pada strategi STRATEGI STRATEGI  Memungkinkan pengalokasian sumber daya
 Penilaian strategi adalah tahap yang lebih sedikit untuk memperbaiki
terakhir dalam manajemen strategis kesalahan atau membuat berbagai keputusan
ad hoc.
 Menciptakan kerangka kerja bagi komunikasi
internal antarpersonil.
 Struktur penghargaan (renumerasi) ISTILAH KUNCI  Membantu mengintegrasikan perilaku
yang buruk MANAJEMEN individual menjadi upaya bersama.
 Memadamkan masalah
STRATEGI  Menyediakan landasan untuk mengklarifikasi
 Membuang-buang waktu
tanggung jawab individual.
 Terlalu mahal
ALASAN TIDAK  Mendorong hadirnya pemikiran ke depan.
 Kemalasan
 Menyediakan pendekatan yang kooperatif,
 Puas dengan kesuksesan MELAKUKAN  Keunggulan Kompetitif terintegrasi, dan antusias untuk menangani
 Takut gagal MANAJEMEN  Penyusun Strategi persoalan dan peluang.
 Terlalu percaya diri STRATEGI  Pernyataan Visi dan Misi  Mendorong perilaku yang positif terhadap
 Pengalaman buruk di masa lalu  PEluang dan Ancaman Eksternal perubahan.
 Kepentingan pribadi  Kelemahan dan Kelebihan internal  Menciptakan kedisiplinan dan formalitas pada
 Ketakutan atas sesuatu yang tidak  Startegi manajemen bisnis
diketahui  Tujuan Jangka Panjang
 Perbedaan pendapat yang jujur  Tujuan Tahunan
 Kecurigaan  Kebijakan

Anda mungkin juga menyukai