Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

FAKULTAS SYARI’AH DAN EKONOMI ISLAM


IAIN SYEKH NURJATI CIREBON
SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2016/2017

A. IDENTITAS
1. Jurusan/Prodi : Perbankan Syariah
2. Nama Matakuliah..*) : Akuntansi Manajemen
3. Kode Matakuliah…*) :
4. Semester/SKS :3
5. Jenis Mata Kuliah : Wajib
6. Prasyarat….*) : Akuntansi Dasar
7. Dosen : Ridwan Widagdo, MSi

B. DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah Akuntansi Manajemen merupakan Pelengkap dari mata kuliah


akuntansi Keuangan. Materi pembahasan mata kuliah Akuntansi Manajemen ini
meliputi Karekteristik dari Akuntansi Manajemen, Informasi Akuntansi penuh,
Informasi Akuntansi Diferensial, Informasi Akuntansi Pertanggung Jawaban di
tambah dengan diskusi dengan tema yang berkaitan dengan Akuntansi Manjemen.

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH


1. Sikap :
a. Mahasiswa berlaku teliti dan sabar dalam perilaku dikehidupan sehari-hari
b. Mahasiswa berlaku jujur dan adil dalam perilaku kehidupan sehari-hari
c. Mahasiswa berlaku tertib dan mentaati aturan atau norma yang berlaku di
masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
2. Pengetahuan :
a. Mahasiswa memahami dengan baik manfaat informasi akuntansi
manajemen dalam pengelolan di perusahaan
b. Mahasiswa expert dalam Konsep Informasi, Manfaat Informasi dan rekayas
informasi pada perusahaan.
3. Keterampilan :
a. Mahasiswa memiliki keahlian dalam Pemanfaatan Informasi Akuntansi
Manajemen di dalam perencanaan dan Pengendalian kegiatan perusahaan
b. Mahasiswa memiliki keahlian dalam memecahkan setiap kasus dan
mengambil keputusan yang mungkin terjadi dalam Kegiatan Perusahaan.
c. Mahasiswa expert dalam bidang akuntansi Manajemen pada perusahaan
.
D. MATRIKS PEMBELAJARAN
No Pertemuan Tujuan (Materi Perkuliahan) Bentuk Perkuliahan Jenis Penilaian (Indikator) Buku/
ke Pembelajaran Metode/media/ Aktivitas Ref
sumber belajar mahasiswa
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Mahasiswa  Perkenalan  Diskusi  Diskusi  Motivasi mahasiswa dalam
berkomitmen  Kontrak belajar  Saran mengikuti perkulianan
terhadap  Pengenalan materi  Berkomitmen  Disiplin dalam perkuliahan
1 kontrak belajar
dan memahami
tujuan dari
mempelajari
akuntansi,
Manajemen
2 Mahasiswa Definisi Akuntansi  Case Studi  Membaca  Menjelaskan definisi 1a, 1b,
mampu Manajemen  Presentation  Berdiskusi akuntansi manajemen
memahami dan  Verification  Menyelesaika  Menjelaskan Karakteristik
2 menjelaskan Karakteristik Akuntansi n kasus akuntansi Manajemen
Karakteristik Manajemen  Presentasi  Memprentasikan perbedaan
akuntansi akuntansi manajemen
Manajemen Perbedaan Akuntansi dengan akuntansi keuangan
manajemen
dengakuntansi
Keuangan

3 Mahasiswa Konsep Informasi  Case Studi  Membaca  Menjelaskan Konsep 1a,1b,


3 mampu Akuntansi Penuh  Presentation  Berdiskusi Informasi Akuntansi Penuh dan 2c
memahami Definisi Informasi  Verification  Menyelesaika  Definisi Informasi
konsep dan Akuntansi Penuh n kasus Akuntansi Penuh
manfaat Beda Fuul Acounting  Presentasi  Membedakan Fuul
informasi Information, Full Acounting Information,
akuntansi Cost dan Full Costing Full Cost dan Full Costing
Penuh
4  Rumus harga jual  Case Studi  Membaca  Membuat/ menentukan 1a,1b,
Mahasiswa  Penentuan harga  Presentation  Berdiskusi harga jual untuk , dan
4 mampu jual dengan  Verification  Menyelesaika produksinya 2a 2c
Membuat pendekatan full n kasus  Perekayasaan dalam
Harga jual costing  Presentasi penentuan harga jual
produk  Perekayasaan produknya
haraga jual

5  Konsep Just Intime  Case Studi  Membaca  Mempresentasikan Konsep 1a, 1b,
Mahasiswa  Research  Berdiskusi dan Implementasi just In dan 2b
5 mampu  Pengertian Just In  Presentation  Presentasi time dalam kegiatan
memahami time  Verification perusahaan
kosnsep just
intime  Pelaksanaan/Imple
mentasi dari just In
time dalam kegitan
Perusahaan

6  Konsep Informasi  Case Studi  Membaca  Menjelaskan konsep 1a,1b,


Mahasiswa akuntansi  Research  Berdiskusi informasi akuntansi dan 2b
mampu Differensial  Presentation  Menyelesaika diferensial
6 Menjelaskan  Pengertian  Verification n kasus  Menjelaskan manfaat-
Konsep dan Akuntansi  Presentasi manfaat dari informasi
Manfaat Diferensial akuntansi diferensial
Informasi  Manfaat-manfaat
akuntansi akuntansi
Differensial diferensial
7 UJIAN TENGAH SEMESTER

8 Mahasiswa  Melakukan  Case Studi  Membaca  Membuat penyelesaian kasus 1a,


mampu perhitungan  Presentation  Berdiskusi berkaitan dengan pennetuan 1b,
8 melakukan dalam penentuan  Research  Menyelesaikan membuat atau membeli dan
pengambialan untuk keputusan  Verification kasus suatu produk 1a
keputusan membuat atau  Presentasi  Mempresentasikan hasil
berkaitan membeli suatu penyelesaian kasus tersebut
dengan produk
penentuan
pakah
perusahaan
membeli suatu
produk atau
membuatnya
sendiri
9 Mahasiswa  Konsep ABC  Case Studi  Membaca  Mempresentasikan Konsep 1a,
mampu (Activity based  Presentation  Berdiskusi dan mimplementasi dari 1b, ,
9 menjelaskan costing )  Verification  Menyelesaikan ABC (Activity based costing dan
konsep,  Definisi Activity kasus ) 1a,
pengertian dan based costing  Presentasi 1b
implementasi  Implementasi
dari Activity Activity based
based costing costing
10 Mahasiswa Metode Penentuan /  Case Studi  Membaca  Membuat penyelesaian kasus 1a,
mampu  Presentation  Berdiskusi menjual atau memproses 1b,
perhitungan untuk
melakukan  Verification  Menyelesaikan lebih lanjut dan
perhitungan dan penentua kasus  Mempresentasikan hasil 1a,
10 pengambilan  Presentasi penyelesaian kasus menjual 1b
keputusan
keputusan menjual atau atau memproses lebih lanjut
berkaitan
memproses lebih
dengan
keputusan lanjut
perusahaan
untuk menjual
atau memproses
lebih lanjut
suatu produk
11 Mahasiswa Metode Penentuan  Case Studi  Membaca  Membuat penyelesaian kasus 1a,
mampu perhitungan untuk  Presentation  Berdiskusi melanjutkan atau menutup 1b,
11 melakukan penentua  Verification  Menyelesaikan suatu produk
perhitungan dan keputusan kasus  Mempresentasikan hasil
pengambilan melanjutkan atau  Presentasi penyelesaian kasus
keputusan menutup suatu melanjutkan atau menutup
berkaitan produk suatu produk
dengan
keputusan
perusahaan
untuk
melanjutkan
atau menutup
suatu produk
12 Mahasiswa Konsep Balance  Case Studi  Membaca  Mempresentasikan Konsep 1a,
mampu Score Card  Presentation  Berdiskusi dan Implementasi Balance 1b,
12 menjelaskan Definisi Balance  Verification  Menyelesaikan Score Card dalam kegiatan
konsep, Score Card kasus perusahaan
pengertian dan mplementasi Balance  Presentasi
implementasi Score Card
dari Balance
Score Card
13 Mahasiswa Metode Penentuan  Case Studi  Membaca  Membuat penyelesaian kasus 1a,
mampu perhitungan untuk  Research  Case studi Menerima Atau Menolak 1b,
melakukan penentua  Presentation  Presentasi Pesanan Khusus dan
perhitungan dan keputusan  Verification  Mempresentasikan hasil 2a
13 pengambilan Menerima Atau penyelesaian kasus
keputusan Menolak Pesanan Menerima Atau Menolak
berkaitan Khusus Pesanan Khusus
dengan
keputusan
perusahaan
untuk Menerima
Atau Menolak
Pesanan Khusus
14 Mahasiswa Konsep Informasi  Case Studi  Membaca  Menjelaskan konsep 1a,
mampu Akuntansi  Presentation  Berdiskusi informasi akuntansi 1b,da
14 Memahami Pertanggung  Verification  Menyelesaikan Pertanggung jawaban n 2b
konsep, definisi jawaban kasus  Menjelaskan manfaat-
dan manfaat Definisi Informasi  Presentasi manfaat dari informasi
dari Informasi Pertanggung akuntansi Pertanggung
akuntansi jawaban jawban
Pertanggung Manfaat Pertanggung
jawaban jawaban

15 Mahasiswa  Konsep EVA  Quiz  Membaca  Mempresentasikan Konsep 1a


mampu ( Economic Value  Case studi  Berdiskusi dan Implementasi EVA
15 menjelaskan Added )  Evaluation  Menyelesaikan ( Economic Value Added )
konsep, Definisi EVA  Verification kasus dalam kegiatan perusahaan
pengertian dan ( Economic Value
implementasi Added )
dari EVA
( Economic mplementasi EVA
Value Added ) ( Economic Value
Added )
16 UJIAN AKHIR SEMESTER

E. REFERENSI
1. Wajib

a. Mulyadi, Akuntansi Manajemen, Konsep, Manfaat, dan Rekayasa Universitas Gajah Mada
b. Macheoeoz, Mas’ud. Akuntansi manajemen. Karunika, Universitas terbuka

2. Pendukung

a. Mulyadi, Akuntansi biaya untuk pengambilan keputusan

B. Matzia and Usri Milton F. Cost Accounting Planing and Contro


c. lZaki Baridwan, Akuntansi intermediate

Cirebon, 4 September 2015

Disusun Oleh, Mengetahui, Mengesahkan,


Dosen Pengampu, Ketua Jurusan Perbankan Syariah Gugus Mutu Fakultas,
Ridwan Widagdo, SE, M.Si. Sri Rokhlinasari, SE, M.Si. Wartoyo, MSI.
NIP. 197303042007 10 1 002 NIP. 197308061999 03 2 003 NIP. 19830702 201101 1 008

Anda mungkin juga menyukai