Anda di halaman 1dari 3

ANGKET KEBUTUHAN PENGEMBANGAN

MODUL FISIKA PADA MATERI GERAK MELINGKAR


(SISWA)

A. Tujuan
Angket ini bertujuan untuk mengetahui kebutuhan siswa di SMAN 11 Kota Jambi terhadap
Modul Fisika Materi Gerak Melingkar di SMA.
B. Petunjuk
- Bacalah setiap pernyataan dengan cermat dan teliti.
- Angket ini diisi oleh siswa Sekolah Menengah Pertama
- Isilah pertanyaan di bawah ini dengan jujur
- Berilah tanda (√) pada jawaban yang Anda anggap paling sesuai
C. Identitas Responden
Nama :
Kelas :
Asal sekolah :

No. Pertanyaan / pernyataan Pilihan Jawaban


1. Apakah Anda memiliki bahan ajar Fisika?  Ya
 Tidak
2. Jika iya, apa bentuk bahan ajar Fisika yang Anda miliki?  Buku teks
 Modul
 E-book
 LKS
 Lainnya
……………………
……………………
3. Berapa jumlah Buku Ajar Fisika yang Anda miliki  1
sekarang?  2
 3
 Lebih dari 3
4. Bagaimana pendapat Anda terhadap buku ajar Fisika  Sangat menarik
yang ada saat ini?  Menarik
 Cukup menarik
 Kurang menarik
 Tidak menarik
5. Apakah buku ajar Fisika yang ada saat ini sudah  Sangat membantu
membantu Anda dalam memahami materi Gerak  Membantu
Melingkar?  Cukup membantu
 Kurang membantu
 Tidak membantu
6. Apakah buku ajar Fisika pada materi Gerak Melingkar  Sudah
sudah mengkaitkan dengan kehidupan sehari-hari?  Belum
7. Apakah penjelasan materi Gerak Melingkar dalam buku  Sangat jelas
ajar Fisika dapat dengan mudah Anda pahami?  Jelas
 Cukup jelas
 Kurang jelas
 Belum jelas
8. Apakah gambar-gambar/Ilustrasi terkait materi Gerak  Sangat menarik
Melingkar yang ada pada buku ajar Fisika tersebut sudah  Menarik
menarik?  Cukup menarik
 Kurang menarik
 Tidak menarik
9. Apakah contoh soal yang disajikan dalam buku ajar  Sangat paham
Fisika dapat membantu Anda dalam memahami materi  Paham
Gerak Melingkar?  Cukup paham
 Kurang paham
 Tidak paham
10. Apakah Anda membutuhkan buku ajar Fisika tambahan?  Iya
 Tidak
11. Buku ajar materi Gerak Melingkar seperti apakah yang  Terdapat banyak
Anda harapkan ? pilihan soal-soal
latihan
 Terdapat banyak
contoh-contoh gerak
melingkar dalam
kehidupan sehari-hari
 Bahasa penyampaian
yang mudah dipahami

Jambi, 2019
Responden

(………………………..)

Anda mungkin juga menyukai