Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas
Rahmat dan Karunia-Nyalah sehingga penyusunan laporan Praktik Kerja Lapangan II
(PKL II) yang dilaksanakan pada tanggal 20 Februari s/d 4 Maret 2017 di puskesmas
Jongaya dapat kami laksanakan dengan baik dan tepat waktu.

Tujuan yang ingin dicapai dalam pelaksanaan ini adalah untuk mendapatkan
pembelajaran dalam upaya penerapan teori yang didapat selama perkuliahan dan
membandingkan dengan yang diterapkan di lahan praktik. Sebab apa yang didapat di
teori biasanya berbeda dengan yang diterapkan di lahan praktik. Sehingga dapat
dijadikan pelajaran dalam kegiatan praktik lapangan selanjutnya. Dengan selesainya
laporan ini disusun, tidak lupa kami mengucapkan terima kasih kepada:

1. dr. Hj. Hatese Nurna selaku Kepala Puskesmas Jongaya yang telah menerima
kami untuk melakukan PKL II di bagian Rekam Medis.
2. Hj. Tina S.Mhk selaku pembimbing lahan yang telah membimbing kami selama
melakukan praktikum dan menyelesaikan laporan kegiatan PKL II.
3. Sitti Syamsiah, SKp,M.Kes selaku Ketua Stikes Panakkukang Makassar.
4. H.Muh. Thabran Talib, SKM, MARS selaku Ketua Prorgam Studi D-III Rekam
Medis dan Informasi Kesehatan STIKES Panakkukang Makassar.
5. Lilik Meilany, SSt. M.Kes selaku pembimbing Institusi yang telah memberikan
bimbingan dalam penyusunan laporan PKL II.
6. Seluruh Staf/Dosen D-III Rekam Medis dan Informasi Kesehatan STIKES
Panakkukang Makassar yang telah memberikan pembekalan sebelum turun ke
lapangan.
7. Seluruh Staf dan Pegawai puskesmas jongaya yang telah mendukung dan
melancarkan kegiatan kami sehari- hari selama kegiatan praktik berlangsung.

iii
Akhirnya, kami menyadari laporan ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh
karena itu, kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari
semua pihak untuk kesempurnaan penyusunan laporan berikutnya.

Makassar, 4 Maret 2017

Penyusun,

Kelompok I

iii
iv

Anda mungkin juga menyukai