Anda di halaman 1dari 3

1.

Grafik berikut ini menunjukkkan hubungan antara kecepatan reaksi dan factor
yang mempengaruhi kerja enzim.

Apabila X dalam grafik tersebut adalah pH, pernyataan manakah yang sesuai
dengan grafik tersebut?
A. Enzim bekerja baik pada suasana asam.
B. Pada pH>10 enzim masih bekerja dengan baik.
C. Enzim bekerja secara optimum pada pH netral.
D. pH optimum agar enzim bekerja baik adalah 10.
E. Kerja enzim tidak terlalu dipengaruhi oleh pH.
kunci jawaban : C

Soal ini termasuk HOTS karena:


1. Ada stimulus yang menraik dan bermakna.
2. Untuk menjawab soal, siswa perlu menganalisis grafik sehingga dapat menarik
simpulan.
3. Menuntut proses berpikir tingkat tinggi

2. Perhatikan gambar berikut ini!

Proses perubahan yang terjadi pada


gambar X menjadi gambar Y
merupakan peristiwa osmosis yang
terjadi karena ....

A. air dari larutan A masuk ke bagian B karena B bersifat sama pekat dengan A
B. larutan B masuk ke dalam bagian A karena bersifat homogen terhadap A
C. air dari larutan A masuk ke dalam B karena B bersifat lebih pekat daripada A
D. air dari larutan A masuk ke dalam bagian B karena B bersifat kurang pekat terhadap A
E. air dari larutan B masuk ke dalam bagian A karena A bersifat lebih pekat daripada B

3. Perhatikan Peta silsilah golongan darah berikut ini!

Berdasarkan gambar tersebut, kemungkinan genotip individu 1 dan 2 adalah


A. IaIa dan IbIb
B. IaI0 dan IbIb
C. IaI0 dan IbI0
D. IaI0 dan I0I0
E. IaIb dan I0I0

4. Perhatikan hasil uji enzim katalase berikut!

Ekstrak Hati + H2O2


Kondisi
Gelembung Nyala Api
Netral +++ ++
Asam - -
Basa ++ -
Suhu 350C +++ ++
Suhu 450C - -

Berdasarkan tabel tersebut dapat disimpulkan bahwa ….


A. enzim bekerja dipengaruhi suhu dan oksigen
B. suhu dan ekstrak hati mempengaruhi metabolisme tubuh
C. konsentrasi ekstrak hati mempengaruhi kerja enzim
D. enzim bekerja optimum pada suhu dan pH tertentu
E. pH dan konsentrasi H2O2 mempengaruhi kerja enzim
5. Perhatikan tabel pertumbuhan kecambah kacang hijau dengan intensitas cahaya berbeda-
beda!

Pertambahan tinggi pada hari ke … (cm)


No Kondisi Cahaya
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Terang 1 1,2 1,6 2 2,4 2,8 3,4 4
2 Remang-remang 1,5 2,5 3 3,7 5 6,2 7,8 9
3 Gelap 2 3 4,5 6,5 8,6 10,7 12 14
Berdasarkan data di atas, simpulkan hasil percobaan tersebut!

Anda mungkin juga menyukai