Anda di halaman 1dari 17

No.

Soal Langkah-langkah Kunci


1 Perhatikan tabel diberikut ini! Modus data sanggup dihitung memakai rumus di bawah ini : E

Berat (kg) Frekuensi b1


Mo = Tb +b1 + b2.I
31 - 36 4
37 - 42 6
43 - 48 9 Mo = modus data
Tb = tepi bawah kelas modus
49 - 54 14 b1 = selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sebelumnya
55 - 60 10 b2 = selisih frekuensi kelas modus dengan kelas sesudahnya
I = panjang interval kelas.
61 - 66 5
67 - 72 2 Dari tabel terperinci terlihat bahwa modus data berada pada kelas interval
keempat yaitu pada rentang 49 - 54.
Modus data pada tabel tersebut ialah ....
A. 49,06 kg D. 51,35 kg ⇒ I = 54,5 − 48,5 = 6
B. 50,20 kg E. 51,83 kg ⇒ Tb = 49 − 0,5 = 48,5
C. 50,70 kg ⇒ b1 = 14 − 9 = 5
⇒ b2 = 14 − 10 = 4

5
⇒ Mo = 48,5 +5 + 4.6
30
⇒ Mo = 48,5 + 9
⇒ Mo = 48,5 + 3,33
⇒ Mo = 51,83
2 Berat tubuh siswa pada suatu kelas disajikan dengan Jika disajikan dalam bentuk tabel maka histogram di atas akan tampak ibarat B
histogram ibarat pada gambar di bawah ini. ini :
Berat Badan Frekuensi
50 - 54 4
55 - 59 6
60 - 64 8
65 - 69 10
70 - 74 8
75 - 79 4

Rataan berat tubuh dari data di atas sanggup dihitung dengan rumus
diberikut :
Rataan berat tubuh tersebut ialah .... ∑ fi . xi
x̄ = ∑ fi
A. 64,5 kg B. 65 kg
C. 65,5 kg D. 66 kg f = frekuensi
E. 66,5 kg xi = nilai tengah
Agar lebih gampang, kita sanggup memanfaatkan tabel ibarat di bawah ini :
Berat Badan Frekuensi (fi) Nilai tengah (xi) fi.xi
50 - 54 4 52 208
55 - 59 6 57 342
60 - 64 8 62 496
65 - 69 10 67 670
70 - 74 8 72 576
75 - 79 4 77 308
∑ 40 - 2.600
∑ fi . xi
⇒ x̄ = ∑ fi
2600
⇒ x̄ = 40
⇒ x̄ = 65 kg
3 Perhatikan data diberikut! Kuartil atas sanggup ditentukan dengan rumus diberikut : D

Berat (kg) Frekuensi ¾.n − F


Q3 = Tb + f .I
50 - 54 4
55 - 59 6 melaluiataubersamaini :
60 - 64 8 Q3 = kuartil atas
Tb = tepi bawah kelas yang memuat Q
65 - 69 10 F = jumlah seluruh frekuensi sebelum kelas kuartil
70 - 74 8 f = frekuensi pada kelas kuartil
I = panjang interval kelas
75 - 79 4
Kita cari kelas kuartil :
Kuartil atas dari data tabel tersbut ialah ⇒ ¾.n = ¾.40 = 30
Karena kuartil ialah data ke-30, maka kelas kuartil berada pada kelas ke-5
A. 69,50 D. 70,75
yaitu pada rentang 70 - 74.
B. 70,00 E. 71,00
C.70,50 melaluiataubersamaini demikian diketahui :
⇒ I = 74,5 - 69,5 = 5
⇒ Tb = 70 − 0,5 = 69,5
⇒ F = 4 + 6 + 8 + 10 = 28
⇒f = 8

melaluiataubersamaini memakai rumus :


30 − 28
⇒ Q3 = 69,5 + 8 .5
10
⇒ Q3 = 69,5 + 8
⇒ Q3 = 70,75

4 Sumbangan rata-rata dari 25 keluarga adalah Rp35.000,-. Sumbangan rata-rata dari 25 keluarga adalah Rp35.000,-. Jika besar D
Jika besar sumbangan seorang warga bernama ‘Noyo’ sumbangan seorang warga bernama ‘Noyo’ digabungkan dengan kelompok
digabungkan dengan kelompok tersebut maka sumbangan tersebut maka sumbangan rata-rata dari 26 keluarga sekarang menjadi
rata-rata dari 26 keluarga sekarang menjadi Rp36.000,- ini Rp36.000,- ini berarti bahwa sumbangan ‘Noyo’ sebesar ...
berarti bahwa sumbangan ‘Noyo’ sebesar ... a. Rp45.000,-
a. Rp45.000,- b. Rp53.000,-
b. Rp53.000,- c. Rp56.000,-
c. Rp56.000,- d. Rp61.000,-
d. Rp61.000,- e. Rp71.000,-
e. Rp71.000,-
5 Histogram pada gambar menunjukkan data berat tubuh B
pasien sebuah klinik dalam satu pekan.

Modus data tersebut yakni ….

Berdasarkan gambar di atas, diperoleh:


A. 16,5 tb = 12 − 0,5
B. 14,5 = 11,5
C. 14,0 d1 = 10 − 4
D. 12,0 =6
E. 11,5
d2 = 10 − 6
=4

i=7−2
=5

Modus data tersebut sanggup ditentukan dengan rumus:

Jadi, modus data histogram tersebut yakni 14,5


6 Frekuensi histogram di bawah ini menunjukkan nilai tes Kita ubah data dalam histogram di atas dalam bentuk tabel: E
matematika sekelompok siswa SMA kelas XII-IPS. Rata-
rata nilai raport tersebut adalah ...
Rumus rata-rata dengan data kelompok adalah:

7 Dalam suatu kelas terdapat siswa sebanyak 21 orang. Nilai Nilai rata-rata 21 orang = 21 x 6 = 126 C
rata-ratanya 6, jika siswa yang paling rendah nilainya tidak Nilai rata-rata 20 orang = 20 x 6,2 = 124
dikutsertakan, maka nilai rata-ratanya menjadi 6,2. Nilai Nilai anak yang terendah = 126 – 124 = 2
yang terendah tersebut adalah ...
a. 0
b. 1
c. 2
d. 3
e. 4
8 Simpangan baku dari data 7, 7, 6 , 11, 7, 5, 6, 7 adalah... Rumus untuk mencari simpangan baku adalah: A

a. ½ √11
b. ½ √13
c. ½ √15
d. ½ √17 Dengan:
e. ½ √19 S = simpangan baku
xi = data
x ̅ = rata-rata data
n= banyak data
Sebelumnya kita cari dulu rata-ratanya:

Simpangan bakunya (S) =

9 Diagram lingkaran di bawah ini menunjukkan hobi dari Siswa yang hobi membaca = 3600 – (700 + 1100 + 300 + 900) = 600 B
siswa kelas XII IPS SMA. Jika diketahui 60 siswa hobi Banyak siswa yang hobi membaca = 60/30 x 60 = 120 siswa
menonton. Banyak siswa yang hobinya membaca adalah ...
a. 60 siswa
b. 120 siswa
c. 180 siswa
d. 200 siswa
e. 220 siswa
10 Diketahui data yang dinyatakan dalam tabel berikut. Median adalah nilai tengah atau urutan data yang berada di tengah. A

Perhatikan tabel penentuan besaran-besaran median berikut ini!


Nilai Frekuensi

40 – 49 7
50 – 59 9
60 – 69 6
70 – 79 5
80 – 89 3
Median data tersebut adalah …
Jumlah data pada tabel di atas adalah 30.
A. 49,5 + 80/9
B. 49,5 + 80/16 N = 30
C. 59,5 + 80/9 1/2 N = 15
D. 59,5 + 10/6
E. 59,5 + 150/6 Karena jumlah datanya 30 maka nilai median berada pada urutan data ke-15.
Sehingga kelas median berada pada kelas yang mempunyai frekuensi
kumulatif di atas 15, yaitu 16 (lihat tabel).

Data-data lain yang dapat diperoleh dari tabel tersebut adalah:

tb = 50 − 0,5
= 49,5

i = 50 − 40
= 10

f =9
fk =7

fk adalah frekuensi kumulatif di atas kelas modus.

Dengan data tersebut, dapat ditentukan nilai media berdasarkan rumus:


Jadi, median data pada tabel tersebut adalah 49,5+ 80/9
11 Median dari data pada histogram berikut adalah …. Jumlah data berdasarkan histogram di atas adalah: B

N = 4 + 8 + 10 + 8 + 12 + 6 + 4 + 2
= 54

1/2 N = 27

Nilai median berada pada data ke-27, terletak pada batang histogram ke-4,
seperti pada gambar berikut.

A. 17,50
B. 20,63
C. 22,50
D. 27,63
E. 28,50

Berdasarkan gambar di atas, diperoleh:

tb = (15 + 20) : 2
= 35 : 2
= 17,5

i = 10 − 5
=5

f=8

fk = 4 + 8 + 10
= 22

Nilai median dapat dicari dengan rumus:

Jadi, median dari data pada histogram berikut adalah 20,63


12 Tabel berikut ini adalah hasil pengukuran tinggi badan Kuartil bawah atau Q1 adalah nilai data pada 1/4 data pertama. C
sekelompok siswa.
Perhatikan tabel berikut ini!
Tinggi Badan f

150 – 154 4
155 – 159 10
160 – 164 6
165 – 169 8
170 – 174 4
175 – 179 8

Kuartil bawah dari data pada tabel tersebut adalah ….


A. 155,5 cm Jumlah data pada tabel di atas adalah 40.
B. 156,5 cm
C. 157,5 cm N = 40
D. 158,5 cm 1/4 N = 10
E. 159,5 cm
Kuartil bawah atau Q1 terletak pada data ke-10, berarti kelas Q1 terletak
pada baris dengan frekuensi kumulatif di atas 10, yaitu 14 (baris yang
diarsir).

Data-data lain yang dapat diperoleh dari tabel di atas adalah:

tb = 155 − 0,5
= 154,5

i = 155 − 150
=5

f = 10
fk = 4

Nilai kuartil bawah dirumuskan sebagai:

Jadi, kuartil bawah dari data pada tabel tersebut adalah 157,5
13 Simpangan baku data 6, 4, 5, 6, 5, 7, 8, 7 adalah ... Ingat rumus simpangan baku (S) :

Terdapat data : 6, 4, 5, 6, 5, 7, 8, 7
n (jumlah datanya) = 8
xi = data ke- i (misal x2 = 4)

Maka rata-ratanya :

Sehingga simpangan bakunya :

14 Sebuah himpunan terdiri atas 10 anggota yang semuanya Median (nilai tengah) dan rata-rata harus 9, supaya B
bilangan bulat mempunyai rata-rata, median, modus,serta mendapatkan x[max] terbesar, di sebelah kanan median (setelah diurutkan)
jangkauan yang sama, yaitu 9. Hasil kali antara bilangan nilai datanya dibuat sekecil mungkin kecuali data terbesar (x[max]), dan di
terkecil dan terbesar yang masuk dalam himpunan tersebut sebelah kiri dibuat sebesar mungkin sedemikian rupa supaya menghasilkan
adalah …. nilai hasil kali data terkecil (x[min]) dan terbesar maksimum.
Dengan memperhatikan rata-rata 9 (jumlah ke 10 data tersebut 90) dan
A. 90 jangkauan (nilai x[max]-x[min] = 9), beberapa kemungkinan himpunan bil
B. 112 tersebut
C. 126
8, 8, 8, 8, 9, 9, 9, 9, 9, 17
D. 136 → tidak memenuhi syarat jumlah data 90
E. 162 7, 7, 7, 8, 9, 9, 9, 9, 9, 16
→ x(min).x(max) = 112
6, 7, 8, 8, 9, 9, 9, 9, 9, 15
→ x(min).x(max) = 90 (bertambah kecil)

Jadi nilai maksimum dari hasil kali data terbesar (x[max]) dan
terkecil (x[min]) = 112.

15 Amir telah mengikuti test matematika sebanyak 8 kali dari Amir telah mengikuti 8 kali test dengan rata-rata 6,5 . Misalkan B
12 kali test yang ada dengan nilai rata-rata 6,5. Jika untuk nilai rata-rata 4 test selanjutnya mempunyai rata-rata .
seluruh test, Amin ingin mendapatkan rata-rata nilai
Maka untuk mendapatkan nilai rata-rata akhir 7 :
minimal 7, maka untuk 4 test yang tersisa, Amir harus
mendapatkan nilai rata-rata minimal …

7,9
8
8,1
8,2
8,5
16 Nilai rata-rata dari tabel di bawah ini adalah ... Rumus rata-rata dengan data kelompok adalah: E
Maka:

a. 61
b. 62
c. 63
d. 64
e. 65
Sehingga rata-ratanya:
x ̅ = 2600/40
x ̅ = 65
17 Rata-rata sekelompok bilangan adalah 40. Ada bilangan Banyak bilangan = n C
yang sebenarnya 60, tetapi terbaca 30. Setelah dihitung Jumlah total bilangan = 40 x n = 40n
kembali ternyata rata-rata yang benar adalah 41. Banyak Selisih kesalahan baca = 60 – 30 = 30
bilangan dalam kelompok itu adalah ... Jumlah nilai yang sebenarnya = 40n + 30
a. 20 Rata-rata yang sebenarnya = (40n+30)/n
b. 25 41 = (40n+30)/n
c. 30 41n = 40n + 30
d. 42 n = 30
e. 45 jadi, banyaknya bilangan ada 30.
18 Banyak siswa kelas A adalah 30. Kelas B adalah 20 siswa. Banyak siswa kelas A = nA = 30 B
Nilai rata-rata ujian matematika kelas A lebih 10 dari kelas Banyak siswa kelas B = nB = 20
B. Jika rata-rata nilai ujian matematika gabungan dari kelas Rata-rata kelas A = xA = 10 + xB
A dan kelas B adalah 66, maka rata-rata nilai ujian Rata-rata kelas B = xB
matematika kelas B adalah ... Xgab = 66
a. 58
b. 60
c. 62
d. 64
e. 66

3300 = 30xB + 300 + 20xB


3000 = 50xB
xB = 60
Jadi, rata-rata kelas B adalah 60
19 Umur rata-rata dari suatu kelompok yang terdiri dari guru Banyak guru = x A
dan dosen adalah 42 tahun. Jika umur rata-rata para guru 39 Banyak dosen = y
tahun dan umur rata-rata para dosen 47 tahun, maka Jumlah umur guru = 39x
perbandingan banyaknya guru dan banyaknya dosen adalah Jumlah umur dosen = 47x
... Rata-rata gabungan = 42
a. 5 : 3 Jumlah umur gabungan = 42 (x + y)
b. 5 : 4 Maka:
c. 3 : 4 Jumlah umur guru + dosen = jumlah umur gabungan
d. 3 : 5 39x + 47x = 42(x + y)
e. 3 : 7 39x + 47x = 42x + 42y
5y = 3x
x/y = 5/3
jadi, perbandingan guru : dosen = 5 : 3
20 Dua kelompok anak masing-masing terdiri dari 4 anak, Jumlah anak kelompok 1 = x D
mempunyai rata-rata berat badan 30 kg dan 33 kg. Kalau Jumlah anak kelompok 2 = y
seorang anak dari masing-masing kelompok ditukarkan n1 = n2 = 4
maka ternyata rata-rata berat badan menjadi sama sama. Rata-rata kelompok 1 = x1 = 30
Selisih berat badan yang ditukarkan adalah ... Jumlah berat badan kelompok 1 = 30 x 4 = 120
a. 1 1/2 Rata-rata kelompok 2 = x2 = 33
b. 2 Jumlah berat badan kelompok 2 = 33 x 4 = 132
c. 4 Rata-rata setelah ada pertukaran =
d. 6
e. 8
120 – x + y = 120 – y + x
2y – 2x = 132 – 120
2y – 2x = 12
y–x=6
Jadi, selisih berat badan yang ditukar adalah 6 kg.

Anda mungkin juga menyukai