Anda di halaman 1dari 3

BAB II STATISTIKA

PERTEMUAN 2
HISTOGRAM
A. HISTOGRAM
Perhatikan tabel distribusi frekuensi data berkelompok berikut ini, lengkap dengan Tb dan Ta kelasnya :

Nilai f Tb Ta
41 – 47 2 40,5 47,5
48 – 54 5 47,5 54,5
55 – 61 7 54,5 61,5
62 – 68 12 61,5 68,5
69 – 75 9 68,5 75,5
76 – 82 3 75,5 82,5
83 – 89 2 82,5 89,5

Histogram bentuknya mirip dengan diagram batang yang kalian kenal di SMP, tetapi karena histogram
menggunakan TB dan Ta kelas, maka masing-masing batangnya bersinggungan.
Dengan demikian histogram dari tabel distribusi data berkelompok di atas adalah seperti berikut ini :

Sekarang, bagaimana mengubah dari histogram ke tabel distribusi frekuensi data berkelompok ?
Perhatikan contoh berikut :
a. Dari Histogram yang menggunakan Tb dan Ta

Perhatikan :
kelas pertama, Tb = 37,5  Bb = 37,5 + 0,5 = 38
Ta = 44,5  Ba = 44,5 – 0,5 = 44 kelas pertama : 38 – 44
kelas kedua, Tb = 44,5  Bb = 44,5 + 0,5 = 45
Ta = 51,5  Ba = 51,5 – 0,5 = 51 kelas pertama : 45 – 51
kelas ketiga, Tb = 51,5  Bb = 51,5 + 0,5 = 52
Ta = 58,5  Ba = 58,5 – 0,5 = 58 kelas pertama : 52 – 58
Dst.


SMA NEGERI 1 NGAWI / MATEMATIKA WAJIB KELAS XII / STATISTIK / PERTEMUAN 2 Halaman 1
Berarti dapat kita simpulkan, kelas pertama 38 – 44, banyak kelas = 5
interval = 7

Ingat pada tabel distribusi data berkelompok i = bawah kurangi atas ; i = 45 – 38 = 7


dan pada Histogram i bisa diambil kanan – kiri,
jadi kalau dilihat histogram di atas, i = 44,5 – 37,5 = 7

Tabel distribusi frekuensi data berkelompok dari histogram di atas adalah :

Nilai f
38 – 44 5
45 – 51 8
52 – 58 11
59 – 65 12
66 – 72 9

b. Dari Histogram yang menggunakan x (titik tengah)

dari histogram kita ketahui kalau interval, i = kanan – kiri = 34 – 25 = 9


Titik tengah kelas pertama = 25 dan titik tengah kelas kedua = 34
25  34
maka Ta kelas pertama = Tb kelas Ke-2 =  29,5
2
dan Ba kelas pertama = 29,5 – 0,5 = 29
Bb kelas kedua = 29,5 + 0,5 = 30

Nilai f
21 – 29 3
30 – 38 7
39 – 47 11
48 – 56 9
57 – 65 6
66 – 74 4


SMA NEGERI 1 NGAWI / MATEMATIKA WAJIB KELAS XII / STATISTIK / PERTEMUAN 2 Halaman 2
LATIHAN 2 :

1. Buatlah histogram dari tabel distribusi frekuensi berikut ini

a. Berat Badan b. Tinggi Badan


frekuensi frekuensi
(kg) (cm)
31 – 37 2 140 – 148 5
38 – 44 6 149 – 157 8
45 – 51 14 158 – 166 19
52 – 58 12 167 – 175 12
59 – 65 8 176 – 184 6
66 – 72 6

c. Nilai frekuensi
35 – 42 2
43 – 50 6
51 – 58 10
59 – 66 18
67 – 74 12
75 – 82 8
83 – 90 4

2. Ubahlah histogram di bawah ini menjadi bentuk tabel distribusi frekuensi


SMA NEGERI 1 NGAWI / MATEMATIKA WAJIB KELAS XII / STATISTIK / PERTEMUAN 2 Halaman 3

Anda mungkin juga menyukai