Anda di halaman 1dari 52

POMDES VS PRODUK LAIN

• Adapun perbandingan antara Pomdes dengan bisnis sejenisnya adalah


sebagai berikut :

POMDES PRODUK LAIN


- Bisnis yang Legal/ Sah - Bisnis yang illegal/tidak sah
- Modal usaha yang relative jauh lebih - Modal usaha yang cukup mahal
murah
- Modal tidak dapat dicicil
- Modal dapat dicicil
- Takaran Bensin lebih akurat karena - Takaran Bensin yang tidak pas
(berkurang)
mempunyai system “ SI TEPAT” yang
artinya Sistematis, Terpercaya dan Akurat - Suplai BBM yang tidak jelas
(kadang ada kadang tidak ada)
- Supplai BBM yang jelas dan terjamin
- Harga yang bisa bersaing dengan - Harga tidak mempunyai regulasi
atau standar di setiap titik kadang
competitor berbeda beda harganya
- Lokasi dapat mudah ditemukan sampai ke
- Lokasi masih sulit ditemukan
desa – desa
- Dapat membantu Meningkatkan - Tidak semua orang bisa memiliki
bisnis tersebut
perekonomian Masyarakat Kecil
BENEFIT POMDES
Adapun keuntungan dengan hadirnya pomdes bagi semua pihak adalah sebagai
berikut :

MITRA MASYARAKAT BANK DAERAH


- Peluang Usaha baru yang sangat - Kepastian Harga BBM - Meningkatkan Jumlah
menjanjikan dan alternative Nasabah Aktif.
usaha - Kualitas BBM yang baik - Memperkecil Resiko
- Jaminan akan badan hukum dan takaran yang pas kemungkinan kredit
yang jelas
- Lokasi yang dapat tidak berjalan/Macet
- Kepastian Bisnis Berjalan dan
berkelanjutan mudah ditemui - Installment tepat waktu
- Modal Usaha yang sangat - Lebih dipercaya dan
- Multi product yang
relative terjangkau dan memiliki dikenal masyarakat
kemudahan untuk bekerjasama
sangat bermanfaat bagi khususnya
- Kepastian akan supplai atau masyarakat sekitar - Applikasi yang lebih siap
pasokan baik dari segi BBM dan - Meningkatkan Produk dan user friendly atau
Produk lainnya lebih muda dapat
- Produk yang bisa bertahan lama local karena mudah di
diterima masyarakat
- Sebagai gerbang masuknya akses dan di temui
untuk produk local (masyrakat
sekitar)
- Bisnis yang Mudah, Aman dan
terpercaya
GALERI / DOKUMENTASI
MOU OCT – PERTAMINA TRANS KONTINENTAL
MOU OCT – ELNUSA PETROFIN
MOU OCT – KEMENDES
MOU OCT – BJB, PEMDA DENPASAR
RENCANA PENGEMBANGAN BISNIS

PROJECT RETAIL
BBM NON PSO
POMDES
Background
Pendistribusian BBM yang belum merata di beberapa
wilayah Indonesia

Munculnya Bisnis Pengecer BBM (Pertamini) yang


belum terkelola dengan baik, di lihat dari segi
hukum dan safety

Jumlah SPBU yang ada di Indonesia yang masih


terbatas (kurang), ± 7000 spbu untuk melayani 260 jt
penduduk (ratio 1 : 35.0000)

Penetrasi yang intent dalam bisnis


retail BBM, baik perusahaan asing maupun lokal
Objectives

Organisasi penyaluran bbm yang lebih terstruktur dengan management yang


terintegrasi

Masyarakat
Meningkatkan pelayanan pendistribusian BBM melalui Lembaga
Penyalur

Terciptanya sinergi dalam pengembangan jaringan dan pelayanan


kepada masyarakat

Pengawasan mutu & HSE yang terintegrasi (SOP)

Mengembangkan jaringan ritel sebagai entry barrier dengan brand


POMDES
Nama SPBU
DESIGN DEPO DAN MINI POMDES
DESIGN DEPO POMDES ALT 1
DESIGN DEPO POMDES ALT 2
DESIGN MINI POMDES
DESIGN TRANSPORTASI TRUCK BBM POMDES
SKEMA PENYALURAN / DISTRIBUSI
SOLUSI SKEMA PENYALURAN BBM

Agen Pengecer
Truck Tangki Koordinator/ (POMDES)
TBBM
POMDES Koperasi/BUMDES

Cap. 5 KL / 8
Cap. 2 KL
KL

Skema Penyaluran BBM, untuk mendukung pendistribusian yang lebih merata :


1. Octa Pomdes Bersama dengan Koperasi /BUMDES akan bertindak sebagai Agen/Penyalur Depo POMDES di
Kabupaten,
2. Menaungi para pemilik Mini POMDES di daerah tersebut
3. Octa Pomdes akan menunjuk 1 (satu) Koperasi / BUMDES / Agen per kabupaten, berdasarkan rekomendasi BPH
MIGAS dan pemerintah daerah setempat.
4. Octa Pomdes akan membeli BBM Non PSO (Pertalite, Pertamax) dari Pertamina atau Spec Migas
5. Pengambilan dari TBBM Pertamina / Spec Migas berdasarkan Pengajuan
6. Octa Pomdes akan melakuan distribusi ke setiap Agen Pengecer secara langsung

Perjanjian Kerja sama di lakukan antara :


Octa Pomdes dengan Koperasi / BUMDES /KEMENDES atau Unit Usaha Sejenis (yang Berbadan Hukum)
SOLUSI SKEMA PENYALURAN BBM

TBBM Truck Tangki Koordinator/ Mini Pomdes


POMDES Koperasi/BUMDES

Proses Order Mini Pomdes


Proses Order Koordinator / Koperasi
[Mini Pomdes dengan
Proses Order Sub-Penyalur [PIM dengan Koordinator / Koperasi]
Koordinator/Koperasi]
 Order menggunakan applikasi mobile
POMDES  Order menggunakan
 Order by applikasi mobile
 Pembayaran dilakukan melalui applikasi applikasi mobile POMDES
POMDES
mobile POMDES  Order di kumpulkan di
 Pengajuan TOP 1 minggu Koordinator / Koperasi
 Delivery dilakukan max H+1 setelah
untuk BBM Non-PSO  Pembayaran dilakukan
pembayaran (Cash Before Delivery)
melalui applikasi Mobile
POMDES
Proses Delivery
Proses Delivery  Delivery dilakukan max
H+1setelah pembayaran
 Delivery di lakukan dengan MT 2 - 5 KL
1. MT melakukan delivery langsung ke Depo Pomdes
dengan membawa DO  MT melakukan delivery dengan membawa DO Proses Delivery
 Pembayaran dilakukan cashless MT melakukan delivery
 (kerjasama dengan Financial Institution) dengan membawa DO
APPLIKASI POMDES
Laku Pandai BPD Pomdes
Sebagai product tambahan yang menjadi satu kesatuan dengan program Pomdes
Mitra BPD Pomdes
Mitra BPD Pomdes
Setiap Mitra akan mempergunakan applikasi BPD Pomdes Cash On
Untuk menjalankan Bisnis mereka di Desa
CASH ON PARTNERS SUPPORT
Bank BPD
Cabang Terdekat
SEGMENT, RENCANA KERJA
SEGMEN DAN TARGETING
Target POMDES adalah untuk meningkatkan dan mendukung perekonomian masyarakat
desa dan Menjadi Cluster Sosial ekonomi pemerintah daerah

Segmen Pasar dari POMDES adalah masyarakat Desa, dengan target masyarakat yang
memiliki kebutuhan bahan bakar untuk transportasi pribadi, umum, maupun niaga
diwilayah atau daerah 3T (terpencil, terluar dan tertinggal), Sub Urban, Rural, Kawasan
pertambangan/indusrti/perkebunan/Perikanan/Pariwisata

POSITIONING
 Menjadikan POMDES sebagai sumber kegiatan usaha pemberdayaan ekonomi desa
dan memperkuat pertahanan energi Desa
 Menghantarkan BBM ke pelosok negeri dengan pelayanan excellent, memenuhi
aspek 4 T (tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu dan alamat serah)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai