Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN HIPERTERMI

Nama : Siti.Aisyah Al- Munawarah

Semester / kelas : 5A

NPM : 1614201110054

A. Pengkajian
1. Identitas
Nama : An.F
Umur : 12 thn
Jenis kelamin : Laki- laki
Alamat : Kuin Selatan
Agama : Islam
Suku bangsa : Jawa

Identitas penanggung jawab


Nama : Ny. E
Umur : 33 thn
Jenis kelamin : Perempuan
Alamat : Kuin selatan
Pekerjaan : IRT
Hubungan dengan pasien : Ibu kandung

I. Pengkajian
A. Keadaan umum
Demam
B. Riwayat kesehatan sekarang
Pasien datang ke RS Islam diantar oleh keluarganya pada tanggal 02 Desember
2018 dengan keluhan panas selama 2 hari yang lalu sebelum masuk RS.
C. Riwayat kesehatan masa lalu
Ibu klien mengatakan sebelumnya anaknya tidak pernah dirawat di RS dengan
keluhan yang sama yaitu demam, klien tidak ada alergi terhadap obat-obatan.
D. Riwayat kesehatan keluarga
Ibu klien mengatakan dikeluarganya tidak ada yang menderita penyakit yang sama
seperti yang dialami pasien.
E. Pengkajian kebutuhan dasar pasien
1. Aktivitas dan latihan
Sebelum sakit : kegiatan sehari-hari klien adalah sekolah dan juga bermain
selayaknya anak- anaklain seusianya.
Saat sakit : klien mengatakan tidak bisa melakukan aktivitas lain seperti
sekolah dan juga bermain, klien tampak terbaring lemah diatas tempat tidur.
2. Istirahat dan tidur
Sebelum sakit : klien tidur malam ± 9 jam dan tidur siang ± 2 jam.
Saat sakit : klien mengatakan tidur malam ± 7 jam karena klien sering
terbangun dimalam hari saat tidur.
3. Kenyamanan dan nyeri
Ibu klien mengatakan anaknya sering menangis apabila demam tinggi.
4. Nutrisi
Sebelum sakit pola makan pasien bagus tapi saat di RS pasien tidak nafsu
makan, porsi yang di habiskan hanya ½ porsiyang disediakan RS.
5. Cairan dan elektrolit
Ibu pasien mengatakan saat sakit pola minum pasien baik, turgor kulit elastis.
6. Oksigenisasi
Ibu pasien mengatakan anaknya tidak memiliki riwayat sesak nafas.
7. Eliminasi
Ibu pasien mengatakan sebelum sakit dan saat dikaji BAK klien masih baik
dan normal.
8. Eliminasi bowed
Eliminasi klien mengatakan sebelum sakit dan saat di RS BAB klien masih
baik 1x sehari setiap pagi, warna coklat kekuningan dan bau khas.
9. Sensori, persepsi, dan kognitif
Ibu klien mengatakan anaknya tidak memiliki gangguan pada sistem sensori,
persepsi, dan juga kognitif.

F. Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan umum
Saat dilakukan pemeriksaan fisik di dapat hasil TTV
TD : 100 / 70 mmHg Suhu badan : 38, 7ºC BB : 27 kg
N : 97 x/menit RR : 26 x/menit

2. Kepala
Bentuk kepala mesocepal, rambut hitam bersih, kedaan mata konjungtiva tidak
anemis, sklera aninkterik, hidung tidak tampak adanya abses ataupun luka dan
tidak ada pembesaran polip, keadaan telinga tampak adanya serumen, simetris,
tidak ada stomatitis, tidak ada gigi berlubang, gigi kuning, keadaan tampak
kotor.

3. Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid.

4. Dada
Inspeksi : simetris, tidak ada retraksi dada
Palpasi : teraba vokal getaran fermitus
Perkusi : sonor
Auskultasi : vesikuler tidak ada suara nafas tambahan

Jantung
Inspeksi : tidak terlihat Ictus Cordis
Palpasi : teraba Ictus Cordis
Perkusi : redup
Auskultasi : S1, S2 regular

Abdomen
Inspeksi : tidak ada oedema ataupun luka
Auskultasi : bising usus 20x/ menit
Palpasi : tidak ada nyeri tekan
Perkusi : timpani

Ekstermitas
Atas : terpasang Infus RL 10 tts / menit, akral teraba hangat.
Bawah : tidak ada oedema ataupun luka , akral teraba hangat.

G. Pemeriksaan penunjang
Laboratorium

H. Program Terapi
- Pamol Oral 6 ¾ x tab bila panas
- RL 10 tts/ menit

II. Analisa data


No. Data Problem Etiologi
1 DS : Ibu klien mengatakan Hipertermi Proses infeksi
anaknya masih panas

DO :
- Akral teraba hangat
- TD : 100 / 70
mmHg
- N : 97 x/menit
- RR : 26 x/menit
- BB : 27 kg
- SB : 38, 7ºC

III. Diagnosa keperawatan


Nursing Nursing care plan
Diagnosa Outcomes Intervensi Rasional
Hypertemia 1.Body 1.Monitor body 1.Know the progress of
related to temperature in temperature as often as patient’s general condition
desease the normal posible. 2.knowing change of vital
range. 2.Monitor Blood pressure, sign patients.
2.Pulse, & Rate Pulse, & Rate respiration. 3.Prevent dehydration.
respiration in the 3.Increase fluid intake. 4.Minimize heat production.
normal range. 4.Teach patients to 5.Accelerate the decrease in
3.There is no prevent heat fatigue. heat production.
change in skin 5.Do tapid water sponge
color & no
dizziness

IV. Implementasi
No Day/ date Time Nursing Implementation Evaluation of Nurses’
diagnoses action s sign
1. Thursday/ 08.00 Hypertemia 1.Monitoring body Evaluation day 1
03.12.18 related to temperature as 1.Vital sign
desesase often as possible. decreased.
2.Monitoring 2.Less fluid
Blood pressure, intake.
Pulse, & Rate 3.Body
respiration. tempeature is
3.Increasing fluid still increasing
intake.
4.Teaching Evaluation day 2
patients to prevent 1.Vital sign is in
heat fatigue. a state.
5.Doing tapid 2.Moderate fluid
water sponge. intake.
3.Body
temperature in
the normal
range.

Evaluation day 3
1.Vital sign in
the normal
range.
2.Fluid intake
fulfilled.
3.Body
temperature in
the normal
range.

V. Evaluasi
No Day/date Time Nursing diagnoses Evaluation
1. Thursday/ 08.30 Hypertermia Day 1
13.12.18 related to decrease S : the patient said he had a fever
O : the patient looks to be lying weekly
on the bed, palpate skin feels warm, T=
38,7ºC.
A : the problem has not been resolved.
P : action plan 1,2,3,.... continue.

Day 2
S: the patient said he felt no fever
anymore.
O : the patient looks to be healthy,
T=37,0ºC
A : the problem half resolved.
P: action plan 1,2,3,.... continue

Day 3
S : the patient said he felt no fever
anymore.
O : the patient looks healthy.
A : the problem is resolved.
P : action plan 1,2,3,.... be stop.

Anda mungkin juga menyukai