Anda di halaman 1dari 15

Perkenalan Singkat Toisari

• Peta Tosari
POSYANDU REMAJA
Yoga Andika
Laskar Pencerah
Tosari, Pasuruan
Jawa Timur
“Kegiatan berbasis masyarakat yang diinisiasi oleh remaja,
bertujuan untuk memantau kesehatan dan memberikan
informasi kesehatan remaja”
LATAR BELAKANG POSYANDU REMAJA

Angka Putus Usia Melahirkan


Sekolah Tinggi dibawah 20 tahun

Angka Pernikahan Akses Terhadap


Muda Sangat Pelayanan
Tinggi Kesehatan Rendah

KOMITMEN
Pencerah Nusantara, Puskesmas Tosari,
Pemerintah Lokal
TUJUAN POSYANDU REMAJA

Memantau kesehatan remaja


Menjadi pusat informasi kesehatan bagi
remaja

Menurunkan angka pernikahan dini

Meningkatkan kapasitas remaja Tosari

Meningkatkan partisipasi remaja dalam


pembangunan
Posyandu REMAJA
Dinas
Kesehatan

Laskar Puskesmas
Pencerah Tosari

REMAJA

PIK-R Pemerintah
Pasuruan Desa
TAHAPAN PEMBENTUKAN

Pelaksanaan
Pelatihan Posyandu
Kader
Pemilihan
Kader
Sosialisasi
Program

Membangun
Komitmen
Stakeholder

Monitoring dan Evaluasi


Pra Posyandu Post
Rapat Meja 1 : Evaluasi
koordinasi Pendaftaran kegiatan
kader Meja 2:
Pengukuran Melakukan
Persiapan dan pencatatan crosscheck
perlengkapan Antropometri laporan
dan alat Meja 3:
Konseling Gizi Rencana
Sosialisasi Meja 4: koordinasi
kegiatan kegiatan
Komunikasi berikutnya
Informasi dan
Edukasi
PENCAPAIAN

8 Posyandu di 7 desa Kader 13-18 tahun Peserta aktif Jumlah kehamilan


dengan 5 Kader Pendidik Sebaya Posyandu <21 Menurun
AKTIVITAS EKSTERNAL KADER

Penyuluhan di Sekolah

Kampanye HIV/AIDS

Kampanye Anti Rokok


DAMPAK POSYANDU REMAJA

Pembangunan Mendekatkan akses pelayanan


partisipatif remaja kesehan untuk remaja

Meningkatnya pengetahuan dan Meningkatkan kerjasama


keterampilan Remaja lintas sektor
HAMBATAN POSYANDU REMAJA

Acara
Budaya

Sarana
dan
Prasarana
RENCANA PENGEMBANGAN

• Pelatihan kader 2 kali setahun


• Membentuk Kelompok Dukungan Keluarga
untuk menunjang keberhasilan Posyandu
Remaja
• Pemenuhan kebutuhan sarana prasarana di
setiap Posyandu
• Adanya Modul Cetak Posyandu Remaja
• Posyandu Remaja berbasis kewirausahaan
• Direplikasi di daerah lain
TERIMAKASIH ☺
INDIKATOR KEBERHASILAN
Rentang Waktu Indikator
Jangka Pendek (1-6 bulan) Setiap Posyandu memiliki minimal 5 kader
Adanya jadwal posyandu sekali setiap bulan
Adanya sistem pencatatan/buku registrasi rutin
Adanya Struktur Organisasi posyandu
Adanya Perencanaan kurikulum KIE
Jangka Menengah (6 -12 Bulan) 5 kader bisa menjadi pendidik sebaya
Setiap desa di Tosari memiliki 1 Posyandu (total 8 desa)
50% remaja di wilayah cakupan posyandu mengikuti
kegiatan posyandu
Jangka Panjang (5 Tahun) 75% remaja di wilayah posyandu ikut kegiatan
Posyandu
Menurunnya angka pernikahan dini sebanyak 25% dari
data awal

Anda mungkin juga menyukai