Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN PEMBINA LEMBAGA PENDIDIKAN

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA ( YPLP – PGRI )


PROPINSI LAMPUNG
SEKOLAH MENENGAH ATAS
SMK PGRI I PUNGGUR
STATUS : TER- AKREDITASI
Alamat : Jln. Pendidikan No. 5 Tanggulangin Kecamatan Punggur Kabupaten Lampung Tengah
Kode POS 34152 Telp. (0725) 45655

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Hari/Tanggal :


Kelas : XI/SEMUA JURUSAN Waktu : menit

A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,c,d,atau e di depan jawaban yang paling tepat!
1. Teks prosedur dikelompokkan menjadi yang terletak di Labuhan Bajo (LB)
tiga, yaitu... lalu menyewa kapal ke Taman
A. Prosedur sederhana, prosedur Nasional Komodo.(3) selain
kompleks dan protokol penerbangan direct (langsung) atau
B. Prosedur sederhana, prosedur pun transit di Bali, terdapat
kelompok dan protokol beberapa alternatif rute yang bias
C. Prosedur sementara, prosedur anda pilih, tetapi dengan
kompleks dan protokol konsekwensi waktu yang lebih lama.
D. Prosedur sementara, prosedur (4) jika anda berasal dari Indonesia
kelompok dan protokol bagian barat, Anda bias terbang ke
E. Prosedur sederhana, prosedur Surabaya dan melanjutkan
komplet dan protokol perjalanan darat dan laut ke Bali,
2. Struktur teks prosedur dibangun oleh lalu terbang ke LBJ dari sana. (5)
beberapa bagian teks, yaitu... Ingin lebih murah? Anda bias
A. Tujuan dan langkah – langkah terbang ke Lombok dari Surabaya,
B. Langkah – langkah dan tujuan lalu melanjutkan dengan perjalanan
C. Orientasi, langkah – langkah, dan darat dan laut selamalebih kurang 24
penutup jam melintasi Pulau Sumbawa
D. Pembukaan, langkah – langkah, dan hingga ke Pelabuhan Labuan Bajo.
penutup 3. Kalimat interogatif pada paragraph
E. Abstrak, langkah – langkah dan tersebut terdapat pada nomor...
penutup A. (1) D. (4)
Cermatilah teks berikut untuk menjawab B. (2) E. (5)
soal nomor 3-5 C. (3)
(1) Perjalanan ke Taman Nasional
Komodo tergolong cukup panjang.
(2) Anda harus terlebih dahulu
terbang ke Bandar Udara komodo
4. Partisipan pada paragraf tersebut 9. Konjungsi temporal yang terdapat pada
adalah... kalimat tersebut adalah...
A. Taman Nasional Komodo A. Jika
B. Anda B. Kemudian
C. Labuan Bajo C. Dengan
D. Bali D. Yang
E. Pulau Sumbawa E. Dan
5. Kata tidak baku yang terdapat dalam 10. Judul yang sesuai dengan kalimat
teks tersebut adalah... tersebut adalah...
A. Bandar udara A. Cara membeli sepatu
B. Transit B. Cara merawat sepatu
C. Konsekwensi C. Cara menjual sepatu
D. Alternative D. Cara membuat sepatu
E. Rute E. Cara menjemur sepatu
Cermati kalimat berikut untuk menjawab soal 11. Berikut yang termaksud teks eksplanasi
nomor 6 dan 7. adalah...
“ Minumlah Vitamin E setiap hari untuk A. Penjelasan umum, penjelasan proses
menjaga kesehatan kulit anda dari dalam” dan penutup
6. Berdasarkan kaidah teks prosedur, B. Penjelasan umum, penjelasan inti
kalimat tersebut termasuk kalimat... dan penutup
A. Imperative C. Penjelasan khusus, penjelasan
B. Deklaratif proses dan penutup
C. Interogatif D. Penjelasan khusus, langkah –
D. Persuasif langkah dan penutup
E. Argumentasi E. Penjelasan proses, langkah –
7. Partisipan yang terdapat pada kalimat langkah dan penutup
tersebut adalah... 12. Menurut fungsinya, tujuan teks
A. Vitamin E eksplanasi adalah ...
B. Hari A. Menunjukkan Sebuah Proses
C. Kesehatan B. Menjelaskan bagaimana dan
D. Kulit mengapa sesuatu itu terjadi
E. Anda C. Merekam peristiwa yang terjadi
Cermati kalimat berikut untuk menjawab soal no D. Mengabadikan momen sebuah
8 – 10 peristiwa
“Jika sudah dibersihkan, kemudian keringkan E. Meneliti sebuah peristiwa
sepatu dengan mengangin –anginkannya di 13. Cermati teks berikut
tempat sejuk dan teduh” Salah satu fenomena menarik saat
8. Verba material yang terdapat pada musim dingin adalah salju. Salju
kalimat tersebut adalah ... menjadi unik karena Kristal – Kristal es
A. Sudah yang lembut dan putih seperti kapas ini
B. Kemudian hanya hadir secara alami di negeri empat
C. Mengangin – anginkannya musim atau di tempat – tempat yang
D. Tempat sangat tinggi seperti puncak Gunung
E. Sejuk Jayawijaya di Papua.
Berdasarkan struktur teks tersebut B. Penjelasan proses
termasuk bagian... C. Penjelasan inti
A. Penjelasan umum D. Langkah – langkah
B. Penjelasan proses E. Penutup
C. Penjelasan inti 17. Kata kerja yang terdapat pada kalimat
D. Langkah – langkah tersebut adalah ...
E. Penutup A. Biasanya
Cermati teks berikut untuk menjawab B. Digunakan
soal nomor 14 dan 15 C. Sejenisnya
Terbuat dari kacang kedelai yang proses D. Harus
pembuatannya mirip pembuatan kecap, E. sebelum
tauco pun merupakan produk hasil 18. kalimat berikut yang menyatakan
fermentasi. Fermentasi adalah istilah penjelasan proses adalah ...
yang mengacu pada sebuah proses A. Tapai singkong adalah tape yang
penambahan mikroba pada bahan baku. dibuat dari singkongyang
Proses tersebut untuk menghasilkan difermentasi
jenis produk baru dengan sifat dan B. Makanan ini populer di Jawa dan
karakteristik yang berbeda tergantung dikenal diseluruh tempat
jenis mikroba yang ditambahkan. C. Di Jawa Barat, tapai singkong
Selama proses fermentasi akan terjadi dikenal sebagai peuyeum (bahasa
perubahan fisika (bentuk) dan kimiawi. sunda).
14. Teks eksplanasi tersebut berisi tentang D. Pembuatan tapai melibatkan umbi
proses pembuatan... singkong subsrat dan ragi tapai
A. Tempe E. Singkong yang telah diberi ragi ini
B. Tauco kemudian ditutup kembali dengan
C. Tahu daun pisang.
D. Kecap Cermati teks berikut untuk menjawab soal
E. Terasi nomor 19 dan 20.
15. Tauco merupakan produk olahan yang Setelah didiamkan semalaman, kukus serbuk
terbuat dari kacang... oncom tersebut sampai lunak. Setelah lunak,
A. Tanah cetak serbuk oncom tersebut hingga berbentuk
B. Hijau persegi panjang. Setelah itu, diamkan selama 12
C. Kedelai jam.
D. Panjang 19. Kata benda yang terdapat pada teks
E. Polong tersebut adalah...
Cermati kalimat berikut untuk menjawab soal A. Semalaman
menjawab 16 dan 17. B. Kukus
Untuk terasi ikan biasanya digunakan ikan kecil C. Serbuk oncom
– kecil dan sejenisnya, yang harus dibuang D. Lunak
kepalanya terlebih dahulu sebelum diproses E. Persegi
lebih lanjut.
16. Kalimat tersebut temasuk dalam
bagian...
A. Penjelasan umum
20. Teks tersebut menjelaskan proses B. Pendahuluan
membuat... C. Isi
A. Tempe D. Penutup
B. Tahu E. simpulan
C. Oncom 25. Isi dari penanggalan teks tersebut
D. Tape adalah...
E. Tauco A. Cara memperoleh ilmu
21. Ceramah dapat dibedakan menjadi dua B. Cara membedakan yang hak dan
yaitu... yang batil
A. Umum dan Khusus C. Ilmu penting untuk hidup
B. Umum dan Pribadi D. Ilmu untuk ibadah
C. Pribadi dan Khusus E. Pentingnya menuntut ilmu
D. Pribadi dan Keagamaan Cermati kutipan teks berikut untuk menjawab
E. Khusus dan Keagamaan soal nomor 26 dan 27
22. Struktur ceramah yang tepat adalah... (1) Marilah kita bersama – sama
A. Pendahuluan, isi dan penutup menghindari rokok dalam kehidupan kita.
B. Pendahuluan, isi, simpulan (2) jangan biarkan barang kecil yang
C. Abstrak, isi, penutup menyebabkan banyak penyakit itu
D. Orientasi, isi, penutup menyentuh dan menembus kulit kehidupan
E. Orientasi, isi, penutup kita. (3) Akan tetapi, rokok dapat
23. Cermati teks ceramah berikut. menimbulkan masalah baru. (4) kita harus
Segala puji hanyalah milik Tuhan Yang menambah wawsan tentang dampak dan apa
Maha Esa yang telah memberikan saja yang dapat diakibatkan oleh rokok. (5)
rahmat dan hidayah-Nya kepada kita selain itu, kita juga setidaknya dapat
semua. mencegah penggunaan rokok di sekitar kita.
Berdasarkan struktur ceramah, teks 26. Kalimat sumbang pada teks tersebut
tersebut termaksud bagian... adalah...
A. Abstrak A. (1)
B. Pendahuluan B. (2)
C. Isi C. (3)
D. Penutup D. (4)
E. simpulan E. (5)
Cermati kutipan teks berikut untuk menjawab 27. Berikut judul yang sesuai dengan teks
soal nomor 24 – 25 tersebut adalah...
Hadirin sekalian yang berbahagia, A. Manfaat rokok bagi kesehatan
Ilmu mempunyai peranan penting dalam B. Bahaya rokok bagi kesehatan
perjalanan hidup ini, karena dengan ilmu yang C. Kesehatan dapat diperoleh dengan
dimilikinya seseorang akan mampu merokok
membedakan yang hak dan batil. Dengan ilmu, D. Bagaiman cara memperoleh rokok?
seseorang akan lebih mantap dalam menjalankan E. Rokok bukan satu – satunya
ibadah. penyebab penyakit
24. Penanggalan teks ceramah tersebut
termasuk dalam bagian..
A. Abstrak
28. Jenis buku dapat dibedakan menjadi B. Formulir, memorandum, naskah,
dua, yaitu... surat, buku
A. Fiksi dan nonfiksi C. Memorandum, naskah, buku
B. Fiksi dan cerita D. Naskah, surat, buku
C. Pengayaan dan non fiksi 33. Cermati data buku berikut.
D. Pengayaan da majalah Judul buku : Bercocok Tanam Palawija
E. Nonfiksidan majalah Pengarang : Ir. Pracaya
29. Teks dalam buku ilmiah pada umumnya Tahun terbit : 1990
berbentuk... Tebal : vi +56 Halaman
A. Narasi Data buku tersebut adalah...
B. Persuasif A. Isi buku
C. Eksplanasi B. Identitas buku
D. Deskripsi C. Kelemahan buku
E. Eksposisi D. Ketebalan tubuh
Cermati identitas buku berikut untuk E. Gambar
menjawab soal nomor 30 dan 31. 34. Cermati kalimat tersebut.
Judul buku : Beternak Sulit sekali menemukan kekurangan
bebek dengan cara sederhana pada buku ini. Semua unsur yang
Pengarang : Bambang Tri R. Nugroho seharusnya dimiliki sebuah karya fiksi
Tahun terbit : 2018 terpenuhi dalam buku ini.
Penerbit : Sahabat Masalah yang dinilai dalam kalimat
Jumlah halaman : 87 Halaman tersebut adalah...
Kota penerbit : klaten – Jawa Tengah A. Kelemahan buku
30. Berdasarkan identitas tersebut, manfaat B. Keunggulan buku
buku tersebut adalah... C. Kualitas buku
A. Menunjukkan kepada pembaca cara D. Ketebalan buku
beternak bebek secara sederhana E. Harga buku
B. Pembaca diajak beternak bebek 35. Teks prosedur yang dapat dilakukan
C. Bebek dapat diternakan dimana aja hanya dengan dua atau tiga langkah
D. Beternak bebek sama saja berternak disebut...
ayam A. Sederhana
E. Berternak bebek lebih mudah dari B. Kompleks
pada berternak ayam C. Protokol
31. Tema yang dibahas dari identitas buku D. Tunggal
tersebut adalah... E. Simulasi
A. Perikanan 36. Teks prosedur yang mencakup banyk
B. Peternakan langkah disebut...
C. Pertanian A. Sederhana
D. Perkebunan B. Kompleks
E. Kehutanan C. Protokol
32. Berikut yang temasuk jenis – jenis D. Tunggal
laporan adalah... E. Simulasi
A. Formulir, naskah, surat, buku
37. Prosedur yang langkah – langkahnya
tidak terlalu ketat serta relative mudah 39. Berikut pertanyaan yang tepat mengenai
dipahami adalah... buku pengayaan adalah...
A. Sederhana A. Buku pengayaan bermanfaat
B. Kompleks menambah ilmu pengetahuan
C. Protokol B. Buku pengayaan membuat pembaca
D. Tunggal kaya ilmu
E. Simulasi C. Buku pengayaan merupakan buku
38. Cermati teks petunjuk berikut. pokok
(1) Cuci beras hingga bersih D. Buku pengayaan disusun oleh
(2) (...) pengarang buku teks
(3) Taruh beras didalam rice cooker E. Buku pengayaan dapat berubah
(4) Tekan tombol on pada rice cooker sesuai kebutuhan
Kalimat yang tepat untuk melengkapi 40. Beberapa hal penting dalam buku
teks petunjuk tersebut adalah... pengayaan adalah
A. Pilihlah beras yang berkualitas A. Memperkaya ilmu, ada daya tarik
B. Ukur beras sesuai dengan yang buku, kepadatan terjangkau, dan
dibutuhkan tematik
C. Tambahkan air hungga mencapai B. Daya tarik buku, keunikan buku,
satu ruas jari kepadatan isi buku, tematik dan
D. Simpan beras di tempat yang bersih penting
dan kering C. Sangat dibutuhkan, isi absurd,
E. Taruh beras di tempat yang telah bahasan terperinci, dan ada prosedur
disediakan tertentu
D. Memuat poko persoalan, sebagai
buku pendamping, disusun para ahli,
dan snagat penting
E. Buku wajib, isinya menarik,
biasanya mudah dipahami, dan
mengikuti alur

B. Selesaikan soal – soal berikut dengan tepat!


1. Buatlah Contoh Teks prosedur dengan hasil karya anda sendiri!
2. Apakah persamaan dan perbedaan teks prosedur dengan teks eksplanasi?
3. Jelaskan manfaat yang dapat diperoleh dari mempelajari teks ceramah!
4. Sebutkan dua perbedaan buku teks dengan pengayaan!
5. Bagaimanakah langkah – langkah membuat ulasan pesan dalam buku fiksi?

Anda mungkin juga menyukai