Anda di halaman 1dari 2

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Penilaian dalam pembelajaran sangat penting, karena penilaian
merupakan komponen dari sistem pembelajaran. Pencapaian tujuan
pembelajaran diketahui melalui penilaian. Banyak metode dan model dalam
penilaian. Namun secara umum mengacu kepada dua model yaitu Asesmen
tradisioanal dan Asesmen alternative.
Penggunaan Asesmen Alternatif dalam penilaian hasil belajar siswa
merupakan jawaban atas adanya kelemahan pada asesmen tradisional yang
hanya menggunakan tes tertulis (paper and pencil test). Tes tertulis tidak mampu
mengukur hasil belajar siswa yang kompleks, bahwa umunya tes tertulis hanya
mampu mengukur hasil belajar siswa dalam ranah kognitif dan keterampilan
sederhana.
Dengan menggunakan asesmen alternative, kita akan mampu mengukur
keseluruhan hasil belajar siswa, tidak hanya ranah kognitif tetapi juga ranah
afektif dan psikomotorik. Asesmen alternative juga mampu mengukur proses
belajar.

1.2 Rumusana Masalah


1. Apa konsep dasar asesmen alternatif?
2. Bagaimana bentuk asesmen kinerja?
3. Apakah keunggulan dan kelemahan asesmen alternative ?
4. Bagaimana contoh penggunaan asesmen alternative dalam oenilaian hasil
belajar siswa?

1.3 Tujuan
Makalah ini disusun dengan tujuan untuk:
1. Mengetahui konsep dasar asesmen laternatif

1
2. Mengetahui berbagai bentuk asesmen alternatif.
3. Mengetahui keunggulan dan kelemahan asesmen alternatif
4. Dapat memberikan contoh penggunaan asesmen alternative dalam
penilaian hasil belajar siswa

Anda mungkin juga menyukai