Anda di halaman 1dari 34

FORMAT PENGKAJIAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

A. DATA KUANTITATIF

I. DATA DEMOGRAFI
Tabel 1. Berdasarkan tingkatan usia

No Umur(tahun) Jumlah(orang) %
1 7-9 th 1 2
2 10-15 th 4 8
3 16-20 th 18 37
4 21-30 th 7 14
5 31-45 th 2 4
6 46-60 th 17 35
Jumlah penduduk 49 100

Tabel 2. Jenis kelamin

No Jenis Kelamin Jumlah(orang) %


1 Laki-laki 21 43
2 Perempuan 28 57
Jumlah penduduk 49 100

Tabel 3. Suku/bangsa

No Suku/bangsa Jumlah(orang) %
1 Melayu 26 53
2 Jawa 12 25
3 Dayak 11 22
Jumlah penduduk 49 100

Tabel 4. Tingkat pendidikan penduduk

No Pendidikan Jumlah(orang) %
1 SD 3 6
2 SMP 7 15
3 SMA 20 43
4 D3 2 4
5 S1 14 30
6 S2 1 2
Jumlah 47 100

Tabel 5. Pekerjaan

No Pekerjaan Jumlah(orang) %
1 PNS 12 24
2 Guru (honor) 2 4
3 TNI-AD 1 2
4 Swasta 1 2
5 Wiraswasta 2 4
6 Perawat 1 2
7 Pensiun 1 2
8 Ibu rumah tangga 4 8
9 Pelajar/mahasiswa 26 52
Jumlah Penduduk 49 100

Tabel 6. Keadaan Fisik

No Keadaan fisik Jumlah(orang) %


1 Sehat 49 100
2 Sakit 0 0
Jumlah penduduk 49 100

Tabel 7. Data ekonomi tingkat penghasilan

No Penghasilan Jumlah(KK) %
1 <1.000.000,00 1 10
2 1.000.000,00-3.000.000,00 3 30
3 >3.000.000,00 6 60
Jumlah 10 100

Tabel 8. Keluarga yang menabung

No Keluarga menabung Jumlah(KK) %


1 Ya 10 100
2 Tidak 0 0
Jumlah 10 100
II. LINGKUNGAN FISIK

A. PERUMAHAN
Tabel 1. Status kepemilikan

No Status kepemilikan Jumlah(KK) %


1 Sewa 0 0
2 Numpang 1 8
3 Milik sendiri 11 92
Jumlah 12 100

Tabel 2. Tipe rumah

No Tipe rumah Jumlah(KK) %


1 Permanen 11 8
2 Semi permanen 1 92
3 Tidak permanen 0 0
Jumlah 12 100

Tabel 3. Lantai rumah

No Lantai Jumlah(KK) %
1 Tanah 0 0
2 Papan 0 0
3 Tegel 11 92
4 Semen 1 8
Jumlah 12 100

Tabel 4. Jendela di setiap kamar

No Ada jendela di setiap kamar Jumlah(KK) %


1 Ya 12 100
2 Tidak 0 0
Jumlah 12 100

Tabel 5. Jendela disetiap rumah

No Ada jendela di setiap rumah Jumlah(KK) %


1 Ya 12 100
2 Tidak 0 0
Jumlah 12 100

Tabel 6. Jendela dibuka setiap hari

No Jika ya, apakah dibuka setiap hari Jumlah(KK) %


1 Ya 11 92
2 Tidak 1 8
Jumlah 12 100

Tabel 7. Pencahayaan dalam rumah di siang hari

No Pencahayaan dalam rumah di siang hari Jumlah(KK) %


1 Terang 11 92
2 Remang-remang 1 8
3 Gelap 0 0
Jumlah 12 100

Tabel 8. Jarak rumah dengan tetangga

No Jarak rumah dengan tetangga Jumlah(KK) %


1 Bersatu 0 0
2 Dekat 9 75
3 Terpisah 3 25
Jumlah 12 100

Tabel 9. Halaman sekitar rumah

No Halaman di sekitar rumah Jumlah(KK) %


1 Ada 12 100
2 Tidak 0 0
Jumlah 12 100

Tabel 10. Lokasi Halaman

No Jika ada, lokasinya Jumlah %


1 Di depan 11 79
2 Disamping 1 7
3 Di belakang 2 14
Jumlah 14 100

Tabel 11. Pemanfaatan perkarangan

No Pemanfaatan pekarangan Jumlah %


1 Kebun 11 79
2 Kolam 1 7
3 Kandang 2 14
Jumlah 14 100

B. SUMBER AIR
Tabel 1. Sumber air (makan dan minum)

No Sumber air untuk masak dan minum Jumlah %


1 PAM 1 8
2 Sumur 1 8
3 Air Mineral 10 83
Total 12 100

Tabel 2. Jenis PAM, Sumur

No Jika di PAM , Sumur Jumlah %


1 Dimasak 3 27%
2 Tidak 8 73%
Total 11 100%

Tabel 3. Sumber air (Mandi/mencuci)

No Sumber Air mandi/mencuci Jumlah %


1 PAM 7 58%
2 Sumur 3 25%
3 Sungai 0 0%
4 Lain-Lain 2 17%
Total 12 100%

Tabel 4. Jarak air

No Jarak Sumber Air dengan septi tank Jumlah %


1 <10 m 3 27%
2 > 10 m 8 73%
Total 11 100%

Tabel 5. Tempat penampungan air sementara

No Tempat penampungan air sementara Jumlah %


1 Bak 5 45%
2 Gentong 6 55%
3 Ember 0 0%
4 Lain-Lain 0 0%
Total 11 100%

Tabel 6. Kondisi tempat penampungan air

No Kondisi Tempat Penampungan air Jumlah %


1 Terbuka 2 18%
2 Tertutup 9 82%
Total 11 100%

Tabel 7. Kondisi air dalam penampungan

No Kondisi air dalam penampungan Jumlah %


1 Berwarna 1 9%
2 Berbau 0 0%
3 Berasa 0 0%
4 Tidak Berasa/Tidak Berbau 10 91%
Total 11 100%

Tabel 8. Jentik dalam penampungan air

No Ada Jentik dalam penampungan air Jumlah %


1 Ya 4 36%
2 Tidak 7 64%
Total 11 100%

C. PEMBUANGAN SAMPAH

Tabel 1. Tempat membuang sampah

No Tempat membuang Jumlah %


1 Sungai 0 0
2 Sembarang tempat 0 0
3 Ditimbun 0 0
4 Dibakar 12 100
Total 12 100

Tabel 2. Penampungan sampah

No Penampungan sementara Jumlah %


1 Ada 12 100
2 Tidak ada 0 0
Total 12 100

Tabel 3. Keadaan tempat pembuangan sampah

No Keadaan Jumlah %
1 Terbuka 2 17
2 Tertutup 10 83
Total 12 100

Tabel 4. Jarak tempat pembuangan sampah


No Jarak dengan rumah Jumlah %
1 Dekat(< 5 m) 11 92
2 Jauh(> 5 m) 1 8
Total 12 100

D. PEMBUANGAN LIMBAH

Tabel 1. Kebiasaan BAB&BAK

No Kebiasaan keluarga BAB&BAK Jumlah %


1 Jamban/WC 12 100
2 Sungai 0 0
3 Sembarangan 0 0
Total 12 100

Tabel 2. Jenis jamban

No Jenis jamban yang digunakan Jumlah %


1 Cemplung 0 0
2 Plengsengan 10 83
3 Leher angsa 2 17
Total 12 100

Tabel 3. Pembuangan air limbah


No Pembuangan air limbah Jumlah %
1 Resapan 5 42
2 Got 7 58
3 Sembarangan 0 0
Total 12 100

Tabel 4. Kondisi saluran pembuangan

No Kondisi saluran pembuangan Jumlah %


1 Lancar 12 100
2 Tersumbat/tergenang 0 0
Total 12 100
E. KANDANG TERNAK

Tabel 1. Kepemilikan kandnag ternak

No Kepemilikan kandang ternak Jumlah %


1 Tidak 11 92
2 Ya 1 8
Total 12 100

Tabel 2. Letak kandang

No Bila ya, letak kandang Jumlah %


1 Dalam rumah 0 0
2 Diluar rumah 1 100
Total 1 100

Tabel 3. Kondisi kandang


No Kondisi Jumlah %
1 Terawat 1 100
2 Tidak terawat 0 0
Total 1 100

III. KONDISI KESEHATAN UMUM


A. PELAYANAN KESEHATAN

Tabel 1. Sarana kesehatan terdekat

No Sarana kesehatan terdekat Jumlah %


1 Rumah sakit 8 67
2 Puskesmas 4 33
3 Praktek Dokter/ Perawat / Bidan 0 0
4 Balai pengobatan 0 0
5 Lain-lain, sebutkan... 0 0
Total 12 100

Tabel 2. Kebiasaan bila sakit

No Kebiasaan keluarga untuk minta tolong bila sakit Jumlah %


1 RS 0 0
2 Puskesmas 10 83
3 Dokter praktik 1 9
4 Perawat 0 0
5 Bidan 0 0
6 Lain-lain, sebutkan... 1 8
Total 12 100
Tabel 3. Kebiasaan sebelum ke pelayanan kesehatan

No Kebiasaan Keluarga sebelum ke Jumlah %


pelayanan kesehatan
1 Beli Obat bebas 12 100
2 Jamu 0 0
Total 12 100

Tabel 4. Sumber pendanaan kesehatan

No Sumber pendanaan kesehatan keluarga Jumlah %


1 ASTEK/ASKES 12 100
2 Tabungan 0 0
3 Dana Sehat 0 0
4 JPS/ASKES MISKIN 0 0
5 Tidak ada 0 0
Total 12 100

Tabel 5. Sarana transportasi ke pelayanan kesehatan

No Sarana transportasi ke pelayanan kesehatan Jumlah %


keluarga
1 Jalan kaki 0 0
2 Becak 0 0
3 Angkot 0 0
4 Kendaraan pribadi 12 100
Total 12 100
Tabel 6. Jarak rumah dengan sarana kesehatan

No Jarak rumah dengan sarana kesehatan Jumlah %


1 < 1 Km 0 0
2 1 - 2 Km 0 0
3 2- 5 Km 5 42
4 > 5 Km 7 58
Total 12 100

B. MASALAH KESEHATAN KHUSUS

Tabel 1. Penyakit sering diderita dalam 6 bulan terakhir

No Penyakit dalam 6 bulan terakhir Jumlah %


1 DBD 0 0
2 Batuk Pilek 11 100
3 Asma 0 0
4 TBC 0 0
5 Thypoid 0 0
6 IMS 0 0
Total 11 100

IV. IBU HAMIL DAN MENYUSUI


A. PASANGAN USIA SUBUR
Tabel 1. PUS (Pasangan Usia Subur)

No Anggota keluarga ada PUS (Pasangan Usia Jumlah %


Subur)
1 Tidak 12 100
2 Ya 0 0
Total 12 100

B. IBU HAMIL
Tabel 2. Ibu Hamil

No Anggota keluarga ada ibu hamil Jumlah %


1 Tidak 12 100
2 Ya 0 0
Total 12 100

C. IBU MENYUSUI
Tabel 3. Ibu menyusui

No Anggota keluarga ada ibu menyusui Jumlah %


1 Tidak 12 100
2 Ya 0 0
Total 12 100

D. BALITA
Tabel 4. Balita
No Anggota keluarga yang berusia balita Jumlah %
1 Tidak 12 100
2 Ya 0 0
Total 12 100

E. ANAK DAN REMAJA


Tabel 5. Anak dan remaja

No Dalam keluarga mempunyai anak sekolah/remaja Jumlah %


1 Tidak 0 0
2 Ya 12 100
Total 12 100

Tabel 6. Usia anak saat ini

No Usia Anak Remaja Saat ini Jumlah %


1 6 - 10 Tahun 0 0
2 11 - 15 Tahun 2 18
3 16 - 21 Tahun 9 82
Total 11 100

Tabel 7. Tingkat pendidikan pada remaja

No Pendidikan Remaja Total %


1 SD 0 0
2 SMP 3 27
3 SMA 2 18
4 PT 6 55
Total 11 100

Tabel 8. Kegiatan anak diluar sekolah

No Kegiatan Anak Diluar Sekolah Jumlah %


1 Basket 1 9
2 Karate 1 9
3 Tidak Ada 6 55
4 Keagamaan 2 18
5 Futsal 1 9
Total 11 100

Tabel 9. Anak yang menderita penyakit

No Apakah Ada Anak Yang Mederita Penyakit Jumlah %


1 Ya 0 0
2 Tidak 11 100
Total 11 100

Tabel 10. Penggunaan waktu luang anak

No Penggunaan Waktu Luang Anak Jumlah %


1 Musik/TV 3 27
2 Olahraga 4 37
3 Rekreasi 1 9
4 Keagamaan 3 27
Total 11 100

Tabel 11. Kebiasaan anak

No Kebiasaan anak Jumlah %


1 Merokok 0 0
2 Alkohol 0 0
3 Narkoba 0 0
4 Lain-lain, sebutkan 0 0
Total 0 0

F. USIA LANJUT
Tabel 12. Usia lanjut

No Anggota keluarga ada Lansia (>60 tahun) Jumlah %


1 Ya 0 0
2 Tidak 11 100
Total 11 100
B. DATA KUALITATIF
1. Tokoh masyarakat desa Biduan mengatakan di desa biduan rentan terkena DBD
2. Petugas kesehatan mengatakan bahwa sebagian masyarakat masih belum mengetahui penyebab dari DBD
3. RT desa Biduan mengatakan sebagian besar warganya penyakitt diare merupakan penyakit yang disebabkan hanya karna
salah makan
4. Petugas kesehatan mengatakan bahwa angka persentase penyakit diare meningkat pada tiap tahunnya
5. Sebagian masyarakat mengatakan bahwa mereka lebih membeli obat bebas dibandingkan kepelayanan kesehatan
6. Warga mengatakan jarak pelayanan kesehatan jauh
7. Petugas kesehatan mengatakan warga yang memeriksakan kesehatan sebagian besar mengalami batuk dan pilek
8. Tokoh masyarakat mengatakan bahwa merokok merupakan kebiasaan anak remaja yang sering dilakukan pada dusun Biduan
9. Tokoh masyarakat mengatakan pada dusun Biduan persentase anak remaja lebih banyak dari yang lainnya
10.
Analisa Data
DATA MASALAH
DS : Resiko terserang penyakit DBD b.d lingkungan
1. Tokoh masyarakat desa Biduan mengatakan yang tidak sehat dan kurangnya pengetahuan.
di desa biduan rentan terkena DBD
2. Petugas kesehatan mengatakan bahwa
sebagian masyarakat masih belum
mengetahui penyebab dari DBD

DO :
1. Sebagian besar tempat penampungan air
sementara di Desa Biduan adalah Gentong
dengan presentase 55% dari 100%
2. Sebagian besar kondisi tempat
penampungan air di Desa Biduan adalah
Tertutup dengan presentase 82% dari 100%
3. Sebagian besar jentik dalam penampungan
air di Desa Biduan adalah Tidak ada jentik
dalam penampungan air dengan presentase
64% dari 100%
4. Sebagian besar tempat pembuangan sampah
di Desa Biduan adalah Dibakar dengan
presentase 100% dari 100%
5. Sebagaian besar penampungan sampah
sementara di Desa Biduan adalah Ada
tempat penampungan sampah dengan
presentase 100% dari 100%
6. Sebagian besar keadaan tempat
pembuanagan sampah di Desa Biduan
adalah Tertutup dengan presentase 83% dari
100%

DS : Resiko terjadinya Diare b.d perilaku dan


1. RT desa Biduan mengatakan sebagian besar lingkungan masyarakat yang tidak sehat.
warganya penyakitt diare merupakan
penyakit yang disebabkan hanya karna salah
makan
2. Petugas kesehatan mengatakan bahwa
angka persentase penyakit diare meningkat
pada tiap tahunnya

DO :
1. Sebagian besar sumber air (makan dan
minum) di Desa Biduan adalah Air mineral
dengan presentase 83% dari 100%
2. Sebagaian besar jenis PAM atau Sumur di
Desa Biduan adalah Tidak Dimasak dengan
presentase 73% dari 100%
3. Sebagian besar sumber air (Mandi atau
Mencuci) adalah PAM dengan presentase
58% dari 100%
4. Sebagian besar tempat penampungan air
sementara di Desa Biduan adalah Gentong
dengan presentase 55% dari 100%
5. Sebagian besar kondisi tempat
penampungan air di Desa Biduan adalah
Tertutup dengan presentase 82% dari 100%
6. Sebagian besar kondisi air dalam
penampungan di Desa biduan adalah tidak
berasa atau tidak berbau dengan presentase
91% daro 100%
7. Sebagian besar kebiasaa BAK & BAB di
Desa Biduan adalah di Jamban atau WC
dengan presrntase 100% dari 100%
8. Sebagian besar jenis jamban di Desa Biduan
adalah Plengseran dengan presentase 83%
dari 100%

DS : Defisit pengetahuan keluarga b.d ketidaktahuan


1. Sebagian masyarakat mengatakan bahwa tentang penyakit
mereka lebih membeli obat bebas
dibandingkan kepelayanan kesehatan
2. Warga mengatakan jarak pelayanan
kesehatan jauh
DO :
1. Sebagian besar tingkat pendidikan
penduduk di Desa Biduan adalah S1 dengan
presentase 30% dari 100%
2. Sebagian besar pekerjaan warga di Desa
Biduan adalah pelajar atau mahasiswa
dengan presentase 52% dari 100%

DS : Resiko peningkatan angka kejadian influenza


1. Petugas kesehatan mengatakan warga yang b.d perilaku yang tidak sehat
memeriksakan kesehatan sebagian besar
mengalami batuk dan pilek

DO:
1. Sebagian besar berdasarkan tingkat usia
warga di Desa Biduan adalah warga
berumur 16-20 tahun dengan presentase
37% dari 100%
2. Sebagian besar keadaan fisik di Desa
Biduan adalah Sehat dengan presentase
100% dari 100%

3. Sebagian besar penyakit sering diderita


dalam 6 bulan terakhir di Desa Biduan
adalah penyakit Batuk Pilek dengan
presentase 100% dari 100%

DS: Potensi perilaku buruk pada remaja b.d


1. Tokoh masyarakat mengatakan bahwa kurangnya penanaman nilai moral
merokok merupakan kebiasaan anak remaja
yang sering dilakukan pada dusun Biduan
2. Tokoh masyarakat mengatakan pada dusun
Biduan persentase anak remaja lebih banyak
dari yang lainnya

DO :
1. Sebagian besar warga di desa biduan
kebiasaan keluarga untuk minta tolong bila
sakit adalah pergi ke puskesmas dengan
presentase 83% dari 100%
2. Sebagian besar di desa biduan kebiasaan
sebelum ke pelayanan keseahatan adalah
membeli obat bebas dengan presentase 100%
dari 100%
NO Kriteria Diagnosa
Kesadaran masyarakat
1 7 6 8 9 8
terhadap masalah
Motivasi komunitas untuk
2 6 8 3 8 3
mengatasi masalah
Kemampuan perawat untuk
3 3 2 3 2 4
mengatasi masalah
Fasilitasi yang tersedia
4 2 4 4 6 3
untuk mengatasi
Beratnya akibat jika masih
5 7 7 5 8 6
tetap
6 Cepatnya masalah teratasi 6 5 2 2 2

JUMLAH 31 33 25 35 26
NO MASALAH SKOR
1 Resiko peningkatan angka kejadian influenza b/d perilaku yang 35
tidak sehat
2 Resiko terjadinya diare b/d perilaku dan lingkungan masyarakat 33
yang tidak sehat

3 Resiko terserang penyakit DBD b/d lingkungan yang tidak sehat 31


dan kurangnya pengetahuan

4 Potensi perilaku tidak sehat b/d kebiasaan masyarakat 26

5 Defisit pengetahuan keluarga b/d ketidaktahuan tentang penyakit 25


No Masalah Rencana kegiatan Penanggung Waktu Tempat Dana sumber
jawab kegiatan kegiatan
1 Resiko peningkatan 1. Bekerja sama dengan lintas TIM 1 mei 2018 Balai Desa Rp.1.000.000 Swadaya
angka kejadian program untuk melakukan mahasiswa s/d 8 mei Biduan Masyarakat
influenza b/d penkes keperawatan 2018
perilaku yang tidak 2. Bekerja sama dengan
sehat tenaga kesehatan untuk
melakukan pembagian
masker
2 Resiko terjadinya 1. Melakukan penkes tentang TIM 1 mei 2018 Balai Desa Rp.1.000.000 Swadaya
diare b/d perilaku diare mahasiswa s/d 8 mei Biduan Masyarakat
dan lingkungan 2. Merubah perilaku keperawatan 2018
masyarakat yang masyarakat yang kurang
tidak sehat sehat
3 Resiko terserang 1. Melakukan voging TIM 1 mei 2018 Balai Desa Rp.2.000.000 Swadaya
penyakit DBD b/d 2. Memberikan penkes mahasiswa s/d 8 mei Biduan Masyarakat
lingkungan yang tentang DBD keperawatan 2018
tidak sehat dan 3. Penguburan sampah
kurangnya 4. Pemberian abate
pengetahuan
4 Potensi perilaku 1. Melakukan penkes tentang TIM 1 mei 2018 Balai Desa Rp.500.000 Swadaya
tidak sehat b/d pola hidup sehat mahasiswa s/d 8 mei Biduan Masyarakat
kebiasaan keperawatan 2018
masyarakat
5 Defisit pengetahuan 1. Melakukan penkes kepada TIM 1 mei 2018 Balai Desa Rp.500.000 Swadaya
keluarga b/d masyarakat tentang mahasiswa s/d 8 mei Biduan Masyarakat
ketidaktahuan pemakian obat bebas keperawatan 2018
tentang penyakit
NO MASALAH SASARAN TUJUAN RENCANA KEGIATAN
KEP.KOMUNITAS
1 Resiko peningkatan angka Masyarakat Untuk menurunkan 1. Bekerja sama dengan lintas
kejadian influenza b/d perilaku Desa Biduan angka kejadian program untuk melakukan
yang tidak sehat penyakit influenza penkes
yang terjadi 2. Bekerja sama dengan tenaga
didusun itu kesehatan untuk melakukan
pembagian masker
Resiko terjadinya diare b/d Masyarakat Untuk mencegah 1. Melakukan penkes tentang
perilaku dan lingkungan Desa Biduan terjadinya diare di diare
masyarakat yang tidak sehat dusun itu 2. Merubah perilaku
masyarakat yang kurang
sehat
Resiko terserang penyakit Masyarakat Untuk terjadinya 1. Melakukan voging
DBD b/d lingkungan yang Desa Biduan DBD di dusun itu 2. Memberikan penkes tentang
tidak sehat dan kurangnya DBD
pengetahuan 3. Penguburan sampah
4. Pemberian abate
Potensi perilaku tidak sehat b/d Remaja Desa Untuk mengubah 1. Melakukan penkes tentang
kebiasaan masyarakat Biduan perilaku pola hidup sehat
masyarakat
menjadi lebih baik
Defisit pengetahuan keluarga Masyarakat Untuk menambah 1. Melakukan penkes kepada
b/d ketidaktahuan tentang Desa Biduan pengetahuan masyarakat tentang pemakian
penyakit masyarakat dusun obat bebas
itu
NO KEGIATAN HASIL HAMBATAN
1. Bekerja sama dengan lintas 1. Masyarakat -
program untuk melakukan mengetahui apa
penkes yang telah
2. Bekerja sama dengan tenaga disampaikan
kesehatan untuk melakukan 2. Masyarakat
pembagian masker menerima dan
kooperatif
1. Melakukan penkes tentang diare 1. Masyarakat -
2. Merubah perilaku masyarakat mengetahui apa
yang kurang sehat yang telah
disampaikan
2. Masyarakat
menerima dan
kooperatif
1. Melakukan voging 1. Lingkungan -
2. Memberikan penkes tentang bebas dari
DBD nyamuk
3. Penguburan sampah 2. Masyarakat
4. Pemberian abate mengetahui apa
yang telah
disampaikan
3. Masyarakat
menerima dan
kooperatif
4. Masyarakat
menerima dan
kooperatif
1. Melakukan penkes tentang pola 1. Masyarakat -
hidup sehat mengetahui apa
yang telah
disampaikan
1. Melakukan penkes kepada 1. Masyarakat -
masyarakat tentang pemakian mengetahui apa
obat bebas yang telah
disampaikan
Evaluasi

Evaluasi (SOAP) Paraf

S : Tokoh masyarakat mengatakan masyarakatnya sudah memahami


perilaku hidup sehat, dan akan menerapkannya dikehidupan

O : Masyarakat tampak tidak sering bertanya lagi.


Masyarakat yang terkena flu sudah menggunakan masker.

A : Masalah resiko peningkatan angka kejadian influenza teratasi.

P : Intervensi dihentikan

S : Kepala dusun mengatakan bahwa warganya sudah mengetahui


mengenai diare dan menerapkan perilaku hidup sehat

O : Lingkungan sudah tampak bersih dan sehat

A : Masalah resiko terjadinya diare teratasi.

P ; Intervensi dihentikan.

S : Kepala dusun mengatakan mengatakan masyarakatnya sudah


memahami tentang DBD dan sudah membersihkan lingkungan
bersama-sama.

O : Lingkungan sudah tampak bersih dan sehat


Masyarakat tidak sering bertanya lagi

A : Masalah resiko terserang penyakit DBD teratasi.

P : Intervensi dihentikan.

S : Tokoh masyarakat mengatakan perilaku masyarakatnya sudah


semakin membaik.

O : Perilaku masyarakat sudah membaik dan berubah menjadi perilaku


Sehat

A : Masalah perilaku masyarakat yang kurang baik teratasi

P : Intervensi dihentikan.

S : Kepala dusun mengatakan bahwa warganya sudah mengetahui


penyakit dan pengobatannya.

O : Masyarakat tampak tidak sering bertanya lagi.

A : Masalah defisit pengetahuan keluarga tentang penyakit teratasi.

P : Intervensi dihentikan.

Anda mungkin juga menyukai