Anda di halaman 1dari 2

Nama : Ni Kadek Ino Padma Dewi

NIM : 19J10141
Prodi : Profesi Ners
Ruang : Nifas (Belimbing) RSUD Klungkung

RESUME KASUS

Seorang perempuan berusia 24 tahun dengan P101 post SC hari kedua


rawat gabung dengan bayi di ruang nifas. Hasil pengkajian: TFU 2 jari di bawah
pusat dan kontraksi uterus baik. Pasien mengeluh ASI hanya keluar sedikit
sehingga ibu jarang menyusui. Tindakan keperawatan yg tepat untuk kasus diatas
adalah menganjurkan Ibu menyusui sesering mungkin.
Nama : Ni Kadek Ino Padma Dewi
NIM : 19J10141
Prodi : Profesi Ners
Ruang : VK (Manggis) RSUD Klungkung

RESUME KASUS

Seorang perempuan berusia 24 tahun G2P101 hamil 38 minggu berada di


ruang bersalin dengan keluhan mules dan keluar lendir bercampur darah sejak 5
jam yang lalu. Hasil pengkajian: TFU 34cm, punggung kanan, DJJ 142x/menit.
Hasil periksa dalam: tidak ada hambatan pada jalan lahir, portio tidak teraba,
pembukaan lengkap dan ketuban utuh. Tindakan keperawatan yang tepat untuk
kasus tersebut adalah lakukan amniotomi.

Anda mungkin juga menyukai