Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI KEPERAWATAN KOMUNITAS

(50 Soal)
Konsep Kep Keluarga
*KELUARGA*
8. Perawat melakukan pengkajian dan ditemukan penyebab remaja tersebut menggunakan
narkoba karena tinggal di lingkungan yang dikenal sebagai tempat transaksi narkoba dan
terpengaruh oleh teman-teman dilingkungannya, dari kasus diatas faktor predis posisi yang
menyebabkan terjadinya penyalahgunaan napza adalah faktor predisposisi nya karena
Kurang kerterlibatan peran orangtua dirumah sehingga lingkungannya sangat
mendukung dalam terjadinya kasus ini

9. Keluarga bapak A berumur 35 tahun dan Ibu E berumur 30 tahun serta dua orang anak
perempuan. Bapak A menceritakan bahwa seminggu yang lalu di ukur tekanan darah 150/90
mmHg. Tingkat pencegahan apa yang dapat di lakukan :pencegahan primer yaitu dg
memberikan penkes untuk mengatur pola hidup sehat seperti tidur yang cukup,
makan makanan yang sehat, perbanyak aktivitas fisik, serta tidak mengkonsumsi
alkohol.

Keluarga sejahtera
1. keluarga sejahtera (prasejahtera,sejahtera I,II,III, dan III PLus): 3 soal
Kat keluarga sejahtera
a. Keluarga prasejahtera
Yaitu keluarga yang belum dapat memenuhi kebutuhan dasarnya (basic need) secara
minimal, seperti kebutuhan akan spiritual, pangan, sandang, papan, kesehatan dan KB.
b. Keluarga sejahtera 1
Yaitu keluarga yang telah dapat memenuhi kebutuhnan dasarnya secara minimal tetapi
belum dapat memenuhi kebutuhan sosial psikologinya seperti kebutuhan akan pendidikan,
KB, interaksi lingkungan tempat tinggal dan trasportasi.
C. Keluarga sejatera II
Yaitu keluarga disamping telah dapat memenuhi kebutuhan dasasrnya, juga telah dapat
memenuhi kebutuhan pengembangannya seperti kebutuhan untuk menabung dan
memperoleh informasi.
d. Keluarga sejahtera III
Yaitu keluarga yang telah dapat memenuhi seluruh kebutuhan dasar, kebutuhan sosial
psikologis dan perkembangan keluarganya, tetapi belum dapat memberikan sumbangan
yang teratur bagi masyarakat seperti sumbangan materi dan berperan aktif dalam
kegiatan kemasyarakatan.
e. Kluarga sejatera 3plus
Yaitu keluarga yang dapat memenuhi seluruh kebutuhan dasar, kebutuhan sosial
psikologis dan perkembangan keluarganya, serta dapat memberikan sumbangan yang
teratur bagi masyarakat seperti sumbangan materi dan berperan aktif dalam kegiatan
kemasyarakatan.

4. Keluarga sejahtera tahap 3

Anda mungkin juga menyukai