Anda di halaman 1dari 2

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

BANTUAN REHABILITASI DAN/ATAU PEMBANGUNAN GEDUNG PENDIDIKAN


PERGURUAN TINGGI KEAGAMAAN ISLAM SWASTA TAHUN ANGGARAN 2020
STAI ASY-SYKRIYYAH

1. LATAR BELAKANG Kondisi saat ini, perkuliahan berlangsung dengan


menggunakan gedung yang telah ada walaupun
sangat jauh dari cukup dan layak, apalagi kalau
kondisi sedang hujan, air hujan akan masuk kedalam
raung kelas, disebabkan rembesan dari tembok,
talang dan atap yang bocor sehingga perkuliahan
berlangsung sampaikan menggunakan sarana
seadanya, belum lagi mengakomodir kegaitan-
kegiatan mahasiswa yang sarat dengan kegaitan
kampus sebagai penunjang tridarama perguruan
tinggi. Hal ini berdampak yang kurang baik bagi
peningkatan mutu pendidikan. Padahal salah satu
standar nasional Perguruan Tinggi adalah tersedianya
sarana prasarana yang memadai baik dan, fasilitas
pendukung lainnya. Dalam standar BAN-PT, sarana
mutkal yang harus dimiliki PT dalam menjalankan
proses belajar mengajar adalah kelas yang memadai
dan layak, memiliki ruang perkuliahan yang dapat
digunakan sebagai proses kegaitan Belajar Mengajar
(KBM) yang memadai sesuai standar pendidikan
nasional.
Oleh karna itu, untuk mengatsi problematika tersebut,
STAI Asy-Syukriyyah Tangerang bermaksud
mengajukan Proposal Bantuan
Rehabilitasi/Pembangunan Gedung Pendidikan
Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta
Tahun Anggaran 2020 untuk menunjang
keberlangsungan kegiatan perkuliahan dengan ruang
kelas yang memadai
2. MAKSUD DAN a. Maksud
TUJUAN Maksud dari perlu diadakannya rehabilitasi gedung
pendidikan
1. Merehabilitasi gedung STAI Asy-Syukriyyah
Tangerang, terutama yang telah rusak.
2. Melengkapi sarana prasarana pembelajaran agar
representatif, memadai dan menunjang proses
belajar mengajar.

b. Tujuan
Tujuan dari Rehabilitasi Gedung Pendidikan
1. Tercapainya proses perkuliahan yang nyaman dan
memenuhi standar penyelenggaraan pendidikan Tinggi
Islam;
2. Terciptanya perkuliahan dan proses pengajaran yang
berkualitas, dan meningkatkan relevansi antara
pendidikan, penelitian, dan pengembangan masyarakat;
3. Meningkatkan animo masyarakat tentang kesadaran
pendidikan tingkat tinggi;
4. Meningkatkan mutu lulusan yang kompeten dan bermutu
global dengan daya saing yang kuat;
5. Menciptaan suasana harmoni antara mahasiswa, dosen,
3. TARGET/SASARAN managemen, dan masyarakat;
6. Meningkatkan akuntabilitas dan pencitraan
penyelenggaraan Pendidikan Tinggi Islam;
Target/ sasaran yang ingin dicapai dalam pelaksanaan
bantuan rehabilitasi gedung pendidikan STAI Asy-Syukriyyah
4. SUMBER DANA DAN adalah Tersedianya gedung Perkuliahan yang memadai
PERKIRAAN BIAYA
untuk tercapainya Tri Darama Perguruan Tinggi dan
pelayanan yang lebih baik lagi kepada mahasiswa

a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai bantuan


rehabilitasi dan/atau pembangunan gedung pendidikan
PTKIS adalah DIPA Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
5. RINCIAN PEKERJAAN b. Besaran dana bantuan rehabilitasi dan/atau
pembangunan pendidikan PTKIS adalah Rp. 200.000.000,-
(dua ratus juta rupiah)

Rincian terhadap pelaksanaan bantuanr ehabilitasi dan/atau


pembangunan gedung pendidikan STAI Asy-Syuriyyah
6. JANGKA WAKTU tersebut sebagaimana tertuang pada Rencana Anggaran
Biaya (RAB) pelaksanaan Merehabilitasi/memperbaiki
gedung pendidikan ruang kuliah;
7. PENGERJAAN
ACUAN KERJA 90 (sembilan puluh) hari kalender terhitung setelah dana
bantuan diterima

 Petunjuk Teknis Bantuan Rehabilitasi dan/atau


Pembangunan Gedung Pendidikan PTKIS;
 Rencana Anggaran Biaya (RAB);
 Kerangka Acuan Kerja (KAK);
 Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan.

Tangerang, 17 Desember 2019


Mengetahui:
Ketua STAI Asy-Syukriyyah Ketua UPKK STAI Asy-Syuriyyah

H. Jamaludin, Lc. MA Dahari, M. Pd.I

Anda mungkin juga menyukai