Anda di halaman 1dari 3

10/23/2012

Sejarah, Teori dan Kritik


merupakan 3 hal esensial di dalam Arsitektur

Sejarah: menunjukkan perkembangan dan kemajuan arsitektur


sejak masa lalu hingga sekarang, agar bisa menghasilkan karya
Kuliah 03 yang lebih baik di masa depan.

Arsitektur dari Sudut Tinjau: Teori: berkaitan dengan pemikiran di dalam arsitektur, menurut
Wayne Attoe meliputi:

Sejarah-Teori-Kritik - apakah arsitektur itu?


- apa yang harus dilakukan oleh arsitektur?
- bagaimana merancang sebaik-baiknya?

Kritik: sebagai sebuah evaluasi dalam arsitektur.


Perkembangannya diawali dari: Feature, Apresiasi dan kemudian
Kritik.

Sejarah Arsitektur
Sejarah arsitektur, selalu berkaitan dengan kronologi atau timeline, yang
memperlihatkan bagaimana arsitektur berkembang dari jaman ke
jaman.

Sejarah, dari kata bahasa Arab “Syajarah” yang artinya pohon. Ini
sinonim dengan kata “History” dalam bahasa Inggris.

Teori Arsitektur
Teori berasal dari bahasa Latin: “Theoria”, artinya kontemplasi
(perenungan) terhadap kosmos (alam semesta) dan realitas.

Praktek
Teori

1
10/23/2012

Teori Arsitektur, banyak memakai Analogi-analogi:

-Analogi Matematika
-Analogi Biologis
-Analogi Romantik
-Analogi Bahasa/Linguistik
-Analogi Mekanik
-Analogi Pemecahan Masalah
-Analogi Ad Hocis
-Analogi Pola
- Analogi Dramaturgi

Kritik Arsitektur

Kritik berasal dari bahasa latin: “Krinein” yang artinya menghakimi,


membadingkan, menimbang. Kritik melakukan evaluasi tentang
kelebihan dan kekurangan sebuah karya arsitektur, sehingga
bermanfaat untuk perbaikan di kemudian hari.

Kritik pada dasarnya merupakan istilah umum, di dalamnya juga


termasuk:
-Feature
- Apresiasi

2
10/23/2012

Kritik Arsitektur tidak harus


berupa tulisan, bisa dalam bentuk
karikatur seperti pada gambar ini:

Anda mungkin juga menyukai