Anda di halaman 1dari 4

BAB 2: KIMIA

STUKTUR ATOM
www.bimbinganalumniui.com
1. Pernyataan yang benar sehubungan 4. Hal ini sesuai dengan teori Bohr tentang
dengan kedudukan electron di sekitar inti atom adalah, kecuali . . .
adalah . . . (A) Elektron bergerak pada tingkat energi
(A) Elektron mengelilingi inti atom tertentu
dengan tingkat-tingkat energi tertentu (B) Selama bergerak elektron tidak
(B) Bila menyerap energi,elektron tertarik ke inti
berpindah dari kulit luar ke kulit yang (C) Spektrum unsur berupa spektrum
lebih dalam emisi garis
(C) Selama bergerak elektron akan (D) Bila menyerap energy yang sesuai
kehilangan energi kinetiknya elektron terdapat tereksitasi
sehingga makin lama makin tertarik (E) Disamping mempunyai tingkat energi
ke inti terdapat pula subtingkat energi
(D) Kedudukan elektron pada inti dapat
ditentukan dengan pasti 5. Besarnya energy yang diperlukan untuk
(E) Pada keadaan dasar, elektron mengeksitasi electron atom H dari
menempati pada tingkat energi yang keadaan dasar ke kulit M,subkulit s
tinggi adalah . . .
(A) RH
2. Adanya proton pada inti dibuktikan (B) ¾RH
berdasarkan percobaan pertama kali (C) ⅟₉ RH
oleh . . . (D) 8/9RH
(A) Eugen Goldstein (1886) (E) 15/16RH
(B) J J Thomas (1896)
(C) E Rutherford (1911) 6. Menentukan teori Bohr, electron atom H
(D) W Heisenberg (1926) yang berada pada jarak tak hingga dari inti
(E) James Chadwick (1932) atom akan mempunyai energy sebesar
((Joule)
3. Tatkala Rutherford melakukan percobaan (A) RH
penembakan sinal alfa, α(inti helium) (B) 1/4 RH
pada lempeng emas, ternyata sebagian (C) 1/9 RH
sinar itu ada yang ditolak atau dipantulkan (D) 1/32 RH
(E) Nol
hal ini menunjukka bahwa . . .
(A) Atom mempunyai bagian yang kosong
7. Kelimpahan isotop-isotop suatu unsur
(B) Inti atom bermuatan positif
dapat ditentukan dengan
(C) Elektron mempunyai muatan negatif
(A) Kromatografi
(D) Elektron mempunyai tingkat energi
(B) Ekstraksi
tertentu
(C) Destilasi
(E) Elektron mempunyai gaya sentrifugal
(D) Spektrometer massa
(E) Pencacah Geiger-Muller

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: KIMIA
STUKTUR ATOM
8. Atom klorin diketahui terdiri dari 2 13. Suatu kation mempunyai konfigurasi
macam isotop Cl-35 dan Cl-37. Bila Ar Cl elektron: 1s2 2s2 2p6 3s1, maka ion tersebut
= 35,5 maka kelimpahan isotop Cl-37 adalah
adalah (A) Al+3
(A) 25% (B) Mg+
(B) 45% (C) Ga+3
(C) 65% (D) Ca+
(D) 75% (E) Ne+
(E) 85%
14. Jika unsure A membentuk senyawaan
9. Spesi yang mempunyai jumlah electron yang stabil A2S3 (Z S = 16), maka
konfigurasi elektron unsur tersebut adalah
sama dengan S adalah (A) 1s2 2s2 3p6 3s1
(A) Cl- (B) 1s2 2s2 3p6 3s2 3p1
(C) 1s2 2s2 3p6 3s3 3p2
(B) S+
2+ (D) 1s2 2s2 3p6 3s2 3p3
(C) Ar
(E) 1s2 2s2 2p5
(D) S2-
15. Jumlah maksimum yang dapat menempati
(E) Al3+ kulit N dengan bilangan kuantum utama 4
adalah
10. Electron terakhir suatu unsure mempunyai (A) 8
bilangan kuantum n = 3, ℓ = 1, m = 0, dan (B) 18
s = +1/2. Salah satu isotop unsure itu (C) 32
mempunyai neutron = 15. Nomor massa (D) 50
isotop tersebut adalah (E) 72
(A) 23
(B) 25 16. Di antara harga-harga keempat bilangan
(C) 27 kuantum di bawah ini yang mungkin
(D) 29 untuk pengisian electron pada orbital 3p
(E) 31 adalah
(A) n = 3; ℓ = 2; m = -1; s = +1/2
11. Secara ilmiah unsur Z terdiri dari 3 (B) n = 3; ℓ = 1; m = -1; s = +1/2
macam isotop dengan kelimpahan (C) n = 3; ℓ = 2; m = +1; s = +1/2
masing-masing: 24Z = 78,99 %, 25Z = (D) n = 3; ℓ = 2; m = 0; s = +1/2
10,0 % dan 26Z = 11,01 %. Maka Ar Z (E) n = 3; ℓ = 2; m = +2; s = +1/2
adalah
(A) 24,0 17. Ion X+ mempunyai konfigurasi electron
(B) 24,3 1s2 2s2 2p6. Harga keempat bilangan
(C) 24,7 kuantum elektron valensi dari atom X
(D) 24,8 adalah
(E) 25,2 (A) n = 2; ℓ = 0; m = 0; s = -1/2
(B) n = 2; ℓ = 1; m = 1; s = -1/2
12. Isotop 18Ar40 isobar dengan isotop 36Kr84 (C) n = 3; ℓ = 0; m = 0; s = +1/2
(D) n = 3; ℓ = 1; m = -1; s = +1/2
SEBAB
(E) n = 3; ℓ = 2; m = 0; s = +1/2
Isotop 18Ar40 dan 18Ar40 mempunyai
jumlah electron valensi yang sama

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: KIMIA
STUKTUR ATOM
18. Dalam atom krom dengan nomor atom 24, 24. Banyaknya orbital yang ditempati oleh
terdapat elektron yang tidak berpasangan pasangan electron atom dengan nomor
sebanyak atom 42 adalah
(A) 6 (A) 22
(B) 5 (B) 21
(C) 4 (C) 20
(D) 3 (D) 19
(E) 2 (E) 18

19. Atom X mempunyai konfigurasi electron 25. Atom yang mempunyai electron valensi
1s2 2s2 2p6 3s2 3p2. Harga keempat terbesar adalah yang mempunyai nomor
bilangan kuantum electron terakhir dari atom,
atom X adalah (A) 10
(A) n = 2, l = 0, m = 0, s= -1/2 (B) 12
(B) n = 2, l = 1, m = 1, s= -1/2 (C) 15
(C) n = 3, l = 0, m = 0, s= +1/2 (D) 17
(D) n = 3, l = 1, m = -1, s= +1/2 (E) 20
(E) n = 3, l = 1, m = 0, s= +1/2
26. Argon mempunyai nomor atom 18. Ion
20. Unsur Br (A = 80,Z = 35) mempunyai tersebut yang mempunyai konfigurasi
kombinasi bilangan kuantum
electron [Ar] 3d4 adalah
(A) n = 2, l = 0, m = 0, s= -1/2 (A) 20Ca2+
(B) n = 3, l = 1, m = 1, s= -1/2
(B) 22Ti2+
(C) n = 3, l = 0, m = 1, s= +1/2
(C) 24Cr2+
(D) n = 4, l = 1, m = 1, s= +1/2
(D) 25Mn2+
(E) n = 4, l = 1, m = 0, s= -1/2
(E) 26Fe2+
21. Jumlah electron valensi yang terdapat 27. Bila unsur 24Cr melepaskan electron
pada Br- adalah membentuk ion Cr+3 maka electron yang
(A) 8 dilepas berasal dari sub kulit
(B) 7 (A) 4d
(C) 6 (B) 3p
(D) 5 (C) 3s dan 4s
(E) 3 (D) 4s dan 3d
(E) 4s
22. Jumlah elektron maksimum yang
menempati sub tingkat energi ℓ = 4 adalah 28. Hal yang benar tentang subkulit 4f
(A) 2 (1) Terletak pada kulit N
(B) 6 (2) Dapat menampung 18 elektron
(C) 10 (3) Mempunyai 7 macam bilangan
(D) 14 kuantum magnetic
(E) 18 (4) Harga bilangan kuantum azimutnya 4

23. Susunan electron dari atom yang berada


dalam keadaan tereksitasi adalah
(A) 2, 8, 8, 1
(B) 2, 8, 11, 2
(C) 2, 4, 1
(D) 2, 8, 18, 2
(E) 2, 8, 13, 1

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI


BAB 2: KIMIA
STUKTUR ATOM
29. Gas Xx STP, sebanyak 4,48 L mempunyai
massa 7,6 g. Bila diketahui X mempunyai
10 netron, maka susunan elektronya
adalah
(A) 1s2 2s2 2p3
(B) 1s2 2s2 2p4
(C) 1s2 2s2 2p5
(D) 1s2 2s2 2p6
(E) [10Ne] 3s2 3p5

30. Suatu unsur logam L sebanyak 2,95 gram


dapat bereaksi sempurna dengan 560 mL
oksigen (STP) membentuk oksida LO.
Bila atom logam tersebut diketahui
mempunyai 31 netron, maka nomor
atomnya adalah
(A) 24
(B) 25
(C) 26
(D) 27
(E) 28

PROGRAM PERSIAPAN SBMPTN – BIMBINGAN ALUMNI UI

Anda mungkin juga menyukai