Anda di halaman 1dari 2

SURAT PENGAJUAN BEASISWA

No :
Perihal : Pengajuan Beasiswa Mahasiswa Berprestasi
Lampiran :-

Kepada : Yth.
Rektor Universitas Pelita Bangsa
Bekasi

Dengan hormat,
Berkenaan dengan Penghargaan atas prestasi mahasiswa dalam wujud pemberian
Beasiswa pada mahasiswa berdasar SK No. 543/SK-K-PB/IX/2018, maka, dengan ini
Direktorat Kemahasiswaan mengajukan permohonan kepada Bapak untuk dapat di usulkan
nama-nama tersebut dibawah ini sebagai Mahasiswa Berprestasi Penerima Beasiswa yaitu
sebagai berikut :

No. Nama Prestasi Skala Keterangan


1 Imam Syafe’i Juara II (Kelas B Putra Silat
Dewasa)
Juara III (Kelas C Putri) Silat
Yuliana Nur
2 Juara II (Kelas C Putri Silat
Hafizah
Dewasa)
3 M.Wannur Reza Juara III (Kelas F Putra) Silat
4 Zakaria Juara III (Tingkat Silat
Mahasiswa/Dewasa)

Agar beasiswa tersebut dapat dipergunakan untuk menunjang kelancaran studi dari
mahasiswa yang bersangkutan.
Demikian surat permohonan ini diajukan atas terkabulnya Surat Pengajuan Beasiswa
ini, Kami ucapkan terima kasih.

Bekasi, 31 Desember 2019


Mengetahui,
Direktorat Kemahasiswaan dan Alumni Warek II Universitas Pelita Bangsa

( R.R Wening Ken W., SH., MM ) ( M. Hatta Fahamsyah S, SY., M.Sc)


NIP. 21.0819.022 NIP. 21.0819.003

Tembusan :
Warek II UPB
Direktorat Keuangan UPB

Anda mungkin juga menyukai