Anda di halaman 1dari 3

SURAT PERJANJIAN SEWA/KONTRAK RUKO

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Hj. Sumiyatun
Alamat : Jl. Pelabuhan Jangkar rt.001 rw.006 Asembagus, Situbondo
Pekerjaan : Wiraswasta
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA ( I ) sebagai pemilik ruko,

Dengan ini menerangkan bahwa :


Nama :
Alamat :
Pekerjaan :
Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA ( II ) sebagai penyewa

Kedua belah pihak diatas menyepakati untuk mengikatkan diri dalam perjanjian sewa menyewa
ruko dengan ketentuan dan aturan sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA ( I ) menyewakan sebuah ruko kepada PIHAK KEDUA ( II ) yaitu
sebuah bangunan dinding batu bata, 1 lantai, lantai keramik, air, dan aliran listrik yang
beralamat ( )
2. Sewa tersebut dilangsungkan dan diterima dengan harga ( Rp. ) selama
( tahun) terhitung dari tanggal ( ) sampai ( ) yang mana
uang sewa telah dibayar secara ( )
3. PIHAK KEDUA ( II ) bertanggung jawab penuh terhadap perawatan dan pemeliharaan
keseluruhan isi ruko beserta halaman ruko tersebut selama masa kontrak, berikut pula
pembayaran listrik
4. PIHAK KEDUA ( II ) tidak diperkenankan menambah atau mengurangi bangunan
tersebut kecuali ada kesepakatan/persetujuan dari PIHAK PERTAMA ( I )
5. PIHAK KEDUA ( II ) tidak diperkenankan meminta ganti rugi kepada PIHAK
PERTAMA ( I ) atas biaya penambahan/pengurangan segala sesuatu yang berhubungan
dengan ruko (berdasar point 4)
6. Dua bulan sebelum batas akhir sewa menyewa, PIHAK KEDUA ( II ) mengadakan
pembicaraan mengenai kelanjutan sewa menyewa tersebut
7. Hal – hal yang dianggap perlu tetapi belum tercakup dalam surat perjanjian ini, dapat
dilakukan secara musyawarah

Demikian surat perjanjian ini dibuat atas persetujuan kedua belah pihak secara musyawarah dan
mufakat serta dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.

Asembagus,

PIHAK PERTAMA ( I ) PIHAK KEDUA ( II )

( Hj. Sumiyatun ) ( )
SURAT PERJANJIAN SEWA/KONTRAK TANAH

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Hj. Sumiyatun
Alamat : Jl. Pelabuhan Jangkar rt.001 rw.006 Asembagus, Situbondo
Pekerjaan : Wiraswasta
Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA ( I ) sebagai pemilik tanah,

Dengan ini menerangkan bahwa :


Nama :
Alamat :
Pekerjaan :
Selanjutnya disebut PIHAK KEDUA ( II ) sebagai penyewa

Kedua belah pihak diatas menyepakati untuk mengikatkan diri dalam perjanjian sewa menyewa
ruko dengan ketentuan dan aturan sebagai berikut :
1. PIHAK PERTAMA ( I ) menyewakan sebuah ruko kepada PIHAK KEDUA ( II ) yaitu
sebuah bangunan dinding batu bata, 1 lantai, lantai keramik, air, dan aliran listrik yang
beralamat ( )
2. Sewa tersebut dilangsungkan dan diterima dengan harga ( Rp. ) selama
( tahun) terhitung dari tanggal ( ) sampai ( ) yang mana
uang sewa telah dibayar secara ( )
3. PIHAK KEDUA ( II ) bertanggung jawab penuh terhadap perawatan dan pemeliharaan
keseluruhan isi ruko beserta halaman ruko tersebut selama masa kontrak, berikut pula
pembayaran listrik
4. PIHAK KEDUA ( II ) tidak diperkenankan menambah atau mengurangi bangunan
tersebut kecuali ada kesepakatan/persetujuan dari PIHAK PERTAMA ( I )
5. PIHAK KEDUA ( II ) tidak diperkenankan meminta ganti rugi kepada PIHAK
PERTAMA ( I ) atas biaya penambahan/pengurangan segala sesuatu yang berhubungan
dengan ruko (berdasar point 4)
6. Dua bulan sebelum batas akhir sewa menyewa, PIHAK KEDUA ( II ) mengadakan
pembicaraan mengenai kelanjutan sewa menyewa tersebut
7. Hal – hal yang dianggap perlu tetapi belum tercakup dalam surat perjanjian ini, dapat
dilakukan secara musyawarah

Demikian surat perjanjian ini dibuat atas persetujuan kedua belah pihak secara musyawarah dan
mufakat serta dalam keadaan sehat jasmani dan rohani.

Asembagus,

PIHAK PERTAMA ( I ) PIHAK KEDUA ( II )

( Hj. Sumiyatun ) ( )

Anda mungkin juga menyukai