Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PRAKTIK FMS

Dibuat Oleh:

Nama : Sumitro Adi


Kelas : 4 MEE
NIM : 219411920

PROGRAM STUDI D4 TEKNOLOGI REKAYASA


MANUFAKTUR
JURUSAN TEKNIK MANUFAKTUR
POLITEKNIK MANUFAKTUR BANDUNG
2019
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadiran Allah SWT, karena dengan rahmat dan
hidayahnya, penulis dapat menyelesaikan laporan ini berdasarkan apa yang telah penulis
kerjakan.
Laporan ini disusun berdasarkan pengetahuan penulis tentang Flexible Manufacturing
System(FMS) yang penulis kerjakan selama praktik 1 minggu baik di laboratorium maupun di
bengkel Polman Bandung. Didalam laporan ini memuat tentang apa itu FMS, perangkat yang
digunakan, pembuatan program, serta hasil praktik ini.
Penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah banyak
membantu dalam menyelesaikan laporan ini. Terutama penulis mengucapkan terima kasih
kepada bapak M.Ali.S selaku instruktur pembimbing, teman- teman satu praktik penulis.
Laporan ini diharapkan dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca
pada umumnya. Penulis menyadari dalam penyusunan laporan ini masih banyak terdapat
kekurangan, baik itu dari segi materi, maupun dalam penyampaian materi. Oleh sebab itu,
penulis mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak yang sifatnya membangun guna
untuk memperbaiki ke depan. Atas perhatiannya, penulis ucapkan terima kasih.

Bandung, 13 Desember 2019

Penulis
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pada pertengahan tahun 1960-an, persaingan pasar semakin kompleks. Selama tahun
1960 hingga 1970 cost adalah hal yang diutamakan, tetapi setelah itu kualitas menjadi
prioritas utama dan dengan adanya persaingan pasar yang semakin kompleks ketepatan waktu
delivery menjadi hal yang dibutuhkan oleh konsumen. Perkecualian beberapa perbedaan
terminologi, terdapat kesepakatan bersama bahwa persaingan utama akan terjadi pada aspek
biaya (cost), kualitas (quality), dan responsive (responsiveness), dimana responsive yang
dimaksud mengacu pada fleksibilitas (Olhager, 1993). Untuk itu perusahaan harus
mempunyai kemampuan merespon berbagai perubahan secara efisien. Kemampuan respon
perusahaan tersebut diantaranya adalah kemampuan memproduksi banyak produk yang
berbeda, memperpendek siklus hidup (life cycle) produk, dan melakukan produksi secara
efektif. Kemampuan respon perusahaan ini akan dapat dicapai oleh perusahaan dengan
menerapkan fleksibilitas manufaktur.
Fleksibilitas manufaktur merupakan kemampuan perusahaan untuk merespon secara
efektif perubahan yang terjadi, baik yang terajadi di internal (operasi) perusahaan, maupun di
eksternal lingkungan perusahaan (Gerwin, 1993). Ada empat area lingkungan perusahaan
yang mempengaruhi fleksibilitas manufaktur yaitu: Strategi, Faktor lingkungan, teknologi
dan atribut organisasi (gerwin,1987).
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Flexible Manufacturing System(FMS)
Flexible Manufacturing System (FMS) adalah suatu sistem manufaktur otomatis
dengan volume dan variasi produk level menengah yang dikontrol oleh komputer. FMS
meliputi spektrum lebar dari aktivitas manufaktur seperti mesin-mesin produksi, metal
working, pabrikasi, dan assembly. Pada sebuah FMS, suatu kelompok part–part dari produk–
produk dengan karakteristik serupa diproses. Komponen penting dari suatu FMS adalah
mesin Numerical Control (NC) yang mampu saling bertukar tools secara otomatis. Sistem
material handling otomatis untuk memindahkan part–part di antara mesin–mesin dan station
fixturing berupa Automated Guided Vehicle (AGV) dan Robot. Semua komponen di atas
dikontrol oleh komputer.
2.2 Keuntungan penggunaan Sistem Manufaktur Fleksibel
Dari uraian di atas, dapat kita lihat beberapa keuntungan dari konsep SMF, adalah:
 Mempermudah untuk menambah line produksi baru dan mengurangi
kecelakaan kerja yang biasa terjadi pada line produksi.
 Mempermudah penanganan jika terjadi perubahan jumlah produksi, baik
terjadi penambahan ataupun pengurangan kapasitas produksi.
 Perubahan desain dapat dilakukan dengan mudah dengan kontrol komputer.
 Meningkatkan efisiensi dalam penggunaan peralatan/mesin.
 Meningkatkan kualitas produk dan menjaga konsistensi kualitas produk.
 Mengurangi biaya ongkos pekerja (men power).
 Mengurangi luas lantai produksi (pada industri modern hal ini merupakan
keuntungan yang dapat diperhitungkan).

2.3 Ardunio Uno


Arduino Uno adalah board mikrokontroler berbasis ATmega328 (datasheet).
Memiliki 14 pin input dari output digital dimana 6 pin input tersebut dapat digunakan
sebagai output PWM dan 6 pin input analog, 16 MHz osilator kristal, koneksi USB, jack
power, ICSP header, dan tombol reset. Untuk mendukung mikrokontroler agar dapat
digunakan, cukup hanya menghubungkan Board Arduino Uno ke komputer dengan
menggunakan kabel USB atau listrik dengan AC yang-ke adaptor-DC atau baterai untuk
menjalankannya.
Uno berbeda dengan semua board sebelumnya dalam hal koneksi USB-to-serial yaitu
menggunakan fitur Atmega8U2 yang diprogram sebagai konverter USB-to-serial berbeda
dengan board sebelumnya yang menggunakan chip FTDI driver USB-to-serial.
Nama “Uno” berarti satu dalam bahasa Italia, untuk menandai peluncuran Arduino
1.0. Uno dan versi 1.0 akan menjadi versi referensi dari Arduino. Uno adalah yang terbaru
dalam serangkaian board USB Arduino, dan sebagai model referensi untuk platform
Arduino, untuk perbandingan dengan versi sebelumnya, lihat indeks board Arduino.

Gambar index board arduino uno

Ringkasan
Mikrokontroler ATmega328
Tegangan pengoperasian 5V
Tegangan input yang
7-12V
disarankan
Batas tegangan input 6-20V
Jumlah pin I/O digital 14 (6 di antaranya menyediakan keluaran PWM)
Jumlah pin input analog 6
Arus DC tiap pin I/O 40 mA
Arus DC untuk pin 3.3V 50 mA
32 KB (ATmega328), sekitar 0.5 KB digunakan oleh
Memori Flash
bootloader
SRAM 2 KB (ATmega328)
EEPROM 1 KB (ATmega328)
Clock Speed 16 MHz
BAB III
ISI
3.1 Project FMS
Judul Project : SAFETY HOME
Modul yang digunakan : Node MCU 0.9 (ESP-12 Module)

/*************************************

* ***********************************/
#include <ESP8266WiFi.h> //--------------------------------

const char* ssid = "SINI_DONG"; //server


const char* password = "30000007";

#define LED1 D7 //alias


#define LED2 D8

WiFiServer server(80); //------------------------

void setup() {
Serial.begin(115200);
delay(10);
pinMode(LED1, OUTPUT);
pinMode(LED2, OUTPUT);

digitalWrite(LED1, LOW);
digitalWrite(LED2, LOW);

//----------------------------------------------
// Connect to WiFi network
Serial.println();
Serial.println();
Serial.print("Connecting to server : ");
Serial.println(ssid);
WiFi.begin(ssid, password);

while (WiFi.status() != WL_CONNECTED) {


delay(500);
Serial.print(".");
}
Serial.println("");
Serial.println("WiFi connected");

server.begin();
Serial.println("Server started");

Serial.print("Use this URL to connect: ");


Serial.print("http://");
Serial.print(WiFi.localIP());
Serial.println("/");
//----------------------------------------------------
}

void loop() {
WiFiClient client = server.available();
if (!client) {
return;
}

Serial.println("new client");
while(!client.available()){
delay(1);
}

String request = client.readStringUntil('\r');


Serial.println(request);
client.flush();

if (request.indexOf("/led1on") > 0) {
digitalWrite(LED1, HIGH);

}
if (request.indexOf("/led1off") >0) {
digitalWrite(LED1, LOW);
}
if (request.indexOf("/led2on") > 0) {
digitalWrite(LED2, HIGH);
}
if (request.indexOf("/led2off") >0) {
digitalWrite(LED2, LOW);
}
// Return the response
client.println("<!DOCTYPE HTML>");
client.println("<html>");
client.println("<head>");
client.println("<meta name='apple-mobile-web-app-capable' content='yes' />");
client.println("<meta name='apple-mobile-web-app-status-bar-style' content='black-
translucent' />");
client.println("</head>");
client.println("<title>home_security_HTML</title>");

client.println("<style>body{background-image:url(background.jpg);background-
size:cover;background-attachment: fixed;}</style>");
client.println("<h4><div class=\"form-group\">");
client.println("<font color=\"#ffffff\">NAMA=</font><input type=\"text\"
name=\"normal_input\" id=\"normal_input\" class=\"form-control\" placeholder="">");
client.println("</div><br>");
client.println("<h4><div class=\"form-group\">");
client.println("<font color=\"#ffffff\">KELAS=</font><input type=\"text\"
name=\"normal_input\" id=\"normal_input\" class=\"form-control\" placeholder="">");
client.println("</div><br>");
client.println("<h4><div class=\"form-group\">");
client.println("<font color=\"#ffffff\">TUGAS=</font><input type=\"text\"
name=\"normal_input\" id=\"normal_input\" class=\"form-control\" placeholder="">");
client.println("</div><br>");
client.println("<div class=\"form-group\">");
client.println("<font color=\"#ffffff\">TANGGAL=</font><input type=\"date\"
class=\"form-control\">");
client.println("</div>");

client.println("<br><br>");
client.println("<br><br>");
client.println("<center>");
client.println("<body>");

client.println("<table border=\"5\" cellpadding=\"10\">");


client.println("<tr>");
client.println("<th colspan=\"4\" bgcolor=\"#FFFAFA\">SAFETY HOME</th>");
client.println("</tr>");
client.println("<th rowspan=\"1\" bgcolor=\"yellow\">MACHINE</th>");
client.println("<th colspan=\"2\" bgcolor=\"yellow\">POWER</th>");
client.println("<th colspan=\"1\" bgcolor=\"yellow\">DISPLAY</th>");
client.println("<tr>");
client.println("<td bgcolor=\"#ffffff\"><img src=\"pagar.jpg\" width=\"250px\"
height=\"150px\" /></td>");
client.println("<td bgcolor=\"#00ff80\"><a href=\"/led1on\"\"><button><img src=\"on.jpg\"
width=\"70px\" height=\"70px\" /> </button></a> </td>");
client.println("<td bgcolor=\"#FF0000\"><a href=\"/led1on\"\"><button><img src=\"off.jpg\"
width=\"70px\" height=\"70px\" /> </button></a> </td>");
client.println("<th bgcolor=\"#FAEBD7\">");
if (digitalRead(LED1))
{
client.println("<td>LED 1 = ON</td>");
}
else
{
client.println("<td>LED 1 = OFF</td>");
}
client.println("</font><br></th> ");
client.println("</tr>");
client.println("<tr>");
client.println("<td bgcolor=\"#ffffff\"><img src=\"lampu.jpg\" width=\"250px\"
height=\"150px\" /></td>");
client.println("<td bgcolor=\"#00ff80\"><a href=\"/led1on\"\"><button><img src=\"on.jpg\"
width=\"70px\" height=\"70px\" /> </button></a> </td>");
client.println("<td bgcolor=\"#FF0000\"><a href=\"/led1on\"\"><button><img src=\"off.jpg\"
width=\"70px\" height=\"70px\" /> </button></a> </td>");
client.println("<th bgcolor=\"#FAEBD7\">");
if (digitalRead(LED2))
{
client.println("<td>LED 2 = ON</td>");
}
else
{
client.println("<td>LED 2 = OFF</td>");
}
client.println("</font><br></th>");
client.println("</tr>");
client.println("</table>");
client.println("</table>");
client.println("</center>");
client.println("</html>");
}

Anda mungkin juga menyukai