Anda di halaman 1dari 3

PEMANTAUAN PELAKSANAAN KEBIJAKAN

DAN PROSEDUR PENANGANAN BAHAN


BERBAHAYA
No Dokumen : /SOP/PKM-TS/2018
No Revisi :
SOP Tgl Terbit : Januari 2018
Halaman : 1/2
PUSKESMAS
Dr.Prima Wulandari
TANJUNG
NIP. 19810606 2010 2 041
SAMAK

1. Pengertian Bahan berbahaya dan beracun, adalah zat,energi, dan atau komponen lain yang karena
sifat,konsentrasi dan atau jumlahnya, baik secara langsung maupun tidak langsung,
dapat mencemarkan dan atau merusak lingkungan hidup , dan atau membahayakan
lingkungan hidup,kesehatan serta kelangsungan hidup manusia serta makhluk hidup
lain.
Pemantauan pelaksanaan kebijakan dan prosedur penanganan bahan berbahaya adalah
kegiatan yang berkaitan dengan penggunaan bahan berbahaya ,penanganan , bukti
pemantauan dan tindak lanjut
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pemantauan pelaksanaan kebijakan
dan prosedur penanganan bahan berbahaya
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Tanjungsamak No /SK/PKM_T/2018 Tentang pemantauan
pelaksanaan kebijakan dan prosedur penanganan bahan berbahaya
4. Referensi  UNDANG UNDANG No.36 tahun 2009 Tentang Kesehatan
 Keputusan Menteri Kesehatan No. 574/Menkes/SK/IV/2000 Tentang
Pembangunan Kesehatan Menuju Indonesia Sehat 2010
 Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup No. 03 Tahun 2008 Tentang Tata
cara pemberian simbol dan label bahan berbahaya dan beracun
5. Prosedur 1. Petugas memantau pelaksanaan inventarisasi bahan-bahan yang berbahaya yang
ada di setiap ruangan.
2. Petugas memantau pelaksanaan pengelolaan bahan berbahaya dan cara
penanganan bahan berbahaya.
3. Petugas memantau penempatan bahan-bahan yang berbahaya pada tempat yang
telah ditentukan.
4. Petugas memantau permintaan ijin penggunaan bahan-bahan berbahaya.
5. Petugas memantau penggunaan bahan-bahan berbahaya.
6. Petugas memantau pencatatan penggunaan bahan berbahaya.
7. Petugas memantau penempatan kembali bahan-bahan berbahaya yang telah
digunakan
8. Petugas memantau pelaksanaan pemantauan secara berkala sekurang-kurangnya
6 bulan sekali terhadap bahan berbahaya.
9. Petugas melakukan pemantauan catatan terhadap bahan berbahaya yang telah
habis masa berlakunya.
10. Petugas memantau laporan hasil pengelolaan, penyimpanan dan penggunaan
bahan-bahan berbahaya kepada kepala puskesmas.

1/2
6. Bagan alir
Menginventarisasi
Petugas memantau bahanberbahaya
pelaksanaan

Menempatkan bahan Menggolongkan bahan


berbahaya berbahaya

Menggunakan bahan Melakukan pencatatan


berbahaya bila menggunakan

Melakukan pemantauan Meletakkankembali

Pencatatan bahan
berbahaya yang habis masa Melaporkan hasil
berlakunya

7. Unit terkait Ruang Laboratorium


8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
9. Dokumen  Checklist pemantauan
terkait
10. Dokumen
terkait
No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

2/2
PEMANTAUAN PELAKSANAAN KEBIJAKAN
DAN PROSEDUR PENANGANAN BAHAN
BERBAHAYA
No Dokumen : /SOP/PKM-TS/2018
No Revisi :
SOP Tgl Terbit : Januari 2018
Halaman : 1/2
PUSKESMAS
Dr.Prima Wulandari
TANJUNG
NIP. 19810606 2010 2 041
SAMAK

TIDAK
NO KEGIATAN YA TIDAK
BERLAKU

1. Apakah petugas memantau pelaksanaan inventarisasi


bahan – bahan yang berbahaya yang ada di setiap ruangan?

2. Apakah petugas petugas memantau pelaksanaan


pengelolaan bahan berbahaya dan cara penanganan bahan
berbahaya?

3. Apakah petugas memantau penempatan bahan- bahan


yang berbahaya pada tempat yang telah ditentukan?

4. Apakah petugas memantau permintaan ijin penggunaan


bahan-bahan berbahaya?

5. Apakahpetugas memantau penggunakan bahan – bahan


berbahaya?

6. Apakah petugas memantau pencatatan peenggunakan


bahan berbahaya?

7. Apakah petugas memantau penempatan kembali bahan –


bahan berbahaya yang telah digunakan?

8. Apakah petugas memantau pelaksanaan pemantauan secara


berkala sekurang – kurangnya 6 bulan sekali terhadap
bahan berbahaya?

9. Apakahpetugas melakukan pemantauan catatan terhadap


bahan-bahan berbahaya yang telah habis masa berlakunya?

10. Apakah petugas memantau laporan hasil pengelolaan,


penyimpanan dan penggunaan bahan-bahan berbahaya
kepada kepala puskesmas?

3/2

Anda mungkin juga menyukai