Anda di halaman 1dari 13

KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

No STANDAR KOPETENSI DASAR SOAL KUNCI TINGKAT KET


. KOPETENSI JAWABA KESUKARAN
N
1. Berkomunikasi 1.1 Menyimak 1.Cermati paragraf berikut. Taman
dengan untuk minimalis sering kali berkesan datar dan
bahasa memahami membosankan karena kesederhanaannya.
indonesia lafal,tekanan,int Sebernarnya, taman minimalis bisa di
setara tingkat onsi dan,jeda rancang menjadi taman keluarga yang
semenjana yang lazim teduh nanmenyejukkan. Pada prinsipnya,
/baku dan yang desain taman minimalis memaksimalkan
tidak pemanfaatan ruang terbuka dengan
perawatan seminimal dan sehemat
mungkin. Makna Kata
minimalis dan desain pada paragraf
tersebut adalah . . . . A
A. sederhana dan rancangan
B. sederhana dan motif
C. murah dan corak
D. biasa dan pola

2.Cermati paragraf berikut.


Kemarau panjang dapat mengakibatkan
kekeringan karna cadangan air tanah akan
habis akibat evaporasi. Kekerigan yang
berkepanjangan tersebut dapat
minimbulkan bencana. Pertanian dan A
ekosistem lingkungan dapat terganggu
karna kekeringan tersebut.
Makna kata evaporasi pada paragraf
tersebut adalah . . . .
A. Perairan
B. Peleburan
C. Penguapan
D. Pemuaian

3.Cermati paragraf berikut.


Bank indonesia (BI)Menerapkan sejumlah
strategi untuk mencegah semakin
banyaknya peredaran uang palsu. Salah
satunya adalah dengan mengganti desain
uang rupiah secara berkala. Kebijakan itu
di lakukan agar kebijakan moneter dan
fiskal tidak terganggu. C
Makna istilah strategi dan fiskal pada
paragraf tersebut adalah . . .
A. Cara dan peraturan negara
B. Pertimbangan dan aturan
produksi
C. Rencana cermat dan peraturan
ekonomi
D. Persiapan dan penataan
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

keuangan

1.3 Membaca cepat 4.Paragraf yang bertujuan memengaruhi


Untuk pembaca untuk melakukan tindakan yang
memahami sesuai yang di harapkan penulis di sebut
informasi paragraf . . . .
tertulis dalam A. argumentasi B
konteks B. persuasi
bermasyarakat C. eksposisi
D. deskripsi

5.Pengumpulan bahan penulisan


karangan dapat di lakukan dengan cara
berikut,Kecuali . . . . D
A. melakukan studi pustaka
B. mengadakan pengamatan
C. melakukan wawancara
D. menyalin tulisan orang lain

6. Kampanye politik dan iklan merupakan


salah satu contoh penggunaan wacana B
jenis . . . .
A. argumentasi
B.deskripsi
C.persuasi
D.narasi

7.Pendekatan
yang digunakan dalam paragraf persuasif
adalah pendekat . . . .
A.ekspresif D
B.imajinatif
C.figuratif
D. emotif

1.4 Memahami 8.Jenis penyambangan teks eksposisi yang


informasi rinciannya tergolong sesuatu objek ke
tertulis dalam dalam bagian-bagian ini di sebut jenis
berbagai penyambangan . . . . C
bentuk teks A. defenisi
B. verifikasi
C.klasifikasi
D.aktualisasi

9.Sebuah karangan yang mengandung


informasi atau pengetahuan disebut . . . . A
A.karangan teks eksposisi
B.karangan teks ilmiah
C.karangan teks skripsi
D.karangan teks penelitian
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

10.arti sifat opsional dalam teks eksposisi


mengandung arti . . . .
A. wajib ada dalam suatu teks eksposisi
B. tidak wajib ada dalam suatu teks
eksposisi
C. boleh ada dan boleh juga tidak dalam C
suatu teks eksposisi
D. topik dalam teks boleh menyerupai
ringkasan materi

1.5 Melafalkan kata 11.Cermati paragraf berikut.


dengan Ayu purwa Lestari [...] Setiap saran yang
artikulasi yang disampaikan temannya dalam rapat itu.
tepat Akan tetapi, tampaknya dia tidak [...] dulu
apa yang patut dikritiknya dan saran-
saran tersebut. Karena itu, teman-
temannya jadi kesal dan membalas pula
dengan [...] tajam sehingga dia tidak
berkutik lagi.
Kata berimbuhan yang tepat untuk A
melengkapi paragraf tersebut adalah . . . .
A. Mengkritik, menyeleksi, kritikan
B. Mengeritik, menseleksi, berkritik
C. Mengeritik, menyeleksi, kritikan
D. Mengkritik, menyeleksi, berkritik

12.Cermati paragraf tersebut.


Seorang ibu akan berusaha melakukan
yang terbaik untuk anaknya hingga bisa
tumbuh menjadi pribadi yang terbaik.
Realitanya , meskipun [...] sedemikian
rupa tetap saja kekhawatiran itu selalu
ada. pesatnya dampak globalisasi dan
komunikasi membawa perubahan negatif
pada perilaku anak yang harus [...] oleh C
orang tua.
Kata bentukan yang tepat untuk
melengkapi bagian rumpang pada
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Penjagaan, kewaspadaan
B. Terjaga, mewaspadai
C. Dijaga, diwaspadai
D. Berjaga,mewaspadai
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

1.6 Memilih kata, 13.Cermati paragraf berikut.


berbentuk kata, Orang-orang dengan perhiasan favorit
dan ungkapan anting biasanya adalah orang yang
yang tepat memiliki tanggung jawab,senantiasa
berfikir positif, dan ceria. Bahkan, mereka
merupakan orang-orang yang suka
mengikuti perubahan tren mode yang ada D
dan berusaha tampil sebaik sebaik
mungkin di segala acara.
Sinonim kata favorit dan tren dalam
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Kesayangan dan gaya
B. Idola dan model
C. Unggulan dan seni
D. Pujaan dan era

14.Cermati paragraf berikut.


Kementerian pariwisata serius
mendongkrak jumlah wisatawan asal
jepang agar naik 10 persen di tahun ini.
Pulau bali masih menjadi destinasi besar
wisatawan. Oleh karena itu, berbagai cara
pemasaran di tempuh agar target
tersebut tercapai.
Sinonim kata destinasi dan favorit dalam D
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Wisata dan unggulan
B. Kunjungan dan kegemaran
C. Keinginan dan paling disenangi
D. Tempat wisata dan kesayangan

15.Cermati paragraf berikut.


Untuk menciptakan suasana kelas yang
menyenangkan melalui interaksi antara
guru dan siswa, diperlakukan model
pembelajaran yang tepat dam
pemahaman terhadap karakteristik siswa.
Oleh karena itu, guru diminta agar selalu C
mengevaluasi metode mengajar yang
mereka terapkan di kelas.
Sinonim kata interaksi dan metode dalam
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Dialog dan penyajian
B. Kaitan dan prosedur
C. Hubungan dan tata cara
D. Komunikasi dan proses
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

16.Cermati paragraf berikut.


Kebersihan lingkungan sekolah
merupakan salah satu faktor terwujudnya
kenyamanan dalam belajar. Tidak hanya
itu, keindahan serta kebersihan sekitar
lingkungan sekolah juga dapat
berpengaruh pada prestasi belajar siswa.
Oleh karena itu, seluruh penghuni sekolah
harus menciptakan kebersihan
lingkungan.
Sinonim kata faktor dan prestasi dalam
paragraf tersebut adalah . . . . C
A. Elemen dan hasil
B. Komponen dan hasil
C. Penyebab dan hasil
D. Unsur dan kemampuan

1.7 Menggunakan 17.Cermati paragraf berikut.


kalimat yang Sejumlah penelitian menyatakan bahwa
baik,tepat,dan otak anak menyerap radiasi ponsel lebih
santun banyak (1) dari orang dewasa. Radiasi ini
memberikan pengaruh buruk (2) bagi
kesehatan. (3)meskipun temuan
penelitian tersebut belum final, kita tetap
harus waspada. Ada baiknya (4) jika kita
menjauhkan ponsel dari anak-anak sejak
dini. Anak harus didampingi (5) dalam
menggunakan produk teknologi informasi
dan komunikasi tersebut.
Kata yang tidak di gunakan dengan tepat
terdapat pada kalimat nomor . . . . A
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

18.Cermati paragraf eskposisi tersebut.


Olah raga bisa dilakukan oleh siapa
pun.anak-anak,remaja dan orang tua
dapat melakukannya bersama-sama. kita
tidak perlu pergi kemana-mana karena
bisa dilakukan di lapangan, taman kota, A
ataupun halaman rumah. Penulisan kata
yang tidak baku dalam kutipan teks
tersebut adalah . . . .
A. Olah raga
B. Siapa pun
C. Orang tua
D. Bersama-sama
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

19.Cermati paragraf eksposisi tersebut.


Internet mampu merubah dengan cepat
berbagai sektor kehidupan masyarakat.
Diperlakukan pengetahuan dan sikap bijak
dari masyarakat harus dapat A
mengenyampingkan kepentingan lain
kecuali untuk memantau penggunaan
internet bagi tiap keluarga. Perbaikan
penulisan kata bercetak miring pada
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Mengubah,mengesampingkan
B. Merubah, mengesampingkan
C. Meobah, menyampingkan
D. Mengubah, menyampingkan

20. Cermati paragraf berikut.


Setiap tanggal 10 nopember, kita
memperingati hari pahlawan. Pada masa
perjuangan kemerdekaan, para pahlawan
tidak lagi takut dengan interfensi politik
penjajah. Mereka lebih memilih
membelahak azasi dasar sebagai bangsa
merdeka.
Perbaikan kata bercetak miringpada
paragraf tersebut adalah . . . . A
A. november, intervensi, azasi
B. November, intervensi, asasi
C. November, interfensi, asasi
D. november, interfensi, azasi
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

1.8 Mengucapkan 21.Cermati kutipan novel berikut.


kalimat dengan TEKS 1
dengan jelas, Usai lagu “morning Has Broken”, hadirin
lancar, bernalar, berhamburan ke halaman, menari, dan
dan wajar berdendang meningkahi dentum gendang
dalam lagu melayu nan rancak: “Selayang
Pandang”. Orang melayu, sawang, dan
tionghoa yang hadir di sana larut menjadi
satu. Sejenak lupa akan timah yang tak
laku dan masa depan yang tak tentu.

TEKS 2
Bram belum selesai kuliah, tetapi, sudah
berani kawin. Dia bekerja sembari
mencari nafkah tambahan di De Groene
Bar dan menulis berita di kantor berita
indonesia merdeka.
Perbedaan kedua kutipan novel tersebut
adalah . . . .
TEKS 1 TEKS 2 D
A. Latar tempat di Latar tempat di
sebuah halaman tempat
rumah hiburan malam
B. Bertema sosial Bertema
bermasyarakatan pendidikan
C. Suasana Suasana
perkampungan perkantoran
D Berisi nilai Berisi nilai
. kebudayaan tanggung
jawab
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

22.Cermati kutipan novel berikut.


TEKS 1
Ketika dengan tiba-tiba pula
matahari lenyap,suasana kembali samar.
Apalagi hujan pun berubah deras
menyusul ledakan guntur yang bergema
di dinding- dinding lembah. Angin kembali
bertiup kencang sehingga pohon-pohon
kelapa itu seakan hendak rebah ke tanah.
Ketika itulah dada Darsa terasa
berdenyut. Darsa yang sejak lama
memandangi pohon-pohon kelapanya di
seberang lembah itu, hampir putus
harapan.
TEKS 2
Sejak kecil,aku tinggal di jakarta, yaitu
di daerah kawasan slipi. Tahun 1990,
ayahku dipindah tugas ke bandung,
sehingga ibuku, aku, adik bungsuku,
pembantuku, dan semua barang-barang
di rumah pun jadi pada ikut pindah.
Rumahku, yang di buah batu adalah milik
kakekku, bapak Abidin. Yaitu ayah dari
ibuku. Tapi,kakek sudah meninggal pada
bulan mei tahun1989.

Perbedaan kutipan novel tersebut


adalah . . . .
TEKS 1 TEKS 2
A. Latar tempat di Latar tempat di
perdesaan perkotaan
B. Bertema sosial Bertema
kemasyarakata pendidikan A
n
C. Tahapan alur Tahapan alur
pengenalan pengungkapan
situasi cerita peristiwa
D. Berisi nilai Berisi nilai
kebudayaan karakter
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

1.9 Menulis dengan


memanfaatkan 23.Cermati teks eksplanasi berikut.
kategori/kelas (1) Gerhana matahari menjadi
kata momentum yang amat di tunggu
pemerhati ilmu. (2) mereka rela
menunggu karena ingin menyaksikan
langsung dengan kacamata atau teropong
khusus (3) pada saat itu, posisi bulan
berada tepat di antara matahari dan bumi
serta membentuk satu garis.
(4)akibatnya,cahaya matahari tertutup
oleh lingkaran bulan.(5) pada posisi inilah
fenomena alam yang langka terjadi itu
sangat terlihat dengan amat jelas.
Kalimat tidak efektif dalam teks tersebut
terdapat pada kalimat bernomor . . . .
A. (1) D
B.(2)
C.(3)
D.(5)

24.Cermati paragraf berikut.


(1) Pemerintah akan melarang pendidiran
gedung pencakar langit di daerah resapan
air. (2) tetapi,pada kenyataannya, banyak
gedung baru yang di bangun di kawasan
tersebut. (3) sejumlah pengusaha pun ikut
membangun rumah tinggal dan vila di
tempat itu. (4) padahal, larangan itu
sudah disosialisasikan kepada masyarakat
sejak lama. (5) namun demikian, masih
saja ada pihak yang tidak menghiraukan
hal tersebut.
Kalimat sumbang pada paragraf tersebut
ditandai dengan nomor . . . . C
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

25Cermati paragraf berikut.


Salah satu solusi untuk menjaga
kesehatan dan [...] jantung adalah dengan
menghentikan serta meninggalkan rokok.
Anda harus mulai beralih menjalankan
pola hidup sehat, baik melalui makanan
maupun berolahraga secara
rutin.olahraga ini membantu [...] jantung
lebih baik dan terhindar dari penyakit D
jantung.
Kata yang tepat untuk melengkapi
paragraf rumpang tersebut adalah . . . .
A. Detak, kerja
B. Kinerja, aktivitas
C. Denyut,manfaat
D. Denyut, kinerja
1.10 Membuat
berbagai teks 26.Cermati paragraf deskripsi berikut.
tertulis dalam Adanya pembagian peran dan tanggung
dalam konteks jawab antaranggota keluarga menjadi ciri
bermasyarakat keluarga bagahia [...] seluruh anggota
dengan keluarga bisa mengemukakan pendapat
memilih kata, untuk kerukunan dan kebahagiaan
bentuk kata, bersama. Jika ada masalah, mereka duduk
dan ungkapan bersama ayah-bunda untuk menemukan
yang tepat solusi yang baik. Kondisi seperti inilah
yang diinginkan semua keluarga.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
paragraf dekripsi tersebut adalah . . . .
A. Hal ini selalu didambakan para C
keluarga baru.
B. Harta hanya sebagai pelengkap
hidup.
C. Tidak saling curiga dan tidak
percaya
D. Tidak mungkin orang hidup yang
ingin berduka.
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

27.Cermati paragraf narasi berikut.


Di seluruh kampung terpencil, hiduplah
empat orang anak peremuan yang sedang
mencari makanan untuk kebutuhan
hidupnya. Suatu hari, mereka mencari
singkong di hutan. Namun, di tengah
perjalanan mereka berpisah dengan
saudari bungsunya. Mereka sempat putus
asa.
“Bagaimana mungkin barang yang hilang
di semak-semak belukar dapat ditemukan
kembali?” kata si sulung. [...]
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
paragraf narasi tersebut adalah . . . .
A. Mereka lalu berusaha mencarinya
di semak belukar.
B. Mereka hanya bisa menangis
meratapi adik bungsunya yang B
hilang
C. Si sulung meratapi kepergian adik
bungsunya
D. Mereka lalu berlari menuju gubuk
masing-masing

28.Cermati paragraf berikut.


Perjalanan pekanbaru-Duri memakan
waktu dua setengah jam. Tempat
pertama yang dilewati adalah wilayah
kandis. Jalan duri kandis lumayan bagus
dengan kontur mendaki menurun.Bahkan,
ada jalan yang bergelombang.jalan
menjadi berkurang bagus menjelang ke
simpang petapahan. Jalan ini rusak dari
berbagai sisi [...] pengendara yang
mengantuk atau tidak hati-hati bisa oleng
atau terjadi kecelakaan.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
paragraf tersebut adalah . . . .
A. Lubang-lubang besar sedalam tiga
puluh hingga lima puluh senti
dipenuhi air dan lumpur.
B. Pemerintah perlu memperhatikan A
perbaikan jalan ini karena sudah
sangat berbahaya.
C. Kerusakan jalan disebabkan jalan
ini juga dilewati oleh mobil-mobil
besar pembawa kayu
D. Pohon-pohon berbaris rapi
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

sebagai pelindung dan


penghijauan jalan.

29.Cermati paragraf berikut.


Banyak pekerja yang masih malas dan
semangat menurun ketika kembali masuk
kerja setelah libur panjang.
Akibatnya,produktivitas di tempat kerja
menurun [...] bagaimana pun masuk kerja
sesuai jadwal adalah sebuah kewajiban.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
paragraf di rumpang tersebut adalah . . . .
A. Padahal, setelah berlibur
seharusnya badan dan pikiran
lebih relaks dan bersemangat.
B. Sudah seharusnya pekerja
melakukan kewajiban
sebagaimana semestinya
C. Nikmatilah liburan bersama A
keluarga secara maksimal agar
tetap bersemangat bekerja.
D. Untuk itu, awali dengan pekerjaan
yang ringan terlebih dahulu dan
tak menyita pikiran.

30.Cermati paragraf berikut.


Menurut The Global Berden Of Disease,
satu dari lima kematian di seluruh dunia
pada tahun 2016 disebabkan oleh pola
makan yang tidak baik. Pola makan yang
tidak baik itu antara lain rendahnya
konsumsi terhadap buah, kacang-
kacangan, dan biji-bijian, minyak ikan,
serta garam [...] risiko-risiko tersebut
antara lain kadar gula darah tinggi,
hipertensi, indeks massa tubuh tinggi,
serta kolesterol tinggi.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
bagian rumpang pada kalimat di atas
adalah . . . .
A. Risiko kematian paling banyak
karena pola makan dan istirahat
yang tidak teratur.
B. Menurut hasil penelitian yang
lain, ada 10 faktor risiko kematian
di seluruh dunia.
C. Seharusnya kita mengonsumsi B
bahan-bahan makanan tersebut
agar tetap sehat.
D. Makanan sehat harus disertai
waktu untuk istirahat dan
KISI-KISI SOAL USBN SMKS KHAIDIR NUR BINJAI

olahraga yang cukup.

Anda mungkin juga menyukai