Anda di halaman 1dari 2

ESTIMASI PARAMETER SEBUAH POPULASI

Estimasi parameter adalah estimasi yang digunakan untuk menduga suatu populasi dari
sampel. Estimasi digolongkan menjadi 2 :

1. Estimasi.(point estimation)
Sebuah nilai tunggal yang digunakan untuk mengestimasi sebuah parameter disebut.
Estimator, sedangkan proses untuk mengestimasi tersebut disebut estimasi titik.
2. Estimasi interval (interval estimation)
Proses mengestimasi dengan suatu sebaran nilai-nilai ini disebut estimasi interval.

CARA-CARA MENAKSIR

 Jika parameter θ ditaksir olehθ^ sebuah harga yang tertentu, maka θ^ dinamakan penaksir
atau titik taksiran.
 Hasil penaksiran dinyatakan melalui interval taksiran atau selang taksiran yaitu menaksir
harga parameter diantara batas-batas dua harga.
 Semakin besar panjang interval semakin percaya akan kebenaran penaksiran yang dilakukan
 Hasil penaksiran yang dicari adalah interval tafsiran yang sempit dan derajat kepercayaan
yang memuaskan.
 Derajat kepercayaan menaksir disebut koofisien kepercayaan dinotasikan dengan lambang γ
(Gamma) yang memiliki nilai 0 < γ < 1, merupakan nilai peluang.

RUMUS MENAKSIR RATA-RATA μ

σ diketahui, populasi berdistribusi normal:

σ σ σ σ
P ( x́ - z ½γ . < μ< x́ + z ½γ . )=γ x́ - z ½γ . < μ< x́ + z ½γ .
√n √n √n √n
n σ
σ N −n
Jika
N
> 5% maka:
x́ - z ½γ .

√ n N −1
< μ< x́ + z ½γ .
√n

σ tidak diketahui, populasi berdistribusi normal:

s s s s
P ( x́ -t p. < μ< x́ +t p . )= x́ -t p. < μ< x́ +t p .
√n √n √n √n
n
s N −n s N −n
Jika
N
> 5% maka:
x́ -t p.

√ n N −1
< μ< x́ + t p.
√ n N −1 √
Tabel-t (sudjana)

Tabel-z (sudjana)
Menaksir st. deviasi σ

Anda mungkin juga menyukai