Anda di halaman 1dari 2

1.

Laporan Pertanggungjawaban Sie Konsumsi


A. Pendahuluan
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, sehingga rangkaian acara yang di
laksanakan di Aula ITN Malang dengan judul “NANDUR PARI” yang telah berjalan
dengan baik. Adapun anggota Sie Konsumsi, yakni :
Koordinator : Fabian Labdawara
Anggota : Mega Cahya Norma Istimewa
Wahyu Prayogi
Antoneta Wahyuni
Anggraini Sintiya

B. Deskripsi Kerja
- Memesan makanan sesuai yang direncanakan.
- Menyiapkan snack untuk peserta tari yang sudah tampil.
- Menyiapkan snack untuk panitia.
- Laporan Konsumsi (Lampiran jadi satu dengan lampiran bendahara).
C. Kendala dan Permasalahan
Adapun beberapa kendala yang kami alami yakni:
- Kurangnya koordinasi yang baik antara koordinator dengan anggota sie konsumsi,
menyebabkan para panitia konsumsi kebingungan dalam menyerahkan konsumsi
- Minumnya dana yang dianggarakan untuk konsumsi sehingga kami harus
meminimalkan budget .
D. Proyeksi Kedepan
Solusi yang dapat diterapkan untuk mengatasi masalah diatas yakni :
- Meng-list dengan benar dan baik kebutuhan panitia dan acara.
- Anggarkan dengan jelas dana untuk konsumsi.
E. Penutup
Demikian laporan pertanggung jawaban panitia Sie Konsumsi dalam kegiatan
NANDUR PARI. Walaupun dalam pelaksanaannya masih terdapat beberapa kekurangan
dan kesalahan namun semaksimal mungkin kami telah berusaha, pelaksanakan tugas dan
tanggung jawab sebagai panitia sie konsumsi..
Malang, 23 Juni 2018
Ketua Pelaksana Koordinator Konsumsi
Parade Tari Sanggar Blit’Z 2018 Parade Tari Sanggar Blit’Z 2018

Achmad Alfiansyah Fabian Labdawara


NA. SB.XVII.041 NA. SB.XVII.025

Anda mungkin juga menyukai