Anda di halaman 1dari 13

HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Medan, 11 November 2019

Nomor : 003/PH/PP-GEBYAR PGSD/HMJ PGSD/UNIMED/IX/2019


Lampiran :-
Hal : Kegiatan Gebyar PGSD

Kepada Yth,
Bapak Pembantu Dekan III
Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Medan
Di Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Segala puji beserta syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah SWT, atas
nikmat iman dan islamnya semoga kita selalu dalam lindungannya,
Amiin. Shalawat serta salam marilah kita limpah curahkan ke Nabi besar
Nabi Muhammad SAW yang telah menuntun kita menuju zaman yang penuh
akan ilmu pengetahuan.
Sehubung diadakannya kegiatan Gebyar PGSD 2019 yang bertema “Young
Teachers The Future Of The Profesion ”, yang akan dilaksanakan pada:

Hari, tanggal : Kamis-Jum’at, 28-29 November 2019


Pukul : 08.00 WIB – Selesai
Tempat : Universitas Negeri Medan, Fakultas Ilmu Pendidikan

Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasama


yang baik, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Hormat Kami,
Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Universitas Negeri Medan

Ketua Panitia Sekretaris Panitia

Dika Syaprizal Cici Dwinda


NIM. 1183111122 NIM. 1171111009

Ketua HMJ PGSD Sekretaris

Muhammad Iqbal Siregar Tina Indrian Pangaribuan


NIM.1171111036 NIM.11833311004

Mengetahui,

Ketua Jurusan Wakil Dekan III

Dr. Irsan, M.Pd, M.Si Dr. Edidon Hutasuhut.,M.Pd


NIP.196103231987031001 NIP. 195703231987031002
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

I. Latar Belakang
Memasuki perkembangan abad 21 selaras dengan kemajuan dunia teknologi informasi,
dunia terasa semakin menyempit dan kian mengglobal dalam konteks peradaban teknologi.
Demikian pula halnya dengan informasi dalam dunia pendidikan, kian hari semakin terasa
amat menyeluruh dan kompleks, terutama selaras dengan kompleksitas jenjang dan jenisnya.
Begitupun halnya dengan perguruan tinggi yang ada di dunia ini, seolah terpaparkan semakin
majemuk dalam aneka ragam jenis perguruan tinggi dan spesifikasi fakultas serta jurusan.
Semua yang ditawarkan dalam profil perguruan tinggi terasa seolah amat menjanjikan dan
memberikan gambaran masa depan lebih baik. Era globalisasi sekarang ini, dibutuhkan
penguasaan pengajaran yang lebih baik. Semakin besar peranan pengajaran pendidikan di
Indonesia dalam kancah pergaulan internasional, semakin besar pula peluang bangsa
Indonesia untuk bisa lebih maju. Untuk itu pendidikan yang layak dan berkualitas, harus
dikembangkan sejak usia dini. Proses pengajaran dan pembelajaran, terutama di bangku
sekolah dasar, harus di lakukan dengan semaksimal mungkin agar tercipta sumber daya
manusia Indonesia yang cerdas dan kompeten.
Pendidikan Guru Sekolah Dasar ( PGSD ) yang telah berkomitmen untuk ikut serta
berusaha dalam upaya mencerdaskan bangsa dan perlu mengambil bagian dalam usaha
meningkatkan kualitas pendidikan bagi para penerus bangsa. Salah satu caranya adalah
dengan menyelenggarakan kegiatan program kerja HMJ PGSD dengan tema “ Young
Teacher The Future Of The Profesion “ untuk mendorong kemajuan kualitas Sumber Daya
Manusia yang dimiliki Indonesia.
Kegiatan yang ada dalam Gebyar PGSD yakni Media Pembelajaran, Lomba Membuat
Poster, Menari, Debat, Micro Teaching dan Stand Up Comedy yang ditujukan untuk para
mahasiswa PGSD di Universitas Negeri Medan (UNIMED). Acara ini ditujukan kepada
Mahasiswa/i khususnya prodi PGSD. Hakikat acara ini, bukan hanya ajang adu kemampuan
ilmu pengetahuan semata, tapi di harapkan acara ini dapat menjadi motivator bagi civitas
kampus beserta jajarannya, ataupun lembaga pendidikan lainnya dalam mempersiapkan
generasi guru muda untuk menghadapi era globalisasi dengan persaingan yang semakin ketat.
Maka dari itu, HMJ PGSD sebagai lembaga struktural yang bertanggung jawab atas
penyelenggaraan Gebyar PGSD, dalam periodesasi kali ini bertekad menggelar proses
Gebyar PGSD sebagai wujud nyata pertanggungjawaban pengurus HMJ PGSD pada
regenerasi yang terencana, sistematis dan berkesinambungan.
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Bahwa dengan keyakinan yang penuh untuk mencapai tujuan tersebut, diperlukan usaha yang
nyata dengan dijiwai semangat kerukunan, kerjasama, persatuan dan kesatuan oleh segala
unsur demi tercapainya cita-cita bersama yang luhur.
Semoga segala buah pemikiran, perjuangan dan usaha anak manusia yang bergantung
pada-Nya dirahmati dan diridhoi Allah SWT. Amin

II. Tujuan Kegiatan


Acara Gebyar PGSD yang ditujukan untuk para calon pengajar, dipandang sebagai
sarana yang memenuhi kebutuhann pendidikan serta dapat membangkitkan semangat
mahasiswa/i PGSD, Untuk lebih mendalami pengajaran yang berkualitas agar kelak mampu
berdiri tegak di tengah-tengah arus globalisasi.

III. Nama dan Tema Kegiatan


a. Nama Kegiatan
Nama Kegiatan ini adalah “ Gebyar PGSD 2019 Universitas Negeri Medan ”
b. Tema Kegiatan
Tema kegiatan kita adalah “ Young Teacher The Future Of The Profesion ”

IV. Peserta Kegiatan


Peserta kegiatan pada acara tersebut :
1. Seluruh pengurus HMJ PGSD (82 Mahasiswa)
2. Perwakilan BPH PGSD setiap kelas (108 Mahasiswa)
3. Mahasiswa Jurusan PPSD
4. Undangan ( Dekan, Para Pembantu Dekan, Ketua Jurusan, Sekertaris Jurusan, Para
Dosen, Demisioner, SEMA, SEMAF, BPM – F, BPH HMJ BK, BPH HMJ PENMAS,
BPH HMJ PG PAUD dan Pegawai Tata Usaha (67 Orang)

V. Penyelenggara
Pelaksana dari kegiatan ini adalah Himpunan Mahasiswa Jurusan PGSD 2019/2020
bersama Management Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Medan.
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

VI. Jadwal dan Lokasi Kegiatan


Hari/Tanggal : Kamis-Jum’at, 28-29 November 2019
Pukul : 08.00 WIB – Selesai
Tempat : Universitas Negeri Medan, Fakultas Ilmu Pendidikan

VII. Susunan Acara


Hari/
Waktu Uraian Kegiatan Lokasi Pengisi Acara
Tanggal
08.30 – 08.40 Pembukaan MC
Pembacaan Tata
08.40 – 08.50 MC
Urutan Acara
Pembacaan Ayat
08.50 – 09.00 M. Fadli Rangkuti
Suci Al-Qur’an
09.00 – 09.10 Pembacaan Doa Rio Genali
Kamis,
Menyanyikan Lagu
28 09.10 – 09.15 Clara Sibarani
Indonesia Raya
November
Kata Sambutan Pendopo FIP
2019
Oleh:
Dika syaprizal
09.15 – 10.00 - Ketua Panitia
M. Iqbal Siregar
- Ketua Umum HMJ
PGSD
Kata Sambutan Dr. Irsan, M. Pd., M.
10.00 – 10.20
Ketua Jurusan Si.
Kata Sambutan Drs. Edidon
10.20 – 10.40
WD III Hutasuhut.,M.Pd
Jenis Lomba
10.40 Video Pembelajaran
10.40 – 11.30 Media Pembelajaran
Pendopo
Tari dan Stand Up Mahasiswa
10.40 – 17.00
Comedy
10.40 – 15.30 Debat Aula
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

08.00 – 12.00 Musik


Penampilan Juara Mahasiswa
Jum’at, 29 14.00 – 15.15
Tari Pendopo
November
Pengumuman /
2019 16.00 – 17.00 MC
Penutupan

VIII. Susunan Panitia (Terlampir)


IX. Anggaran Kebutuhan Biaya (Terlampir)
X. Penutup
Kami berharap kegiatan Gebyar PGSD 2019/2020 ini dapat terlaksana dengan baik
sehingga dapat memberikan manfaat bagi semua pihak yang mendukung acara ini. Kami
sadar bahwa masih banyak kekurangan, namun paling tidak ini menjadi langkah kecil dari
kami untuk ikut berpartisipasi dalam membangun bangsa dan untuk memberikan yang terbaik
kepada Himpunan mahasiswa Jurusan PGSD Universitas Negeri Medan. Akhirnya, demi
tercapainya tujuan yang baik ini kami mengharapkan bantuan dari semua pihak.
Demikian proposal ini kami buat, semoga maksud yang baik ini mendapatkan tanggapan
yang positif dari berbagai pihak dan senantiasa mendapatkan ridho dari Allah SWT. Atas
partisipasi dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Lampiran 1 Susunan Panitia

Susunan Panitia GEBYAR PGSD 2019


Himpunan Mahasiswa Jurusan PGSD FIP UNIMED 2019

Mengetahui : Wakil Dekan III FIP


Dr. Edidon Hutasuhut, M.Pd.
Pembina : - Dr. Irsan, M.Pd, M.Si
- Elvi Mailani, S.Si., M.Pd
Ketua : Dika Syaprizal
Sekretaris : Cici Dwinda
Bendahara : Lili Pentika Sari

Seksi-seksi Kepanitian
1. Bidang Acara
Dosen Pembimbing : Faisal, S.Pd., M.Pd
Ketua : - Indah Yulida Nuraina Febiola
- Aidra Rizky Pratama S
Anggota :
Dwi Putri Anggraini Annisa Khairani
Fauza Luthfiya Siti Khodijah S
Tita Aulia Putri Br Ginting Usy Sarah M
Siti Fatimah Harahap Amanda Riana S
Nur Rarastika Dewi Safira
Yosi Karlinda Nabila Febrianti
Riska Claudia Siti Aisyah
Syalina Effendi Dini Armayanti
Gita Primsa Tarigan Ayu Permata
Talita Salsabilah
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

2. Bidang PDD
Dosen Pembimbing : Winara, S.Si., M.Pd
Ketua : Rio Genali
Anggota :
Fadlan Yunanda Sinaga
Miftahul Jannah
Nurjannah
Dea Septyadini
Widya Puspita
Sri Nurjannah
Melinda Tri Buaana
Astri Handayani
Atika Maharani
Maria Magdalena Marpaung
Ramadhani Ayu Syahfitri

3. Bidang Konsumsi
Dosen Pembimbing : Septian Prawijaya, S.Pd., M.Pd
Ketua : Putrako Sijoya Bangun
Anggota :
M. Rizki Fadli Rangkuti
Anisa
Tri Sindoro
Qodri Maulida Marbun
Siti Ikhlassuniah
Mutia Putri
Gusma Indrawan
Nurul Aisyah Lestari Sinaga
Anissa Amelia
Nur Elita Mardiyah Aswar
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

4. Bidang Dana
Dosen Pembimbing : Sri Mustika Aulia, S.Pd., M.Pd
Ketua : - Afifaturrizka Syahfitri
- Trisia Enjelina Sihaloho
Anggota :
Anjely Sinaga Nurul Zaini Devi
Deri Aldianu Maria Magdalena
Niken Elva Martaulina H
Wapiq Sirait Feny Yunike N
Irfiani Nadia Anggi Rosalina S
Rahima Syahrani Winda Cindy FR S
Nova Budiah
Siti Nur Hairani Pohan

5. Bidang Perlengkapan
Dosen Pembimbing : Putra Afriadi, S.Pd., M.Pd
Ketua : Andre Skana Purba
Anggotanya :
Rezki Amaldo
Rion Hidayat
Roby Zulfianda Purba
Yunda Ihda
Supriadi Hasibuan
Dandy Renaldi
Boba Deardo
DTM M. Ridwan
Ratih Mandasari
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Lampiran 2 Perincian Anggaran Pembiayan

1. Target Pemasukan
Pemasukan Jumlah Unit Harga satuan (Rp) Total (Rp)
Aksi Dana 7 Divisi 150.000,- 1.050.000
Iuran pemasukan 83 Org 15.000,- 1.245.000,-
anggota HMJ
Mahasiswa 1358 Org 10.000,- 13.580.000,-
Uang Kas HMJ - - - 400.000,-
Total 16.275.000,-

2. Pengeluaran
Sie Pengeluaran Jumlah Unit Harga (Rp) Total (Rp)
Acara Daftar Hadir 10 Lbr. 1.000,- 10.000,-
Surat Undangan 17 Lbr. 1.000,- 17.000,-
Map 4 5.000,- 20.000,-
Dana Pembuatan Proposal 10 Pcs 10.000,- 100.000,-

Piala 7 Set 70.000,- 490.000,-

Uang Pembinaan Tari - - - 1.050.000

Music - - - 750.000,-

Vidio Micro teacing - - - 750.000,-

Uang Pembinaan - - - 750.000,-


Media Pembelajaran
Debat - - - 750.000,-

Poster - - - 750.000,-

Stand Up Comedi - - - 750.000,-


HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

PTT Paku Payung 2 Kotak 10.000,- 20.000,-

Keyboard Dan 1 - - 3.500.000,-


Teratak
Pudekdok Pembuatan Spanduk 3 Pcs 80.000,- 240.000,-

Kertas karton 10 Lbr. 3.000,- 30.000,-

Balon 20 Pcs. 5.000,- 100.000,-

Double Tip 5 Biji 10.000,- 50.000,-

Lem Fox 1 Pcs 18.000,- 18.000,-

Kertas jeruk 10 Lbr. 1.500,- 15.000,-

Benang 4 Pcs 2.500,- 10.000,-

Konsumsi Kue Mahasiswa 1000 Pcs 4000,- 4.000.000,-

Kue Undangan 100 Pcs 10.000,- 1.000.000,-

Aqua Gelas 10 Dus 17.000,- 170.000,-

Aqua Botol 7 Dus 45.000,- 225.000,-

Pipet 2 Pcs 5.000,- 10.000,-

Kotak kue 2 Pcs 50.000,- 100.000,-

Sub Total 15.675.000,-


Biaya tak 600.000,-
terduga
Grand total 16.275.000,-
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

DAFTAR DONATUR (TAKE AND LIST) PADA KEGIATAN GEBYAR PGSD


TAHUN 2019
NO Nama/ Instansi Alamat Jumlah Donasi Paraf
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN PGSD 2019/2020
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
Sekretariat : Jl. Williem Iskandar Pasar V- Kode Pos No. 1589 Medan 20221
email : hmjpgsdunimed@gmail.com No. HP: 082261986065 (Tina)

Anda mungkin juga menyukai