Anda di halaman 1dari 21

PROJECT PROPOSAL KEGIATAN

MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH


SAMPITTAHUN 2017

Nama Kegiatan : Milad ke 31 STKIP Muhammadiyah Sampit


Tema Kegiatan : Menciptakan STKIP Muhammadiyah Sampit yang
Berakhlaq, Berilmu dan Berkhidmat Untuk Umat Dalam
Mewujudkan Kotawaringin Timur yang Berkualitas dan
Berkemajuan
Hari/Tanggal : Jumat Minggu, 10 s/d 26 Februari 2017
Tempat : Kampus STKIP Muhammadiyah Sampit
Penyelenggara : Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STKIP
Muhammadiyah Sampit Periode 2017/2018
Biaya Kegiatan : Rp. 74.460.900,- ( tujuh puluh empat juta empat ratus
enam puluh ribu Sembilan ratus rupiah)
Sampit, 16 Rabiul Awwal 1438 H
16 Desember 2016 M
PANITIA PELAKSANA
Ketua, Sekretaris,

RIZWANDA IMAWAN SOLIQUL


NPM: 1586201011 NPM: 1487203037

Mengetahui

Wakil Ketua III Bidang Kemahasiswaan Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)
STKIP Muhammadiyah Sampit STKIP Muhammadiyah Sampit

H. MAHMUDDIN, S.Pd, M.MA RAHMAT SEPIANUR


NIK: 000 097 025 NPM: 1487203002
LATAR BELAKANG


Artinya:

Dan hendaklah takut kepada Allah orang-orang yang seandainya meninggalkan dibelakang
mereka anak-anak yang lemah, yang mereka khawatir terhadap (kesejahteraan) mereka. Oleh
sebab itu hendaklah mereka bertakwa kepada Allah dan hendaklah mereka mengucapkan
perkataan yang benar. (An-Nisaa: 9)
Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Muhammadiyah
Sampit merupakan salah satu diantara Perguruan Tinggi tertua yang ada di Kotawaringin
Timur yang mana Perguruan Tinggi ini (STKIP Muhammadiyah Sampit) tegak berdiri
dibawah naungan Pimpinan Pusat Muhammadiyah. STKIP Muhammadiyah Sampit dalam
perjalanannya memiliki peran strategis dan penting dalam mencerdaskan insan-insan
Kotawaringin Timur yang nantinya akan menggantikan tampuk kepemimpinan selanjutnya.
Dan pada usia yang memasuki angka ke 31, tentunya STKIP
Muhammadiyah Sampit telah banyak melahirkan sarjana-sarjana muda yang pada nantinya
tidak hanya siap untuk mencerdaskan insan-insan Kotawaringin Timur, melainkan juga untuk
mengimplementasikan visi yang diusung STKIP Muhammadiyah Sampit itu sendiri dalam
berdirinya di Kotawaringin Timur ini, yakni sebagai Perguruan Tinggi yang peduli terhadap
nilai-nilai kemanusiaan dengan penguatan iman dan taqwa kepada Allah SWT yang tujuannya
direalisasikan untuk kepentingan dan kesejahteraan Persyarikatan, Umat dan Bangsa
(rahmatan lil aalamiin). Segenap upaya yang dilakukan terbukti dengan peningkatan status
akreditasi Program Studi hingga pencapaian STKIP Muhammadiyah Sampit sebagai satu-
satunya Perguruan Tinggi yang terakreditasi secara institusi se Kalimantan Tengah.
Kesuksesan sebuah organisasi terutama yang bergerak dibidang pendidikan memang tidak
pernah ada batasnya, peningkatan kualitas serta kuantitas tetap menjadi amanah yang harus
dijalankan.
Dan pada usia ke 31 ini amanah yang diemban oleh STKIP
Muhammadiyah Sampit semakin berkembang dengan semakin majunya zaman.
Untuk itu, perlunya peningkatan mutu dan kualitas SDM yang nantinya akan purna
setelah menuntut ilmu di STKIP Muhammadiyah Sampit,
Maka yang diperlukan tidaklah hanya memiliki intelektual yang
mumpuni atau khatam dengan ilmu-ilmu yang diraih dalam STKIP Muhammadiyah
Sampit, tetapi dalam memiliki ilmu ini juga diharapkan mempunyai akhlaq dan
memiliki rasa kemanusiaan dalam mengamalkan ilmu yang telah diraih selama
beberapa tahun di STKIP Muhammadiyah Sampit dalam mewujudkan Kotawaringin
kemanusiaan dalam mengamalkan ilmu yang telah diraih selama beberapa tahun di
STKIP Muhammadiyah Sampit dalam mewujudkan Kotawaringin Timur yang
berkualitas dan berkemajuan dalam tugas untuk menjalankan misi yang ingin raih
negeri ini dalam menyejahterakan umum serta mencerdaskan kehidupan bangsa.
Untuk merealisasikan hal itu, maka diadakanlah sebuah agenda
kegiatan dalam tajuk MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH SAMPIT yang
mengusung tema Menciptakan STKIP Muhammadiyah Sampit yang Berakhlaq,
Berilmu, Berkhidmat Untuk Umat dalam Mewujudkan Kotawaringin Timur yang
Berkualitas dan Berkemajuan. Yang mana dalam kegiatan ini, diharapkan mampu
untuk tidak hanya memupuk perilaku ilmiah saja, melainkan perilaku spiritual serta
kemanusiaan yang nanti kedepannya akan lahir dan tercipta Mahasiswa/i STKIP
Muhammadiyah Sampit yang siap akan memperbaiki kualitas SDM Kotawaringin
Timur yang semakin berkualitas dan berkemajuan. Serta akan terjalinnya ikatan
silaturahmi yang akan terus bertahan antara Mahasiswa/i dengan Civitas Akademika
STKIP Muhammadiyah Sampit.
LANDASAN KEGIATAN

Adapun landasan dari kegiatan ini sebagai berikut:


a. Al-Quran Surah An-Nisaa: 9 dan Hadits
b. Program Kerja Rutin Tahunan STKIP Muhammadiyah Sampit,
c. SK
d. Hasil Keputusan Rapat Panitia Tanggal 11 Desember 2016.

TUJUAN KEGIATAN

Sebagai wadah dalam merealisasikan Catur Dharma Perguruan Tinggi


Muhammadiyah untuk mewujudkan Kotawaringin Timur yang berkualitas dan
berkemajuan,
Menanamkan, menjaga dan melaksanakan amanah yang dipercayakan Masyarakat
Kotawaringin Timur dalam menjadikan STKIP Muhammadiyah Sampit menjadi
Perguruan Tinggi favorit,
Mempererat tali ukhuwah islamiyyah antara Civitas Akademika, alumni dan
masyarakat agar terjalinnya hubungan harmonis sesama masyarakat Kotawaringin
Timur dan Indonesia.
Sebagai perwujudan dalam mencetak generasi muda lulusan STKIP Muhammadiyah
Sampit sebagai generasi yang berakhlaq, berilmu dan berkhidmat untuk umat dalam
mewujudkan Generasi Emas Kotawaringin Timur berkualitas dan berkemajuan.

SASARAN KEGIATAN
Sasaran kegiatan Milad ke 31 STKIP Muhammadiyah Sampit ialah
seluruh siswa/i SMA/SMK/MA Se-Kabupaten Kotawaringin Timur dan
Mahasiswa/i STKIP Muhammadiyah Sampit.
AGENDA KEGIATAN

Pembukaan Peringatan Milad ke 31


STKIP Muhammadiyah Sampit
1 Jumat, 10 Februari 2017 pukul 08.00 s/d Selesai di
Lapangan Kampus STKIP Muhammadiyah Sampit

Lomba Pramuka Penegak V Tingkat


SMA/SMK/MA/Sederajat dan Lomba
2 Prestasi Penggalang III Tingkat
SMP/MTs/Sederajat Se Kabupaten
Kotawaringin Timur.
kamis sabtu, 23 s/d 25 Februari 2017 pukul 07.00 s/d
Selesai di Lapangan Kampus STKIP Muhammadiyah
Sampit

Lomba
3 SENI TARI DAERAH DAN BAND
Senin Kamis, 13 s/d 16 Februari 2017 pukul 07.30
14.30 dan 15.00 21.30 di Lapangan STKIP
Muhammadiyah Sampit
14 - 21
Lomba
4 FUTSAL CHAMPIONSHIP
STKIP Muhammadiyah Sampit
Selasa Selasa, 14 s/d 21 Februari 2017 pukul 14.00
s/d Selesai di Lapangan Permata Futsal

Lomba
5 VOLLEYBALL CUP
STKIP Muhammadiyah Sampit
Kategori Putra & Putri
Minggu Rabu, 12 s/d 22 Februari 2017 pukul 14.00
s/d Selesai di Lapangan Tennis STKIP
Muhammadiyah Sampit
AGENDA KEGIATAN

Lomba
6 CERDAS CERMAT
CINTA NKRI-KU!
Selasa Kamis, 14 s/d 16 Februari 2017 pukul 14.00
s/d Selesai di Aula STKIP Muhammadiyah Sampit

Lomba
MENULIS ESSAI
7 Menuju Kotawaringin Timur yang
Beradab dan Berkemajuan
Sabtu Senin, 18 20 Februari 2017pukul 08.00 s/d
Selesai di Ruangan Micro Teaching STKIP
Muhammadiyah Sampit

Lomba
8 DEBAT BAHASA INGGRIS
Senin Rabu, 20 s/d 22 Februari 2017pukul 08.00 s/d
Selesai di Aula STKIP Muhammadiyah Sampit

14 - 21
Lomba
PIDATO
9 BAHASA INDONESIA
Senin Rabu, 20 s/d 22 Februari 2017pukul 13.30 s/d
Selesai di Lapangan (Depan Ruangan Prodi) STKIP
Muhammadiyah Sampit

Lomba
10 MEMBUAT MADING
Menuju Kotawaringin Timur yang
Beradab dan Berkemajuan
Sabtu Minggu, 18 s/d 19 Februari 2017 pukul 08.00
s/d Selesai di Aula STKIP Muhammadiyah Sampit
AGENDA KEGIATAN

Lomba
10 TAHFIDZ QURAN 2 JUZ
Sabtu Senin, 18 s/d 20 Februari 2017 pukul 13.30
s/d Selesai di Masjid Al-Mukhlishin STKIP
Muhammadiyah Sampit

Lomba
PIDATO BAHASA INGGRIS
11 Sabtu Minggu, 11 s/d 12 Februari 2017pukul 13.30
s/d Selesai di Aula STKIP Muhammadiyah Sampit

Lomba Masak Antar Prodi/Semester


Mahasiswa/i STKIP Muhammadiyah
12 Sampit
Kamis, 23 Februari 2017 pukul 08.00 s/d Selesai di
Lapangan Tenis STKIP Muhammadiyah Sampit

14 - 21
Ranking 1 Competition Mahasiswa/i
STKIP Muhammadiyah Sampit
13 Jumat, 24 Februari 2017 pukul 13.30 s/d Selesai di
Lapangan Tenis STKIP Muhammadiyah Sampit

Jalan Sehat & Closing Ceremony


14 Minggu, 26 Februari 2017 pukul 06.00 s/d Selesai di
Lingkungan sekitar STKIP Muhammadiyah Sampit
KEPANITIAN DAN
KOORDINATOR LOMBA

SUSUNAN
KEPANITIAN DAN
ANGGARAN DANA KOORDINATOR
LOMBA MILAD
Biaya kegiatan ini diperkirakan KE 31 STKIP
MUHAMMADIYAH
sebesar Rp. 74.460.900,- dan akan
SAMPIT 2017
didapatkan dari berbagai pihak yang SEBAGAIMANA
akan menjadi sponsor maupun donator LAMPIRAN I & II

yang sifatnya tidak mengikat


sebagaimana Lampiran III

PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami buat sebagaimana mestinya, kami harapkan
dengan melampirkan proposal ini dapat menjadi bahan pertimbangan
Ayahanda dalam menyukseskan kegiatan yang akan dilaksanakan kami
selaku panitia pelaksana. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.
Billaahi fii Sabiilil Haq, Fastabiqul Khoiroot
LAMPIRAN I
SUSUNAN PANITIA PELAKSANA
MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH
SAMPIT TAHUN 2017

PENASIHAT
Penanggung Jawab
Ketua BEM - Ketua STKIP
Muhammadiyah Sampit
- Wakil Ketua III Bidang
Ketua Kemahasiswaan STKIP
Rizwanda Imawan Muhammadiyah Sampit

Bendahara Sekretaris
M. Fajar Hadianor Soliqul

Seksi Acara Seksi Keamanan


Seksi Konsumsi

- Arbatina Oktavia - Siti Maulida Rahmayani - Yasub Majid RA


- Tiara Permata Sukma - Irma Rahmadhani - M. Noor Fahrijal
- Rezeki Amelia - Noor Halisah - Risno Rahmat Ihtiar
- Herlena - Waziatun - Ahmad Maulana
- Winarti - Nikmah Sri Mulia
_Hawa Ningsih
- Zainatul Humairo
Seksi Seksi Humas
Kesekretariatan dan Perlengkapan

- Emelia Agustina - Rakhmad Jimmy


- Mirnawati - Aripansyah
- Dwi Maulina - Imam Indra
- Rahmad - M. Abdul Latif
LAMPIRAN II
SUSUNAN KOORDINATOR KEGIATAN
MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH
SAMPIT TAHUN 2017
SUSUNAN KOORDINATOR KEGIATAN
MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH
SAMPIT TAHUN 2017

Seni Tari
LAMPIRAN III
ANGGARAN DANA
MILAD KE 31 STKIP MUHAMMADIYAH
SAMPITTAHUN 2017

ESTIMASI PENGELUARAN

KESEKRETARIATAN
SATUAN HARGA JUMLAH
NAMA BARANG
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
Kertas A4 2 Rim 35.000,- 70.000,-

Kertas F4 2 Rim 35.000,- 70.000,-

Tinta Printer 2 Set 40.000,- 80.000,-

Map Batik 2 Pak 20.000,- 40.000,-

Pulpen Tinta 1 Box 180.000,- 180.000,-

Amplop 2 Kotak 20.000,- 40.000,-

Kertas Sertifikat 2 Rim 60.000,- 120.000,-

Plastik ID Card 30 Buah 3.000,- 90.000,-

Tali ID Card 30 Buah 3.000,- 90.000,-

Buku Kwitansi 3 Buah 4.000,- 12.000,-

JUMLAH 792.000,-

ACARA
SATUAN HARGA JUMLAH
NAMA BARANG
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
Balon Opening 3 Bungkus 10.000,- 30.000,-
Ceremony
Trofi Juara 1, 2 dan 3 7 Set/Lomba 325.000,- 2.275.000,-
Dokumentasi Untuk Jalan 2.000.000,- 2.000.000,-
Sehat dan Malam Puncak

JUMLAH 4.305.000,-
HUMAS DAN PERLENGKAPAN
SATUAN HARGA JUMLAH
NAMA BARANG
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
Baliho Ukuran 3x3 M 1 Buah 40.000,- 360.000,-

Spanduk Ukuran 3x3 M 1 Buah 40.000,- 360.000,-

Kotak P3K 2 Set 100.000,- 200.000,-

Bensin Jenis Premium 2 Liter/Motor 6.450,- 12.900,-

JUMLAH 932.900,-

KONSUMSI
SATUAN HARGA JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)

Konsumsi Untuk Juri


Konsumsi Juri 120 bks 7.000,- 840.000,-
Konsumsi Makan 120 bks 12.000,- 1.500.000,-
Kotak Makanan Untuk
200 kotak 1.100,- 110.000,-
Juri
KONSUMSI
The Kotak 2 Dus 85.000,- 170.000,-

Konsumsi Untuk Pembukaan


Buah buahan 1 Set 200.000,- 200.000,-
The kotak 2 Dus 85.000,- 170.000,-

Konsumsi Panitia Untuk Pembukaan


Air Mineral 1 Dus 22.000,- 22.000,-
Risoles 2.000,- 35.000,-

Lain-lain
Konsumsi Panitia 16 Hari 1.460.000,-
Konsumsi Peserta Jalan
70 Dus 22.000,- 1.540.000,-
Sehat
JUMLAH 6.047.000,-
CERDAS CERMAT CINTA NKRI-KU!

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 500.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 450.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 400.000,-

Honor Juri 3 Orang 450.000,-

JUMLAH 1.800.000,-

TAHFIDZ QURAN 2 JUZ

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 orang 400.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 orang 350.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 orang 300.000,-

Honor dewan hakim 2 Orang 400.000,-

JUMLAH 1.450.000,-

PIDATO BAHASA INGGRIS


BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 400.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 350.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 300.000,-

Honor dewan hakim 3 Orang 450.000,-

JUMLAH 1.500.000,-
DEBAT BAHASA INGGRIS

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 500.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 450.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 400.000,-

Honor dewan hakim 3 Orang 300.000,-

JUMLAH 1.650.000,-

FUTSAL CHAMPIONSHIP CUP


BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.500.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.200.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.000.000,-

Honor Wasit 2 Orang 300.000,-

JUMLAH 4.000.000,-
SENI TARI DAERAH

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.000.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 850.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 700.000,-

Honor Juri 3 Orang 300.000,-

JUMLAH 2.850.000,-

FESTIVAL BAND

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.500.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Team 1.000.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Team 750.000,-

Honor dewan hakim 3 Orang 1.200.000,-

Senar Gitar 2 Set 400.000,-

Senar Bass Gitar 2 Set 400.000,-

JUMLAH 5.250.000,-

PIDATO BAHASA INDONESIA

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 + Piagam Penghargaan 1 Orang 400.000,-

Uang Pembinaan Juara 2 + Piagam Penghargaan 1 Orang 350.000,-

Uang Pembinaan Juara 3 + Piagam Penghargaan 1 Orang 300.000,-

Honor Juri 3 Orang 450.000,-

JUMLAH 1.500.000,-
MENULIS ESSAI

BANYAK PUTRA PUTRI JUMLAH


KETERANGAN
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 Team 250.000,- 250.000,- 500.000,-
1 + Piagam
Penghargaan
Uang Pembinaan Juara 1 Team 200.000,- 200.000,- 400.000,-
2 + Piagam
Penghargaan
Uang Pembinaan Juara 1 Team 150.000,- 150.000,- 300.000,-
3 + Piagam
Penghargaan
Honor Juri 3 Orang 300.000,-

JUMLAH 1.500.000,-

VOLLEYBALL CHAMPIONSHIP CUP

BANYAK PUTRA PUTRI JUMLAH


KETERANGAN
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
Uang Pembinaan Juara 1 Team 800.000,- 700.000,- 1. 500.000,-
1 + Piagam
Penghargaan
Uang Pembinaan Juara 1 Team 750.000,- 650.000,- 1. 400.000,-
2 + Piagam
Penghargaan
Uang Pembinaan Juara 1 Team 700.000,- 600.000,- 1. 300.000,-
3 + Piagam
Penghargaan
Honor Wasit 2 Orang 300.000,-

Bola volley 2 Buah 1.300.000,-

Net Volley 1 Buah 350.000,-

KONSUMSI 2 Buah
Pengait Tiang 80.000,-

JUMLAH 6.230.000,-
LPP III dan LPP V
SATUAN RINCIAN JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah) Rp (Rupiah)
a. Piala Kejuaraan 16 Set 200.000,- 3.200.000,-

a. Piala Juara Umum 2 Set 300.000,- 600.000,-

a. Piagam Kejuaraan 16 Lomba 5.000,- 480.000,-


(6 Juara)
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 2.000.000,- 2.000.000,-
1 LPP V
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 1.500.000,- 1.500.000,-
2 LPP V
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 1.000.000,- 1.000.000,-
3 LPP V
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 1.500.000,- 1.500.000,-
1 LPP III
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 1.000.000,- 1.000.000,-
2 LPP III
a. Uang Pembinaan Juara Umum 1 Team 750.000,- 750.000,-
3 LPP III
a. Honor Jiri 48 Orang 150.000,- 7.200.000,-

JUMLAH 19.230.000,-

JALAN SEHAT DAN CLOSING CEREMONY MILAD

BANYAK JUMLAH
KETERANGAN
Rp (Rupiah)
Fee Komika Stand Up 1 Kali Tampil 4.000.000,-
Tiket Berangkat Balikpapan - Sampit 1 Buah 1.100.000,-
Tiket Pulang Sampit - Balikpapan 1 Buah 774.000,-
Menginap di Midtown Express (Superior Room) 2 Malam 600.000,-
Konsumsi Untuk Komika 3 Kali 150.000,-
Konsumsi Untuk Driver dan Tour Guide 2 Orang 100.000,-
Bensin dan Cuci Transport 1 Kali 200.000,-
Uang Saku Komika + Cinderamata - 300.000,-
TV 21 (Hadiah Utama Jalan Sehat) 1 Buah 1.700.000,-
Kulkas 2 Pintu 1 Buah 3.000.000,-
HP Smartphone 2 Buah 3.000.000,-
Kipas Angin (Stand Fan) 2 Buah 500.000,-
JUMLAH 15.424.000,-
ESTIMASI PEMASUKAN

KETERANGAN JUMLAH
Biaya Pendaftaran Lomba Menulis Essai Kategori Putra
700.000,-
dan Putri 10 Sekolah (Masing-masing 2 Orang) @ 35.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Cerdas Cermat Cinta NKRI-ku!
10 Sekolah (Masing-masing 2 Team) @ 50.000,- 2.000.000,-

Biaya Pendaftaran Lomba Tahfidz Quran 2 Juz 14 Peserta


560.000,-
@ 40.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Pidato Bahasa Inggris 15
600.000,-
Peserta @ 40.000
Biaya Pendaftaran Lomba Debat Bahasa Inggris 10
2.000.000,-
Sekolah (Masing-masing 2 Team) @ 100.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Futsal 10 Sekolah (Masing-
5.000.000,-
masing 2 Team) @ 250.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Volleyball 10 Team Putra @
2.000.000,-
200.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Volleyball 10 Team Putri @
1.500.000,-
150.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Seni tari 10 Team @ 150.000,-
1.500.000,-

Biaya Pendaftaran Lomba Festival Band 6 Grup @


1.200.000,-
200.000,-
Biaya Pendaftaran Lomba Pidato Bahasa Indonesia 15
600.000,-
Peserta @ 40.000,-
Biaya Pendaftaran LPP V 10 Sekolah @ 400.000,- 4.000.000,-
Biaya Pendaftaran LPP III 10 Sekolah @ 250.000,- 2.500.000,-
Para Donatur dan Alumnus STKIP Muhammadiyah Sampit 5.000.000,-
Penjualan Tiket Jalan Sehat + Closing Ceremony With
20.000.000,-
Komika Stand Up Nasional Gamayel
TOTAL ANGGARAN 49.160.000,-

TOTAL ANGGARAN DANA KEPERLUAN KEGIATAN MILAD 74.460.900,-


ESTIMASI PEMASUKAN PREDIKSI KEGIATAN MILAD 49.160.000,-
DEFISIT ANGGARAN 25.300.900,-
PENAWARAN PARTISIPASI UNTUK KEGIATAN

Dalam menyukseskan kegiatan Milad ke 31 STKIP Muhammadiyah Sampit yang


bertemakan Menciptakan STKIP Muhammadiyah Sampit yang Berakhlaq, Berilmu dan
Berkhidmat Untuk Umat dalam Mewujudkan Kotawaringin Timur yang Berkualitas dan
Berkemajuan yang akan dilaksanakan pada tanggal 10 s/d 26 Februari 2017 di lingkungan STKIP
Muhammadiyah Sampit.
Maka dari itu, kami selaku panitia pelaksana mengharapkan partisipasi semua pihak baik itu
kepada Instansi, Perusahaan maupun Perorangan dalam memanfaatkan kegiatan yang kami
selenggarakan sebagai ajang promosi untuk usaha yang anda jalani. Adapun bentuk penawaran ini
sebagai berikut:

1. Sponsor Tunggal
Sponsor tunggal adalah penyedia dana terbesar pada kegiatan Milad ke 31 STKIP
Muhammadiyah Sampit. Panitia akan membebankan dana sebesar 50% dari rencana anggaran pada
Sponsor Tunggal yakni sebesar 28.000.000,-. Adapun fasilitas promosi yang kami tawarkan adalah:
a. Spanduk Bersama,
b. Brosur Acara,
c. Stand perusahaan, instansi pada lokasi acara,
d. Penyebutan nama perusahaan/instansi pendukung saat acara berlangsung (oleh MC)
e. Pemasangan spanduk sponsor
2. Sponsor Utama
Sponsor utama adalah penyedia dana pada kegiatan Milad ke 31 STKIP Muhammadiyah
Sampit. Panitia akan membebankan dana sebesar 50% dari anggaran pada sponsor tunggal, yakni
sebesar 14.000.000,-. Adapun fasilitas promosi yang kami tawarkan adalah:
a. Spanduk Bersama,
b. Pamflet Acara,
c. Stand perusahaan pada lokasi acara,
d. Penyebutan nama perusahaan/instansi pendukung saat acara berlangsung (oleh MC)
3. Donatur
Instansi, perusahaan maupun perorangan yang bersedia menyumbangkan berupa dana, fasilitas, hal-
hal yang diperlukan dalam kegiatan, maupun menyebarkan berita penyelenggaraan Milad ke 31
STKIP Muhammadiyah Sampit tanpa mengharapkan imbalan.

Anda mungkin juga menyukai