Anda di halaman 1dari 4

SILABUS PEMBELAJARAN TERPADU

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar


Kelas : III ( Tiga )
Semester : I ( Satu )
Tema : Hiburan
No Mata Pelajaran Kompetensi Dasar dan Materi Strategi Pembelajaran Alokasi Sumber
Indikator Pokok Waktu Bahan
1. Ilmu ● Membuat denah dan peta Denah rumah Mengamati gambar denah rumah dan 35 menit Buku IPS
Pengetahuan lingkungan rumah dan lingkungannya dan gambar
Sosial sekolah Membaca denah rumah
- Membaca denah rumah Diskusi tentang denah rumah yang
siswa telah diamati
- Membuat denah rumah Memberikan penjelasan tentang
siswa dengan menentukan denah dan kelompok lain memberikan
arah mata angin tanggapan
Membuat denah rumah siswa dengan
menentukan arah mata angin
Menemukan manfaat denah dalam
kegiatan setiap hari

No Mata Pelajaran Materi Strategi Pembelajaran Alokasi Sumber


Kompetensi Dasar dan
Pokok Waktu Bahan
Indikator
2. Ilmu ● Membedakan ciri-ciri Ciri-ciri Mengamati gambar lingkungan sekitar Buku IPA,
Pengetahuan lingkungan sehat dan lingkungan yang menunjukkan lingkungan sehat gambar, dan
Alam lingkungan tidak sehat sehat dan tidak dan lingkungan tidak sehat. Lingkungan
berdasarkan pengamatan sehat Sekitar
- Membedakan kondisi Membedakan kondisi lingkungan
lingkungan sehat dan tidak sehat dengan lingkungan tidak sehat.
sehat melalui gambar
- Menyebutkan ciri-ciri Menyebutkan ciri-ciri lingkungan
lingkungan sehat dan tidak sehat dan lingkungan tidak sehat.
sehat
Menemukan penyebab dan pengaruh
lingkungan sehat dan lingkungan tidak
sehat bagi kesehatan.

No Mata Pelajaran Kompetensi Dasar dan Materi Strategi Pembelajaran Alokasi Sumber
Indikator Pokok Waktu Bahan
3. Matematika ●Menentukan letak bilangan Perbandingan Membilang secara urut bilangan pada Buku
pada garis bilangan bilangan gambar. Matematika
-Membilang secara urut. Membandingkan dua buah bilangan dan gambar
-Membandingkan dua buah yang terdapat pada gambar denah.
bilangan dengan simbol <, Tanya jawab tentang soal cerita yang
>, dan =. terdapat pada denah dengan kalimat
perbandingan
Mendemonstrasikan penyelesaian soal
cerita tentang membandingkan dua
bilangan yang ada pada denah
lingkungan sekitar.

Anda mungkin juga menyukai