Anda di halaman 1dari 2

Nama : Siti zulaikah, S.

Kep

NIM : 1914901066

SOAL

1. Masalah keperawatan apa yang tepat dengan keluhan cemas jika bergerak ?
a. Nyeri akut
b. Deficit nutrisi
c. Ansietas
d. Hambatan mobilitas fisik
2. Apa tindakan yang harus diperhatikan pada pasien pertama kali?
a. Atur posisi pasien dan kaji skala nyeri
b. Berikan terpai O2
c. Pemberian obat analgesic melalui IV
d. Meminta pasien untuk tenang
3. Apa pendapat kalian tentang factor pencetus dari kasus diatas?
a. Pola makan dan gaya hidup
b. Olahraga
c. Diabetes mellitus
d. Hipertensi
4. Pada pemeriksaan laboratorium mana yang menjadi penunjang terjadinya apendisitis
pada kasus diatas?
a. Leukosit
b. SGOT
c. SGPT
d. GDS
5. Pada kasus diatas sebelum dilakukan tindakan laparatomi pasien mengeluh dengan skala
nyeri 7, seperti apa keadaan pada kasus diatas?
a. Tidak nyeri
b. Nyeri cukup mengganggu
c. Nyeri sudah membuat tidak bisa melakukan aktifitas
d. Nyeri yang mengakibatkan pasien menjerit-jerit menginginkan cara apapun untuk
menyembuhkannya

Anda mungkin juga menyukai