Anda di halaman 1dari 2

UNIVERSITAS ISLAM MALANG Nomor : 024/I.30/U.

II/LPPM/2015

RANCANGAN
Tanggal ditetapkan : 16 Februari 2015
STANDARD OPERATING PROCEDUR (SOP)

PERSIAPAN PENERBITAN JURNAL Revisi Ke : -

A. Dasar Hukum:
1. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Undang-Undang RI Nomor 12 Tahun 2012, tentang Pendidikan Tinggi;
3. Permendiknas Nomor 22 Tahun 2011 tentang Terbitan Berkala Ilmiah;
4. Statuta Universitas Islam Malang tahun 2011;
5. Buku Pedoman Universitas Islam Malang.

B. Tujuan:
1. Untuk mempertahankan dan meningkatkan mutu jurnal dan kemampuan pengelola dalam penerbitan jurnal ilmiah di lingkungan
Universitas Islam Malang.
2. Untuk memperoleh artikel bermutu dari kegiatan-kegiatan riset yang dilakukan oleh dosen Universitas Islam Malang

C. Pengertian:
Publikasi karya ilmiah hasil riset para peneliti Universitas Islam Malang.

Ditetapkam di : Malang
Pada tanggal : 16 Februari 2015
Rektor,

Prof. Dr. H. Maskuri, M.Si.


NPP. 193.02.00010
DIAGRAM ALUR
PERSIAPAN PENERBITAN JURNAL

Unit Pelaksana
No Aktifitas
Staf Bag. Data Ka. TU Sekretaris Ketua Penerbitan
Peneliti Reviewer
LPPM LPPM LPPM LPPM Jurnal

Peneliti Menyerahkan Naskah Jurnal/Artikel


1
Kepada Kabag. Data dan Informasi

Staf Bag. Data dan Informasi Menerima Berkas


2
Naskah Jurnal dari Peneliti

Staf Bag. Data dan Informasi Merekap Daftar


3
Artikel/Naskah Jurnal yang Sudah Dihimpun

Staf Bag. Data dan Informasi Mengelompokkan


4 Artikel/Naskah Jurnal per-Bidang Ilmu, Sebagai
Bahan Konsep Penetapa Reviewer

Staf Bag. Data Menyampaikan Naskah Jurnal


5 kepada Ketua LPPM untuk Ditentukan
Reviewernya

Setelah Ditelaah, Ketua LPPM Memerintahkan


6 Ka. TU untuk Membuat Surat Review
Jurnal/Artikel Kepada Reviewer

Ka. TU Membuat Konsep Surat yang Ditujukan


7 Kepada Reviewer untuk Merevier Artikel/Naskah
Jurnal Sesuai Bidang Ilmu

Tidak
Sekretaris Mengoreksi dan Memberi Paraf untuk
Ya
8 Validasi Administrasi Kemudian Diajukan ke
Ketua LPPM

Ketua LPPM Menanda Tangani Surat Reviewer


9
Artikel/Naskah Jurnal

Ka. TU/Staf Mengirim Surat dan Naskah Jurnal


10
kepada Reviewer

Reviewer Menerima Surat dan Berkas Jurnal yang


11
akan Direview

Naskah Jurnal Direview/Ditelaah oleh Reviewer


12 yang Telah Ditetapkan oleh Ketua LPPM Sesuai
Bidang Ilmu Masing-Masing

Reviewer Menilai Kelayakan dari Naskah Jurnal


13
yang Direview, dan diserahkan ke Ka. TU LPPM

Ka. TU Menginformasikan kepada Peneliti tentang


Hasil Review, Apabila Tidak Layak Akan Tidak Ya
14
Dikembalikan Kepada Peneliti, Sedangkan yang
Layak Diteruskan Pada Proses Penerbitan Jurnal

Anda mungkin juga menyukai