Anda di halaman 1dari 2

TUGAS AKUNTANSI KEUANGAN LANJUTAN 1

Dosen Pengampu : Lestari Adhi Widyawati, S.Ak, M.Ak


Mitha Kartika Nabilah

INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS AHMAD DAHLAN

JAKARTA

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

JAKARTA

2019
Pembentukan Cabang
PT Diversifikasi beroperasi terutama di Indonesia bagian barat. Untuk memperluas
penjualan dan operasi di bagian timur, PT Diversifikasi membentuk cabang terpisah
di Maluku pada tahun 20X2. Cabang Maluku mengelola sendiri pencatatan
akuntansinya. Berikut transaksi yang terjadi selama tahun 20X2.
1. Kas sebesar Rp80.000.000 dan persediaan senilai Rp150.000.000 ditransfer ke
cabang yang baru dibentuk.
2. Peralatan dibeli dengan harga Rp120.000.000 oleh PT Diversifikasi dan
diserahkan ke cabang. Peralatan dicatat di pembukuan cabang.
3. Cabang membeli persediaan tambahan Rp35.000.000 secara kredit.
4. Biaya untuk mengirim persediaan dan peralatan ke cabang masing masing
Rp300.000 dan Rp1.000.000. biaya pengiriman dibayar oleh kantor pusat.
5. Cabang menggunkan kas sebesar Rp50.000.000 untuk membeli gudang kecil
guna menyimpan persediaan yang diperoleh dari kantor pusat.

Ayat jurnal yang dicatat oleh kantor pusat PT Diversifikasi dan cabang Maluku untuk
setiap transaksi di atas adalah sebagai berikut:

No Kantor Pusat Kantor Cabang


.
1 Investasi di Cabang Maluku 230.000.000 Kas 80.000.000
Kas 80.000.000 Persediaan 150.000.000
Persediaan 150.000.000 Investasi di Cabang Maluku 230.000.000

2 Investasi di Cabang Maluku 120.000.000 Peralatan 120.000.000


Kas 120.000.000 Transfer dari Kantor Pusat 120.000.000
3 No entry Persediaan 35.000.000
Utang Dagang 35.000.000

4 Investasi di Cabang Maluku 1.300.000 Pengiriman dari pusat 1.300.000


Kas 1.300.000 Kantor Pusat 1.300.000
5 No Entry Gudang 50.000.000
Kas 50.000.000

Anda mungkin juga menyukai