Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMK PERTIWI SUKAMANDI


Mata Pelajaran : Basa Sunda
Kompetensi Keahlian : Semua Kompetensi Keahlian
MATERI POKOK : Biografi
Kelas/Semester : XI/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Pertemuan Ke- : I
Alokasi Waktu : 2 JP @ 45 menit

A. Tujuan Pembelajaan
Dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning dan problem based
learning, siswa mampu :

3.7 Menganalisis isi struktur dan aspek kebahasaan Biografi


4.7 Menulis teks biografi sederhana dengan memperhatikan struktur dan
penggunaan kaidah bahasa

Sesuai buku sumber dengan penuh rasa ingin tahu, mandiri dan bertanggung jawab

B. Kegiatan Pembelajaran
 Guru masuk ruang lab komputer dan menyiapkan laptop untuk kegiatan
pembelajaran Online dengan tepat waktu (membiasakan karakter disiplin).
 Guru membagikan token Ivja6kw untuk pembelajaran Bahasa Sunda dengan
materi Tentang Autobiografi.
 Siswa dipersilahkan oleh guru untuk mengaktifkan android dengan memasukan
token Ivja6kw yang sudah dibagikan dan berdoa dirumah masing-masing
sebelum memulai pembelajaran (karakter religious).
 Guru mengisi Administrasi Pembelajaran Jarak Jauh.
Pertemuan 1

 Untuk memberikan stimulus, guru menshare melalui Google Form, siswa


dipersilahkan untuk membuka link token Ivja6kw untuk membuat Artikel
(membudayakan membaca/literasi).
 Dalam kegiatan Identifikasi masalah, Siswa dipersilahkan oleh guru melalui
Google Form untuk mencatatat berbagai permasalahan yang belum dipahami
selama pembelajaran berlangsung secara online.
 Siswa dipersilahkan oleh guru untuk menanyakan berbagai hal yang belum
dipahaminya di kolom komentar pada aplikasi Google Form sesuai dengan topik
yang dipelajari (berpikir kritis/critical thinking).
 Dalam kegiatan Pengumpulan data, Siswa dipersilahkan oleh guru melalui Google
Form untuk mengerjakan tugas atau mencari jawaban/mengumpulkan data dari
berbagai sumber berkaitan dengan masalah yang telah teridentifikasi melalui
aplikasi Google Form (Penguatan pendidikan karakter bangsa sebagai bangsa
yang mandiri/pembelajar).
 Dalam kegiatan Pembuktian, Siswa dipersilahkan oleh guru melalui Google Form
untuk mengidentifikasi dan mengkonfirmasikan jawaban dalam pilihan class work
pada aplikasi Google Form (penguatan pendidikan karakter bangsa gotong
royong).
 Dalam kegiatan Menarik simpulan, Siswa dipersilahkan oleh guru melalui Google
Form untuk menyampaikan jawaban dari permasalahan yang teridentifikasi dan
bersama-sama menyusun kesimpulan tentang pembuatan Autobiografi, tujuan
Autobiografi, mengenai Autobiografi secara Online.

C. Assessment
 Bentuk test yang digunakan adalah bentuk essay yang ada pada aplikasi Google
Form, dibagian class work / tugas kelas dan dikirim melalui Google Form atau
melaui email:Onih2803@gmail.com

Mengetahui, Subang, Maret 2020


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Hj.HILMA RAHAYU, S.Pd, M.Pd. Onih Suryati, S.Pd.


NIP. 19720623 200312 2 003

Anda mungkin juga menyukai