Anda di halaman 1dari 4

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

BADAN RISET DAN PENGEMBANGAN SDM


KELAUTAN DAN PERIKANAN
SEKOLAH USAHA PERIKANAN MENENGAH WAIHERU AMBON
JALAN LAKSDYA LEO WATTIMENNA KM. 16 WAIHERU AMBON
TELEPON (0911) 361111 (HUNTING), FAKSIMILE (0911) 361111
WEB. supmwaiheru-kkp.sch.idSURAT ELEKTRONIK supmwaiheruambon@yahoo.com

BERITA ACARA KERUSAKAN BARANG

Pada hari ini Senin tanggal 6 Agustus 2018, telah terjadi kerusakan pompa air laut tipe NS-80
pada Instalasi hatchery air laut. Kerusakan yang terjadi berupa kebocoran pada penampang dalam
pompa akibat korosi (karat) dimana pompa tersebut telah digunakan selama kurang lebih 5 tahun dan
sesuai dengan jangka usia ekonomisnya.

Demikianlah berita acara ini kami buat sesuai dengan keadaan yang sesungguhnya.

Ambon,6 Agustus 2018

Kepala Instalasi

Irawati, S.St.Pi,M.Si
NIP. 198009022006042001
Lampiran Foto Kerusakan Mesin Pompa Air Laut pada Hatchery Air Laut
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
BADAN RISET DAN PENGEMBANGAN SDM
KELAUTAN DAN PERIKANAN
SEKOLAH USAHA PERIKANAN MENENGAH WAIHERU AMBON
JALAN LAKSDYA LEO WATTIMENNA KM. 16 WAIHERU AMBON
TELEPON (0911) 361111 (HUNTING), FAKSIMILE (0911) 361111
WEB. supmwaiheru-kkp.sch.idSURAT ELEKTRONIK supmwaiheruambon@yahoo.com

BERITA ACARA KERUSAKAN BARANG

Pada hari ini, Selasa tanggal 4 Septembr 2018, telah terjadi kerusakan tusen klep kuningan
ukuran 3 inchi pada ujung pipa penyedot pompa air laut di Instalasi hatchery air laut. Kerusakan yang
terjadi pada per dan karet penahan air yang tidak dapat berfungsi. Kerusakan tersebut diakibatkan
aus karena penggunaan yang sudah berlangsung lama ( kurang lebih 2 tahun).

Demikianlah berita acara ini kami buat sesuai dengan keadaan yang sesungguhnya.

Ambon, 4 September 2018

Kepala Instalasi

Irawati, S.St.Pi,M.Si
NIP. 198009022006042001
Lampiran Foto Kerusakan Tusen Klep Kuningan Ukuran 3” Penyedot Pada
Ujung Pipa Pompa Hatchery Air Laut

Anda mungkin juga menyukai