Anda di halaman 1dari 33

TUGAS ILMU KEDOKTERAN KELUARGA

PROGRAM KESEHATAN IBU DAN ANAK (KIA)


PUSKESMAS KECAMATAN CIPAYUNG
JAKARTA TIMUR

Disusun oleh:
Omar Indratno 1765050203
Odhete Ananthesa 1765050386

Pembimbing:
dr. Yusias Hikmat Diani, M.Kes

KEPANITERAAN ILMU KEDOKTERAN KELUARGA


PERIODE 15 - 27 JUNI 2020
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA
JAKARTA
2020
BAB I

PENDAHULUAN

I.1Latar Belakang

Puskesmas berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 merupakan


fasilitas pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat dan upaya
kesehatan perseorangan tingkat pertama, dengan lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif,
untuk mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di wilayah kerjanya.
Puskesmas merupakan unit teknis yang bertanggungjawab untuk menyelenggarakan
pembangunan kesehatan di suatu wilayah kecamatan yang mempunyai fungsi sebagai pusat
pembangunan kesehatan masyarakat, pusat pemberdayaan masyarakat dan pusat pelayanan
kesehatan tingkat pertama dalam rangka pencapaian keberhasilan fungsi puskesmas sebagai
ujung tombak pembangunan bidang Kesehatan.

Pelayanan puskesmas semakin hari akan mengalami kemajuan dan semakin


kompleks, baik dari segi pelayanan ataupun sumber daya yang dibutuhkan. Peningkatan
peralatan saja tidak cukup, tetapi juga memerlukan manajemen selanjutnya yang lebih sesuai,
maka keperluan sistem informasi yang dapat menunjang manajemen tersebut agar tercipta
kesesuaian yang diperlukan. Salah satunya programnya adalah pelayanan kesehatan ibu dan
anak (KIA)

Program Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) merupakan salah satu prioritas utama
pembangunan kesehatan di Indonesia. Program ini bertanggung jawab terhadap pelayanan
kesehatan bagi ibu hamil, ibu bersalin dan bayi neonatal. Dengan tujuan menurunkan angka
kematian ibu dan anak di wilayahnya. Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi
(AKB) merupakan salah satu indikator status Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) yang dapat
menggambarkan kualitas dan aksesibilitas fasilitas pelayanan kesehatan. Upaya-upaya
pemerintah untuk menurunkan AKI dan AKB yaitu dengan mencanangkan Making
Pregnancy Safer (MPS), yang terimplementasi dalam program Jampersal untuk menjamin
semua persalinan dilakukan di fasilitas kesehatan oleh tenaga terlatih, penyediaan Pelayanan
Obstetrik Neonatal Emergensi Dasar (PONED) dan Pelayanan Obstetrik Neonatal Emergensi
Komprehensif (PONEK), serta pemerintah membuat kebijakan bagi tenaga kesehatan untuk
menggunakan buku KIA sebagai alat komunikasi dan media penyuluhan bagi ibu, keluarga

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


dan masyarakat mengenai pelayanan kesehatan ibu dan anak termasuk rujukan dan standar
pelayanan KIA dalam Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
284/MENKES/SK/III/2004 (Republik Indonesia, 2004). Dengan sudah dijalankannya
pelayanan medis yang sesuai dengan ketentuan Kementrian Kesehatan RI, diharapkan hasil
monitoring mampu menunjukan perkembangan wilayah secara mendetail dan dapat
digunakan untuk mempermudah pengambilan keputusan tindakan peningkatan Kesehatan Ibu
dan Anak diwilayah sesuai cakupan puskesmas.

Keberhasilan suatu program pelayanan kesehatan yang ada di puskesmas sangat


dipengaruhi oleh kapasitas sumberdaya tenaga kesehatan di puskesmas tersebut dan juga
peran aktif masyarakat sebagai pengguna pelayanan kesehatan tersebut.

I.2 PROFIL PUSKESMAS KECAMATAN CIPAYUNG.

1. Data Geografi

Puskesmas Kecamatan Cipayung merupakan pecahan dari Puskesmas Kecama


tan Pasar Rebo yang terletak di Jl. Bambu Hitam No.104, RT.10/RW.4, Kelurahan Ci
payung, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13840. Wilayah Kecama
tan Cipayung dengan luas + 2.845,80 (ha), yang terdiri dari 8 (delapan) kelurahan dan
1 (satu) puskesmas kecamatan.

2. Peta Wilayah Kecamatan Cipayung

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


3. Luas Wilayah Kecamatan Cipayung

Luas Wilayah Kecamatan Cipayung+ 2.845,80 (ha) yang terbagi dalam 56 RW da


n 504 RT. Berikut distribusi luas wilayah kecamatan cipayung:

a. Kelurahan Lubang Buaya : 372,20 (ha)

b. Kelurahan Cipayung : 308,50 (ha)

c. Kelurahan Cilangkap : 603,54 (ha)

d. Kelurahan Ceger : 363,02 (ha)

e. Kelurahan Pondok Ranggon : 366,02 (ha)

f. Kelurahan Bambu Apus : 316,52 (ha)

g. Kelurahan Munjul : 190,30 (ha)

h. Kelurahan Setu : 352,12 (ha)

4. Batas Wilayah

Berikut batas-batas wilayah Cipayung:

Batas Utara : Jalan Pintu I bagian barat tembok TMII, Jalan Pintu II bagian Timu
r TMII, dan Jalan Raya Pondok Gede Bekasi

Batas Selatan : Patok batas daerah Khusus DKI Jakarta dan Jawa Barat (PatokNo
mor 148 s/d Nomor 165)

Batas Barat : Jalan Raya Tol Jagorawi – Kecamatan Ciracas

Batas Timur : Kali Sunter (Pilar batas nomor 125 s/d nomor 148 )

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5. Kependudukan
Kecamatan Cipayung terdiri dari 56 Rukun Warga (RW) dan 504 Rukun Tetangga
(RT) yang terdiri dari 76,415Kepala Keluarga dengan jumlah penduduk sebanyak
287.165 jiwa, dan tersusun atas 144.928 laki- laki dan 142.237 perempuan. Berikut jum
lah penduduk wilayah Kecamatan Cipayung:

Data Jumlah Penduduk Kecamatan Cipayung

No Kelurahan Luas Jumlah Kepadatan Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah


. Wilaya Pendudu Per KM Laki – Perempua KK RT RW
h (HA) k Laki n
1 Pondok 366,02 29.608 7,479 14.891 14.717 8,441 63 6
Rangon
2 Cilangkap 603,54 31.384 4,932 15.946 15.438 8,804 46 6
3 Munjul 190,30 28.952 13,716 14.673 14.279 7,027 75 8
4 Cipayung 308,50 31.310 9,110 15.908 15.402 8,374 59 8
5 Setu 352,12 25.242 6,397 12.658 12.584 6,226 44 6
6 Bambu Apus 316,52 34.112 9,144 17.312 16.800 8,688 65 5
7 Ceger 363,02 25.488 5,599 12.881 12.607 8,704 39 5
8 Lubang Buaya 372,20 81.069 19,102 40.659 40.410 20,151 113 12
KECAMATAN 287.165 75,479 14492 142237 76,415 504 56
8
Tabel 1.1 Data Jumlah Penduduk Kecamatan Cipayung

Data Penduduk Menurut Umur dan Jenis Kelamin

WNI WNA JUMLAH


N
UMUR JUML
O LK PR LK PR JUMLAH
AH
1 0-4 14742 14529 29271 3 3 6 29277
2 5-9 11918 12838 24756 1 0 1 24757
3 10-14 10847 10797 21644 0 0 0 21644
4 15-19 12041 12523 24564 0 1 1 24565

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 20-24 11499 12510 24009 0 0 0 24009
6 25-29 10548 11154 21702 0 0 0 21702
7 30-34 14780 14383 29163 0 1 1 29164
8 35-39 13064 14069 27133 0 0 0 27133
9 40-44 13192 12781 25973 1 0 1 25974
10 45-49 9532 13172 22704 0 0 0 22704
11 50-54 7428 8145 15573 0 0 0 15573
12 55-59 4850 6359 11209 0 0 0 11209
13 60-64 2629 2510 5139 0 0 0 5139
14 65-69 1054 1532 2586 0 0 0 2586
15 70-74 618 838 1456 0 0 0 1456
16 75 keatas 186 97 283 0 0 0 283
Jumlah 144928 142237 287165 5 5 10 287175
Tabel. 1.2 Data Penduduk Menurut Umur dan Jenis Kelamin

Demografi Penduduk Berdasarkan Usia

Data Penduduk Menurut Pendidikan dan Pekerjaan

PENDIDIKAN JENIS KELAMIN JUMLAH

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


PEKERJAAN LAKI-LAKI PEREMPUAN
Jumlah Penduduk 144928 142237 287.165
Jumlah Kepala Keluarga 69734 6681 76,415
PENDIDIKAN TERTINGGI
Tidak Sekolah 3020 3082 56052
Belum Tamat SD 2026 2112 27294
Tamat SD 1657 1724 26536
Tamat SLTP 2322 2345 34667
Tamat SLTA 7879 7770 85649
Tamat Akademi/ P.T 3698 3274 56967
Tabel 1.3 Data Penduduk Menurut Pendidikan dan Pekerjaan

Tabel 1.4 Data Penduduk Berdasarkan Pekerjaan

NO PEKERJAAN JUMLAH
1 Petani 0
2 Wiraswasta 8655
3 Buruh 2342
4 Karyawan/ pemerintahan/ abri 4690
5 Pensiun 4217
6 Jasa 582
7 Pengangguran 2315
8 Fakir miskin 1567
9 Tukang 1289
JUMLAH 25657

Tabel 1.5 Fasilitas Pendidikan

No Nama Sekolah Jumlah


1 TK 7
2 SD 59
3 MI 9

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


4 SMP 28
5 MTS 10
6 SMU 9
7 SMK 21
8 MA 3
9 Perguruan Tinggi 1

Tabel 1.6 Data Fasilitas Kesehatan

No. Sarana Kesehatan Jumlah


1 Rumah Sakit 3
2 Puskesmas 10
3 Klinik Swasta 6
4 Bidan Swasta 14
5 Balai Pengobatan Umum 4
6 Praktek Dokter Umum 10
7 Praktek Dokter Gigi 7
8 RB 1
9 Posyandu Balita 8
10 Posyandu Lansia 5

6. Visi dan Misi

Visi :Puskesmas dengan pelayanan paripurna Bersama masyarakat cipayung


peduli sehat dan mandiri tahun 2022

Misi:

1. Meningkatkan kemandirian masyarakat dalam perilaku hidup bersih dan sehat

2. Menciptakan pelayanan system internal terpadu yang berbasis teknologi infor


matika

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


3. Menciptakan SDM yang brkualitas, kompeten dan profesional

4. Meningkatkan komunikasi, koordinasilintas program dan lintas sector dalam p


elaksanaan UKBM ( Usaha Kesehatan Bersumber daya Masyarakat )

5. Meningkatkan pelayanan kesehatan yang berorientasi pada keselamatan pasien

7. Kepegawaian Puskesmas

Data komposisi pegawai Puskesmas Kecamatan Cipayung dapat dilihat pada tabel berikut :

NO. Tenaga
1 Pengelola Puskesmas
2 Dokter Umum
3 Dokter Gigi
4 Bidan
5 Perawat
6 Perawat Gigi
7 Asisten Apoteker
8 Nutrisionis
9 Laboratorium
10 Administrasi Umum
11 Kebersihan
12 Keamanan

Tabel 1.7 Kepegawaian Puskesmas

8. Sarana dan Prasarana Puskesmas

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


Puskesmas KecamatanCipayung merupakan unit kerja perangkat daerah
dibawah Dinas Kesehatan DKI Jakarta. Puskesmas Kecamatan Cipayung terletak di Jl.
Bambu Hitam no.104, Kelurahan Cipayung dengan luas bangunan :

Tanah : 300m2

Bangunan / gedung : 116 m2

Sumber air : PAM

Nomor Telepon : 021 84594941

Puskesmas terdiri 5 lantai dari beberapa ruangan antara lain Poli Balai Pengoba
tan Umum, Poli Gigi, Poli KIA, KB, Poli PKPR, Poli Lansia IVA Test, Poli Imunisasi
/MTBS, Poli Prolanis hipertensi dan diabetes mellitus, konseling gizi, dan Poli TB. Se
rta ditunjang oleh kamar tindakan.

9. Program Pokok Puskesmas


TIDAK
NO. PROGRAM DILAKSANAKAN KETERANGAN
DILAKSANAKAN
1 KIA √
2 KB √
3 Usaha Kesehatan Gizi √
4 Kesehatan Lingkungan √
Pemberantasan dan Pencegahan √
5
Penyakit Menular
Pengobatan dan penanganan √
6
darurat akibat kecelakanan
7 Penyuluhan kesehatan masyarakat √
8 Kesehatan sekolah √
9 Kesehatan olahraga √ Kekurangan SDM
10 Perawatan kesehatan masyarakat √
11 Upaya kesehatan usia lanjut √
12 Kesehatan kerja √ Kekurangan SDM
13 Kesehehatan gigi dan mulut √
14 Kesehatan jiwa √
15 Kesehatan mata √
16 Laboratorium sederhana √

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


Pencacatan dan pelaporan sistem √ Buku laporan
17
informasi kesehatan tahunan
18 Pembinaan pengobatan tradisional √
19 Kesehatan Remaja √
20 Dana sehat √ BPJS
21 KPLDH √

Tabel 1.8 Program Pokok Puskesmas

Tujuan Program Upaya Kesehatan Ibu dan Anak

a. Tujuan umum:

Agar dapat terpantaunya cakupan kunjungan baru ibu hamil (K1) dan kontak minimal
kunjungan ibu hamil (K4) serta mutu pelayanan KIA di setiap wilayah kerja secara ter
us-menerus.

b. Tujuan khusus :

1. Untuk mengetahui kesenjangan pencapaian cakupan indikator KIA terhadap target ya


ng ditetapkan.

2. Untuk memantau kemajuan pelayanan KIA dan cakupan indikator KIA secara rutin d
an teratur (setiap bulan).

3. Untuk merencanakan tindak lanjut dengan menggunakan sumber daya yang tersedia d
an yang potensial untuk digunakan.

4. Untuk meningkatkan peran serta dan kesadaran masyarakat untuk memanfaatkan pela
yanan KIA.

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


BAB II

HASIL EVALUASI PROGRAM

II.1 Input

Dalam melaksanakan suatu program diperlukan beberapa sumber daya yang dibutuhkan
agar program tersebut dapat berjalan dengan baik, yaitu input. Input juga terdiri dari beberapa
unsur yaitu unsur tenaga (man), dana (money), sarana (material) dan metode (method).
Berikut adalah beberapa input dari program Kesehatan Ibu dan Anak yang terdapat di
Puskesmas Kecamatan Cipayung.

1. Man
Pada pelaksanaan Program Kesehatan Ibu dan Anak di Puskesmas Kelurahan
Cipayung, terdapat2 Bidan KIA, 13 orang ketua posyandu KIA, 13 prang kader KB, 1
petugas gizi, dan 1 petugas penyuluh kesehatan.
2. Money
Dana yang didapatkan berasal dari dua sumber yaitu yang berasal dari APBD
(Anggaran Pendapatan Belanja Daerah) dan DAK (Dana Alokasi Kesehatan) yang
dikeluarkan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Dana tersebut harus
dipertanggung jawabkan sesuai anggaran yang keluar untuk berbagai kegiatan yang
menunjang. Tidak ada data tentang jumlah dana yang didapatkan secara pasti.
3. Material

No. Kriteria Perlengkapan

1. Ada ruang untuk pendidikan/ - 4 Kursi


penyuluhan kesehatan - 1 Meja
- 1 Lemari/rak untuk menyimpan materi KIA
- 1 Materi penyuluhan pada laci ke empat
- 1 lemari berisi buku catatan ibu/keluarga yang hadir
pada penyuluhan
2. Materi penyuluhan yang Poster pendidikan kesehatan/ brosur/ leaflet mengenai:
dibutuhkan 1. Tentang gizi ibu hamil, bayi, balita
2. Imunisasi
3. Keluarga Berencana

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


4. Menyusui bayi dan ASI eksklusif
5. Asuhan antenatal dan postnatal
3. Dokumen dipuskesmas Yang tersedia di puskesmas adalah sebagai berikut:
1. Kohort ibu hamil
2. Catatan vaksinasi ibu hamil
3. Formulir laporan PKC
4. Buku catatan kunjungan KIA
5. Catatan rujukan ibuhamil, bersalin, nifas, bayi balita
4. Method
Kegiatan yang dilakukan untuk mencapai tujuan dari program Kesehatan Ibu dan
Anak di Puskesmas Kecamatan Cipayung adalah dengan melakukan kegiatan
penyuluhan, diskusi/ceramah, mengembangkan SDM, kelas ibu hamil, kelas ibu
balita, dan kelompok pendukung ibu.

II.2 Proses

Tujuan dari pembuatan program Kesehatan Ibu dan Anak adalah meningkatkan jangkauan
dan mutu pelayanan KIA secara efektif dan efisien. Berikut adalah kegiatan pokok yang di
utamakan untuk meningkatkan pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak :

1. Peningkatan pelayanan antenatal di semua fasilitas pelayanan dengan mutu yang baik
serta jangkauan yang setinggi-tingginya.
2. Peningkatan pertolongan persalinan yang lebih ditujukan kepada peningkatan
pertolongan oleh tenaga professional secara berangsur.
3. Peningkatan deteksi dini factor resiko dan komplikasi kebidanan dan neonatus oleh
tenaga kesehatan maupun di masyarakat.
4. Peningkatan pelayanan bagi seluruh neonates sesuai standar di seluruh fasilitas
kesehatan.
5. Peningkatan pelayanan kesehatan bagi seluruh bayi sesuai standar di seluruh fasilitas
kesehatan.
6. Peningkatan penanganan komplikasi kebidanan dan neonates secara adekuat dan
pengamatan secara terus-menerus oleh tenaga kesehatan.
7. Peningkatan pelayanan kesehatan bagi seluruh anak balita sesuai standar di semua
fasilitas kesehatan.
8. Peningkatan pelayanan bagi seluruh ibu nifas sesuai standar di seluruh fasilitas
kesehatan.
Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung
9. Peningkatan pelayanan Keluarga Berencana (KB) yang lebih berkualitas.

Kegiatan Upaya Kesehatan Ibu dan Anak

No. JenisKegiatan Lokasi Waktu Pelaksana


1. Posyandu RW Kecamatan Januari – Tim posyandu
Cipayung Desember
2. Kelas ibu hamil RW Kecamatan Juli dan Tim kelasibu
Cipayung November
3. Kelas ibu balita RW Kecamatan Juni dan Tim kelasibu
Cipayung Agustus
4. Kunjungan ibu hamil RW Kecamatan Januari – Bidan pelaksana
kasus resiko tinggi Cipayung Desember kelurahan
5. Pembinaan bidan Puskesmas Mei dan Penanggung jawab
praktek mandiri Kecamatan September upaya KIA
Cipayung

II.3 Output

Kesehatan Ibu dan Anak merupakan suatu program pemerintah untuk menurunkan
angka kematian ibu dan anak serta menurunkan angka kesakitan ibu dan anak. Poli KIA di
Puskesmas Kecamatan Cipayung memiliki tujuan untuk memperkuat sistem kesehatan,
meningkatkan ketrampilan petugas, serta meningkatkan kemampuan perawatan oleh keluarga
dan masyarakat. Hal ini merupakan suatu bentuk strategi upaya pelayanan kesehatan yang
ditujukan untuk menurunkan angka kematian, kesakitan dan kecacatan bayi dan anak di
negara - negara berkembang.

Indikator pemantauan program Kesehatan Ibu dan Anak

NO PROGRAM KESEHATAN IBU DAN INDIKATOR PEMANTAUAN


ANAK
1 Pelayanan Antenatal Akses Pelayanan Antenatal (Cakupan K1)

Cakupan Pelayanan Ibu Hamil (Cakupan K4)

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


2 Pertolongan Persalinan Cakupan Persalinan oleh Tenaga Kesehatan (Pn)

3 Pelayanan Kesehatan Ibu Nifas Cakupan Pelayanan Nifas oleh Tenaga Kesehatan
(KF3)

4 Pelayanan Kesehatan Neonatus Cakupan Pelayanan Neonatus Pertama (KN1)

Cakupan Pelayanan Kesehatan Neonatus 0-28 hari (KN


Lengkap)
5 Deteksi Dini dan penanganan Deteksi faktor risiko dan komplikasi oleh masyarakat
komplikasi kebidanan dan neonatus
oleh tenaga kesehatan maupun
masyarakat
6 Penanganan Komplikasi Kebidanan Cakupan Penanganan Komplikasi Obstetri (PK)

7 Pelayanan neonatus dengan Cakupan Penanganan Komplikasi Neonatus


komplikasi

8 Pelayanan Kesehatan Bayi Cakupan Pelayanan Kesehatan Bayi 29 hari – 12 bulan


9 Pelayanan Kesehatan anak balita Cakupan Pelayanan Anak Balita (12 – 59 bulan)

Cakupan Pelayanan Kesehatan Anak Balita Sakit yang


dilayani dengan MTBS

Perencanaan Poli Kesehatan Ibu dan Anak:


1. Sumber daya manusia : petugas (2 supervisor)
2. Biaya: Pelayanan kesehatan di poli KIA dibiayai oleh pemerintah
3. Sarana dan prasarana:
- Alat ukur panjang badan bayi 3 buah
- Timbangan bayi 2 buah
- Timbangan BB/TB modern 3 buah
- Alat peraga gizi anak 2 buah
- Stetoskop 3 buah
- Alat pengukur denyut jantung bayi 2 buah

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


- Handschoen
- Safety box
- Termometer
Prasarana yang berupa ruang periksa di poli KIA Puskesmas Kecamatan Cipayung sa
ngat sempit yaitu berukuran 3 x 3,8 meter persegi untuk semua kegiatan.
4. Metode:
- Kelas Ibu Hamil
- Kelas Ibu Balita
- Kelompok Pendukung Ibu
- Posyandu

Pelaksanaan Poli KIA

1. Sumber daya manusia


- Petugas: SDM sudah terpenuhi dalam hal tenaga medis yaitu 2 orang bidan, 1
dokter umum yang dibutuhkan untuk pelayanan KIA.
2. Biaya
Pelayanan kesehatan di poli KIA biayanya berasal dari pemerintah. Pada pasien yang
tidak memiliki BPJS harus membayar semua biaya perawatan yang sudah dilakukan.
3. Sarana dan prasarana
- Timbangan bayi 1 buah
- Timbangan BB modern 2 buah dan TB 1 buah
- Alat ukurpanjang badan bayi 2 buah
- Stetoskop 3 buah
- Alat pengukur denyut jantung bayi 1 buah
- Termometer 3 buah
- Handschoen
- Safety box
Prasarana yang berupa ruang periksa di poli KIA Puskesmas Kecamatan Cipayung sa
ngat sempit yaitu berukuran 3 x 3,8 meter persegi untuk semua kegiatan.
4. Metode
- Kelas Ibu Hamil
- Kelas Ibu Balita

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


- 13 Posyandu

Laporan pencapaian kegiatan pokok Puskesmas Kecamatan Cipayung selama tahun 2


018, apabila dibandingkan dengan Standar Pelayanan Minimal, menunjukkan hasil sebagai be
rikut:
Januari 2018
Bula Bula
Pendudu Bumi Bula K Bula K
RW RT n % n %
k l n Ini 1 n Ini 4
Lalu Lalu
8,
1 8 1607 36 - 3 3 - 3 3 8,2
2
8,
2 8 2075 46 - 4 4 - 4 4 8,6
6
7,
3 13 3516 79 - 6 6 - 6 6 7,6
6
8,
4 12 2060 46 - 4 4 - 4 4 8,6
6
8,
5 10 2116 48 - 4 4 - 4 4 8,4
4
8,
6 16 2309 49 - 4 4 - 4 4 8,2
2
8,
7 9 1952 45 - 4 4 - 4 4 8,9
9
8,
8 8 1644 36 - 3 3 - 3 3 8,2
2
8,
9 17 3797 87 - 7 7 - 7 7 8,1
1
8,
10 6 2059 45 - 4 4 - 4 4 8,9
9
7,
11 8 1780 40 - 3 3 - 3 3 7,5
5
9,
12 9 1956 43 - 4 4 - 3 3 9,4
4
8,
13 10 3116 68 - 6 6 - 5 5 8,9
9
Total Pus 13 8,
29987 669 - 56 56 - 54 54 8,1
kesmas 4 4

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


Februari 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1607 36 3 3 6 16,5 3 3 6 16,5

2 8 2075 46 4 4 8 17,2 4 3 7 17,2

3 13 3516 79 6 6 13 16,4 6 7 13 16,4

4 12 2060 46 4 4 8 17,2 4 4 8 17,2

5 10 2116 48 4 4 8 16,8 4 4 8 16,8

6 16 2309 49 4 4 8 16,3 4 4 8 16,3

7 9 1952 45 4 4 8 17,7 4 4 8 17,7

8 8 1644 36 3 3 6 16,5 3 3 6 16,5

9 17 3797 87 7 7 14 16,2 7 7 14 16,2

10 6 2059 45 4 4 7 15,5 4 3 7 16,5

11 8 1780 40 3 3 6 14,9 3 4 7 15,5

12 9 1956 43 4 3 7 16,4 3 3 6 14,9

13 10 3116 68 6 6 12 17,7 5 6 11 8,9


Total Pusk 11
134 29987 669 56 55 16,6 54 55 109 16,3
esmas 1

Maret 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 1 7 23,2 3 2 8 26,5

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


2 8 2239 40 4 2 10 25,2 3 3 10 25,2

3 13 3793 68 7 4 17 25,0 7 3 16 23,5

4 12 2222 40 4 2 10 25,2 4 2 10 25,2

5 10 2283 41 4 2 10 24,6 4 3 11 27,1

6 16 2941 42 4 3 11 26,5 4 2 10 24,1

7 9 2106 39 4 2 10 25,8 4 1 9 23,2

8 8 1774 31 3 2 8 25,7 3 2 8 25,7

9 17 4096 75 7 5 19 25,5 7 4 18 24,1

10 6 2221 39 3 2 9 23,2 3 3 10 25,8

11 8 1920 35 3 3 9 25,8 4 2 9 25,8

12 9 2110 38 3 2 9 23,8 3 3 9 23,8

13 10 3362 59 6 3 15 25,6 6 3 14 23,9


Total Pusk 14
134 32350 574 55 33 25,1 55 33 142 24,7
esmas 4

April 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 1 3 10 33,1 2 3 11 36,4

2 8 2239 40 2 3 13 32,8 3 3 13 32,8

3 13 3793 68 4 5 22 32,4 3 3 21 30,9

4 12 2222 40 2 3 13 32,8 2 3 13 32,8

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 2 3 13 32,0 3 3 14 34,5

6 16 2941 42 3 3 14 33,7 2 1 13 31,3

7 9 2106 39 2 3 13 33,6 1 3 12 31,0

8 8 1774 31 2 2 10 32,1 2 2 10 32,1

9 17 4096 75 5 6 25 33,5 4 5 24 32,2

10 6 2221 39 2 4 13 33,6 3 4 14 36,2

11 8 1920 35 3 3 12 34,3 2 3 12 34,3

12 9 2110 38 2 4 13 34,4 3 4 13 34,4

13 10 3362 59 3 4 19 32,4 3 4 18 30,7


Total Pusk 19
134 32350 574 33 46 33,1 33 46 188 32,7
esmas 0

Mei 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 2 12 39,7 3 2 13 43,0

2 8 2239 40 3 4 17 42,9 3 4 17 42,9

3 13 3793 68 5 6 28 41,2 5 6 27 39,7

4 12 2222 40 3 4 17 42,9 3 4 17 42,9

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 4 17 41,9 3 4 18 44,3

6 16 2941 42 3 4 18 43,3 3 4 17 40,9

7 9 2106 39 3 3 16 41,3 3 3 15 38,7

8 8 1774 31 2 3 13 41,7 2 3 13 41,7

9 17 4096 75 6 5 30 40,2 6 5 29 38,9

10 6 2221 39 4 3 16 41,3 4 3 17 43,9

11 8 1920 35 3 3 15 42,9 3 3 15 42,9

12 9 2110 38 4 3 16 42,4 4 3 16 42,4

13 10 3362 59 4 5 24 41,0 4 5 23 39,3


Total Pusk 23
134 32350 574 48 49 41,6 48 49 237 41,3
esmas 9

Juni 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 2 3 15 49,6 2 3 16 52,9

2 8 2239 40 4 3 20 50,4 4 3 20 50,4

3 13 3793 68 6 5 33 48,5 6 5 32 47,1

4 12 2222 40 4 3 20 50,4 4 3 20 50,4

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 4 3 20 49,2 4 3 21 51,7

6 16 2941 42 4 3 21 50,5 4 3 20 48,1

7 9 2106 39 3 3 19 49,1 3 3 18 46,5

8 8 1774 31 3 3 16 51,3 3 3 16 51,3

9 17 4096 75 5 7 37 49,6 5 7 36 46,3

10 6 2221 39 3 3 19 49,1 3 3 20 51,7

11 8 1920 35 3 2 17 48,7 3 2 17 48,7

12 9 2110 38 3 3 19 50,3 3 3 19 50,3

13 10 3362 59 5 6 30 51,2 5 6 29 49,5


Total Pusk 28
134 32350 574 49 47 49,8 49 47 284 49,6
esmas 6

Juli 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 3 18 59,6 3 2 18 59,6

2 8 2239 40 3 3 23 58 3 3 23 58

3 13 3793 68 5 7 40 57,4 5 7 39 58,8

4 12 2222 40 3 3 23 58 3 3 23 58

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 4 24 59,1 3 3 24 59,1

6 16 2941 42 3 3 24 57,8 3 4 24 57,8

7 9 2106 39 3 3 22 56,8 3 4 22 56,8

8 8 1774 31 3 2 18 57,8 3 2 18 57,8

9 17 4096 75 7 6 43 57,6 7 7 43 57,6

10 6 2221 39 3 4 23 59,4 3 3 23 59,4

11 8 1920 35 2 3 20 57,2 2 3 20 57,2

12 9 2110 38 3 3 22 58,2 3 3 22 58,2

13 10 3362 59 6 4 34 56,4 6 4 33 58,1


Total Pusk 33
134 32350 574 47 48 58,2 47 48 332 57,8
esmas 4

Agustus 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 3 20 66,2 2 2 20 66,2

2 8 2239 40 3 3 26 65,5 3 3 26 65,5

3 13 3793 68 5 7 45 66,2 5 5 44 64,7

4 12 2222 40 3 3 26 65,5 3 3 26 65,5

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 4 28 68,9 4 4 28 68,9

6 16 2941 42 3 3 27 65 3 3 27 65

7 9 2106 39 3 3 26 67,1 4 4 26 67,1

8 8 1774 31 3 2 21 67,4 3 3 21 67,4

9 17 4096 75 7 6 50 67 7 7 50 67

10 6 2221 39 3 4 26 67,1 3 3 26 67,1

11 8 1920 35 2 3 24 68,7 4 4 24 68,7

12 9 2110 38 3 3 25 66,2 3 3 25 66,2

13 10 3362 59 6 4 39 66,6 5 5 38 64,9


Total Pusk 38
134 32350 574 47 48 66,7 49 49 381 66,4
esmas 3

September 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 2 22 72,8 2 2 22 72,8

2 8 2239 40 3 4 30 75,6 3 4 30 75,6

3 13 3793 68 7 6 51 75 5 6 50 73,5

4 12 2222 40 3 4 30 75,6 3 4 30 75,6

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 4 3 31 76,3 4 3 31 76,3

6 16 2941 42 3 4 31 74,6 3 4 31 74,6

7 9 2106 39 3 3 29 74,9 4 3 29 74,9

8 8 1774 31 2 2 23 73,8 3 2 23 73,8

9 17 4096 75 6 6 56 75,1 7 6 56 75,1

10 6 2221 39 4 3 29 74,9 3 3 29 74,9

11 8 1920 35 3 2 26 74,4 4 2 26 74,4

12 9 2110 38 3 3 24 74,1 3 3 28 74,1

13 10 3362 59 4 5 44 75,1 5 5 43 73,4


Total Pusk 43
134 32350 574 48 47 74,9 49 47 428 74,5
esmas 0

Oktober 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 2 3 25 82,7 2 3 25 82,7

2 8 2239 40 4 3 33 83,2 4 3 33 83,2

3 13 3793 68 6 6 57 83,8 6 6 56 82,4

4 12 2222 40 4 3 33 83,2 4 3 33 83,2

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 3 34 83,7 3 3 34 83,7

6 16 2941 42 4 4 35 84,2 4 4 35 84,2

7 9 2106 39 3 3 32 82,6 3 3 32 82,6

8 8 1774 31 2 2 26 83,4 2 3 26 83,4

9 17 4096 75 6 6 62 83,1 6 6 62 83,1

10 6 2221 39 3 3 32 82,6 3 3 32 82,6

11 8 1920 35 2 3 29 83 2 3 29 83

12 9 2110 38 3 3 31 82,1 3 3 31 82,1

13 10 3362 59 5 5 49 83,7 5 5 48 82
Total Pusk 47
134 32350 574 47 48 83,2 47 48 476 82,9
esmas 8

November 2018

Bula
Pendudu Bumi Bulan Bulan Bula
RW RT n K1 % K4 %
k l Ini Lalu n Ini
Lalu
1 8 1734 30 3 3 28 92,7 3 3 28 92,7

2 8 2239 40 3 3 36 90,8 3 3 36 90,8

3 13 3793 68 6 5 62 91,2 6 5 61 89,7

4 12 2222 40 3 3 36 90,8 3 3 36 90,8

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 3 37 91,1 3 3 37 91,1

6 16 2941 42 4 3 38 91,4 4 3 38 91,4

7 9 2106 39 3 3 35 90,4 3 3 35 90,4

8 8 1774 31 2 3 29 93,1 3 3 29 93,1

9 17 4096 75 6 6 68 91,1 6 6 68 91,1

10 6 2221 39 3 3 35 90,4 3 3 35 90,4

11 8 1920 35 3 3 32 91,6 3 3 32 91,6

12 9 2110 38 3 4 35 92,7 3 4 35 92,7

13 10 3362 59 5 4 53 90,5 5 4 52 88,8


Total Pusk 52
134 32350 574 48 46 91,3 48 46 522 90,9
esmas 4

Desember 2018

Bula Bula
Pendudu Bumi Bula Bula
RW RT n K1 % n K4 %
k l n Ini n Ini
Lalu Lalu
1 8 1734 30 3 2 30 99,3 3 2 30 99,3

2 8 2239 40 3 3 39 98,3 3 3 39 98,3

3 13 3793 68 5 6 68 100 5 6 67 98,5

4 12 2222 40 3 3 39 98,3 3 3 39 98,3

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


5 10 2283 41 3 3 40 98,5 3 3 40 98,5
101, 101,
6 16 2941 42 3 4 42 3 4 42
1 1
100, 100,
7 9 2106 39 3 4 39 3 4 39
7 7
8 8 1774 31 3 2 31 99,5 3 2 31 99,5
100, 100,
9 17 4096 75 6 7 75 6 7 75
5 5
100, 100,
10 6 2221 39 3 4 39 3 4 39
7 7
11 8 1920 35 3 2 34 97,3 3 2 34 97,3
100, 100,
12 9 2110 38 4 3 38 4 3 38
6 6
100,
13 10 3362 59 4 6 59 4 6 59 99,1
8
Total Pus 13 57 57
32350 574 46 49 99,8 46 49 99,4
kesmas 4 3 1

Cakupan Kunjungan Ibu Hamil


No Indikator SPM Terlaksana SPM Dinkes Januari 2018 - Des Capaian
ember 2018 (%)
1 Cakupan kunjungan 573 574 99,8
ibu hamil K1

2 Cakupan kunjungan i 571 574 99,4


bu hamil K4

1. Cakupan kunjungan ibu hamil K1 adalah sejumlah573 orang (99,8 %). Masih dibawa
h target SPM sebesar 574 orang (100%).

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


2. Cakupan kunjungan ibu hamil K4 adalah sejumlah 571 orang (99,4 %). Masih dibawa
h target SPM sebesar 574 orang (100%).

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


BAB III

PEMBAHASAN

Berdasarkan data input, proses dan output dari Program Kesehatan Ibu dan Anak di
Puskesmas Kecamatan Cipayung didapatkan beberapa hal yaitu:

Pelaksanaan program kesehatan ibu dan anak di puskesmas kecamatan Cipayung dari
segi petugas Kesehatan sudah mencukupi yaitu terdapat bidan yang bertugas dan dokter
dalam menjalankan program Kesehatan Ibu dan Anak di Puskesmas Kecamatan Cipayung
digunakan dana yang berasal dari APBD dan DAK. Dalam melakukan pemeriksaan lanjutan,
ada beberapa pemeriksan tidak di tanggung oleh pemerintah, sehingga pasien harus
membayar sendiri untuk pemeriksaan tersebut. Bagi pasien yang tidak memliki BPJS maupun
tidak memiliki KTP DKI Jakarta dalam pelayanan Kesehatan terkait kesehatan Ibu dan Anak
di Puskesmas Kecamatan Cipayungakan di kenakan biaya setiap kali melakukan pemeriksaan
maupun pengobatan.

Puskesmas Kecamatan Cipayung masih memiliki kekurangan mengenai luas ruangan

yang ada dipuskesmas, namun dari segi peralatan yang digunakan sudah cukup memadai. Hal

tersebut, menimbulkan rasa kurang nyaman dikarenakan keterbatasan luas ruangan. Metode

yang digunakan pada Program Kesehatan Ibu dan Anak di puskesmas Kecamatan Cipayung

sudah cukup baik namun masih perlu ditingkatkan. Beberapa output menunjukkan bahwa

pencapaian belum mencapai target yang diinginkan.

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


ALTERNATIF PEMECAHAN MASAL
PRIORITAS MASALAH PENYEBAB MASALAH
AH
Jumlah dari keseluruhan k Manusia Rendahnya kesadaran pasien akan Melakukan edukasi yang jelas dan mudah dime
unjungan ibu hamil K1 yait pentingnya melakukan kunjungan ngerti oleh ibu mengenai pentingnya melakuka
u sejumlah 573 orang (99, ANC. Pasien masih ada yang melak n kunjungan ANC pada saat kehamilan, supaya i
8 %). Dari hasil diatas dida ukan kunjungan ANC di Bidan Swa bu dapat melakukan pemeriksaan ANC maupun
patkan bahwa masih belu sta dan RM swasta serta klinik yan kehamilan secara rutin di Puskesmas Kecamata
m mencapai Standar Pelay g bertempat disekitar wilayah Kec n Cipayung.
anan Minimal yaitu 574 or amatan Cipayung dan di tempat la
ang (100%). innya.

Jumlah dari keseluruhan k Manusia Rendahnya kesadaran pasien akan Melakukan edukasi yang jelas dan mudah dime
unjungan ibu hamil K4 yait pentingnya melakukan kunjungan ngerti oleh ibu mengenai pentingnya melakuka
u sejumlah 571 orang (99, ANC. Pasien masih ada yang melak n kunjungan ANC pada saat kehamilan, supaya
4 %). Dari hasil diatas dida ukan kunjungan ANC di Bidan Swa ibu dapat melakukan pemeriksaan ANC maupu
patkan bahwa masih belu sta dan RM swasta serta klinik yan n kehamilan secara rutin di Puskesmas Kecama
m men capai Standar Pela g bertempat disekitar wilayah Kec tan Cipayung..
yanan Minimal yaitu 574 amatan Cipayung dan di tempat la
orang (100%). innya.

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN

Kesimpulan
Puskesmas Kecamatan Cipayung merupakan puskesmas yang bertugas melaksanakan
pelayanan di wilayah Kecamatan Cipayung. Program Kesehatan Ibu dan Anak merupakan se
bagai salah satu program yang dijalankan di Puskesmas Kecamatan Cipayung. Program Kese
hatan Ibu dan Anak (KIA) adalah suatu upaya kesehatan yang terintegrasi/terpadu dalam tatal
aksana ibu dan bayi secara menyeluruh. Program Kesehatan Ibu dan Anak bertujuan untuk m
enurunkan angka kematian, kesakitan dan kecacatan ibu, bayi dan anak di negara - negara ber
kembang. Untuk dapat meningkatkan kualitas pelayanan perlu dilakukan evaluasi terhadap pe
layanan poli KIA di Puskesmas Kecamatan Cipayung secara terus menerus, hal ini dapat
dilihat dari beberapa tujuan khusus lainnya:
1. Untuk mengetahui kesenjangan pencapaian cakupan indikator KIA terhadap target yang
ditetapkan dengan hasil Cakupan kunjungan ibu hamil K1 masih dibawah target SPM
sebesar 574 orang (100%) sedangkan cakupan kunjungan ibu hamil K4 masih dibawah
target SPM sebesar 574 orang (100%).
2. Supaya dapat terpantaunya cakupan kunjungan baru ibu hamil (K1) dan kontak minimal
kunjungan ibu hamil (K4) serta mutu pelayanan KIA di setiap wilayah kerja secara terus-
menerus: berdasarkan laporan pencapaian kegiatan puskesmas tahun 2018 cakupan K1
dan K2 yang paling sedikit pada bulan Januari, dan paling banyak pada bulan Desember.
Rata-rata cakupan K1 yaitu 54,05 %, sedangkan rerata cakupan K4 yaitu 57,85%.
3. Untuk merencanakan tindak lanjut dengan menggunakan sumber daya yang tersedia dan
yang potensial untuk digunakan.: sudah dilakukan perencanaan yaitu diperlukan 2 supervi
sor.
4. Untuk meningkatkan peran serta dan kesadaran masyarakat untuk memanfaatkan pelayan
an KIA: sudah dilakukan yaitu dengan dilakukan edukasi kepada masyarakat dan ibu ham
il.
5. Terbatasnya ruangan poli KIA membuat ketidaknyamanan bagi petugas kesehatan maupu
n pasien.

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung


Saran
1. Bagi Dinas Kesehatan Kota DKI Jakarta untuk lebih meningkatkan kualitas Sumber Daya
Manusia (SDM) petugas kesehatan agar pelayanan dapat lebih cepat dan efisien.
2. Perlunya diadakan kegiatan tambahan di luar puskesmas seperti penyuluhan kepada
masyarakat maupun kader-kader sehingga tercapainya tujuan Program Kesehatan Ibu dan
Anak.
3. Melakukan kerjasama dengan jejaring tempat kesehatan setempat lainnya seperti klinik
dokter, maupun rumah sakit.

Tugas Kesehatan Ibu dan Anak Puskesmas Kecamatan Cipayung

Anda mungkin juga menyukai