Anda di halaman 1dari 24

DATA REKAN KERJA DAN KONSUMEN PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. Olivia Kabregin Br Surbakti (1813071023)

2. Radhwal Amani (1813071034)

3. Ni Made Ari Swandewi (1813071042)

REKAN KERJA

NO IDENTITAS PENDAPAT
.
1. Nama : Ngurah Manu Subagia Tanggapan : kantong kertas ini sangat bagus,
Alamat: Singaraja namun kadang-kadang pembeli ada yang tidak
No. Hp: 082144821045 mau memakai ada yang tidak mau karena
terkadang mereka merasa ribet untuk
membawanya karena tidak bisa dipegang
seperti kantong plastic. Kantong kertas ini
juga dirasa bagus karena ramah lingkungan.
Saran : agar ada inovasi baru ntuk kantong
kertasnya, contohnya mungkin ditambah tadi
untuk bisa ditenteng.

KONSUMEN

NO IDENTITAS PENDAPAT
.
1. Nama : Ibuk desak Tanggapan : kantong kertas ini sangat bagus
Alamat : Jalan Gatot Kaca dan menarik , karena dari kantong kertas ini
kita dapat mengurangi penggnaan kantong
plastic. Kantong kertas ini juga ramah
lingkungan, jadi bisa mengurangi sampah dan
pencemaran akibat kantong plastic.
Saran : agar lebih dikembangkan lagi
penggunaannya dimasyarakat dan juga
semoga ada desain desain yang lebih menarik
lagi.

2. Nama : Ibuk Ayu Tanggapan : memakai kantong kertas


Alamat : Ginanjar sebenarnya ribet karena tidak meemiliki
pegangan
Saran : semoga Indonesia lebih menggunakan
kantong kertas dan juga ibu Ayu berharap agar
ada inovasi baru untuk kantong kertasnya dan
juga ditambah tali untuk bisa ditenteng.

3. Nama : Ketut Rentiani Tanggapan : kantong kertas ini bagus, karena


Alamat : Tegal Mawar ramah lingkungan dan juga lebih praktis
Saran : untuk kantong kertasnya semoga ada
yang lebih bagus lagi
RANGKUMAN HASIL PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. OLIVIA FLORENTINA BR TARIGAN (1813071024)


2. JULI YANTHI TINDAON (1813071025)
3. AFRIANA PRAMESTI SIDABUTAR (1813071035)

REKAN KERJA

N IDENTITAS TANGGAPAN
O
1 Awalnya mitra kerja meragukan
kekuatan dari kantong kertas
tersebut,setelah memberikan berbagai
penjelasan akhirnya mitra kerja kami
mau menerimanya sebagai partner
kerja untuk menyukseskan
penggunaan kantong kertas bekas
Nama : Jero Nyarikan
sebagai pengganti kantong plastik
Ttl : Bungkulan 8 Oktober 1972
pembungkus bahan makanan kering.
Alamat : Banjar Ancak Bungkulan
Dalam pelaksanaanya mitra kerja
Agama : Hindu
memiliki keluhan yaitu banyaknya
Tempat Jualan : Pasar Tingkat Singaraja
pembeli yang tidak mau
No Telepon : 082339300325
menggunakan kantong kertas dengan
alas an,kantong kertas mudah rusak
apabila tercampur dengan bahan
makanan basah,kantong kertas tidak
memiliki tali sehingga susah dibawa
sebab banyak pembeli yang tidak
membawa tas belanja.
PELANGGAN

N IDENTITAS TANGGAPAN
O
1. Penggunaan kantong kertas ini sangat
bagus sehingga penggunaan kantong
plastik dapat berkurang. Desainnya
bagus.

Nama : Ibu Luh Sukeni

2. Bagus untuk mengurangi kantong


plastik tetapi untuk saat ini
kebanyakan masyarakat tidak mau
menggunakannya. Desainnya bagus.

Nama : Ibu Hanna


3. Biasa saja tetapi saya setuju jika
menggunakan kantong kertas
pengganti kantong plastik. Desainnya
bagus

Nama : Ibu Made Suketi


4. Penggunaan kantong kertas lebih enak
dan lebih cepat hancur. Untuk
desainnya lebih bagus lagi apabila
ditambah tali supaya lebih gampang
membawanya.

Nama : Ibu Mai Munah


5. Cukup bagus untuk mengurangi
penggunaan kantong plastik
Desainnya bagus.

Nama : Ibu Gusti Ayu Megantari


6. Bagus untuk mengurangi penggunaan
kantong plastik. Desainnya cukup
menarik.

Nama : Ibu Anik Setiawati


7. Penggunaan kantong kertasnya bagus
bisa irit menggunakan kantong
plastik. Desainnya bagus.

Nama : Ibu Luh Restini


8. Keren

Nama : Wiriani
9. Bagus

Nama : Ibu May Muna


10. Bagus mengurangi kantong plastik
dan lebih simple. Desainnya bagus

Nama : Ibu Endang H


11. Penggunaan kantong kertas bagus
untuk mengurangi kantong plastik
sehingga program pemerintah juga
dapat terbantu dan penggunaan
kantong kertas lebih aman. Desainnya
bagus.
Nama : Mbok Devia
12. Pemanfaatan kertas bekas sebagai
pengganti plastik yang dilakukan
mahasiswa merupakan suatu
kreativitas yang dapat disalurkan pula
kepada masyarakat untuk menjadi
suatu kreativitas.Meskipun kantong
kertas ini memiliki banyak kelemahan
Nama : Ibu Citra
seperti mudah rusak apalagi bila
Alamat : Penataran
terkena air tetapi hal ini sudah bagus
No.Telepon : 24175
untuk pengurangan penggunaan
plastik

Rangkuman Hasil Proyek Pelestarian Lingkungan

“Penggunaan Kantong Kertas Sebagai Pengganti Kantong Plastik Pembungkus Bahan


Makanan Kering”

Nama Anggota Kelompok 3 :

1) Desak Nyoman Srinadi (1813071022)


2) Ni Nyoman Anik Rahayu Trisna Dewi (1813071031)

A) Rekan Kerja

No. Identitas Tanggapan


Nama : Luh Budiasih Kesan : Menurut Ibu Luh Budiasih
Alamat : Jalan Lingga, Gang III selaku mitra kerja kami, kantong kertas
Singaraja yang kami buat sebagai pengganti
Nomor KTP : 5108066202900009 kantong plastik sangat bagus. Hal ini
Jenis Bisnis : Pedagang dikarenakan dengan digunakan kantong
kertas ini, sampah plastik menjadi
berkurang. Selain itu, beliau juga
mengatakan ini sejalan dengan
Peraturan Gubernur No. 97 Tahun,
sehingga pembeli pun banyak yang
mengapresiasi kantong kertas kami.
Beliau juga mengatakan bahwa banyak
pembeli yang bersedia menggunakan
kantong kertas daripada kantong plastik.
Untuk desain kantong kertas kami,
beliau juga sudah mengatakan pas
karena kantong kertas sudah dapat
menampung bahan makanan sesuai
dengan ukuran masing-masing.
Tetapi terdapat juga pembeli yang
menolak menggunakan kantong kertas,
yang mana hal tersebut dikarenakan
musim hujan. Jika musim hujan, kertas
yang kami gunakan sebagai kantong
akan cepat rusak. Selain itu, pembeli
yang tidak membawa kantong belajaan
juga menjadi salah satu alasan
penolakan penggunaan kantong kertas.
Hal ini dikarenakan kantong kertas kami
tidak menggunkan tali, sehingga
pembeli kesusahan membawakantong
kertas kami ketika tidak membawa
kantong belanjaan, yang mana pembeli
terkadang membeli bahan makanan
lebih dari 2 jenis.
Saran : Ibu Luh Budiasih menyarakan
agar kantong ditambahkan tali.
Sehingga nantinya pembeli yang tidak
membawa kantong belanjaan bersedia
menggunakan kantong kertas.

B) Pembeli

No. Identitas Tanggapan


Nama : Ibu Nengah Sukanasih Kesan : Pendapat Ibu Nengah
Sukanasih terhadap kantong kertas kami
yaitu beliau berpendapat bahwa upaya
kami dalam mengganti kantong plastik
dengan menggunakan kantong kertas
bagus. Hal ini menurut beliau
dikarenakan dengan ini kita turut
menjaga lingkungan dari sampah
plastik. Namun, kekurangan kantong
kertas yang kami buat yaitu pada desain
yang mana kantong kertas kami kurang
lebar sehingga bahan-bahan makanan
tambahan yang dibeli tidak dapat
dimasukan ke dalam kantong kertas.
Saran : Ibu Nengah Sukanasih
menyarankan agar desain kantong kertas
kami dirubah menjadi sedikit lebih lebar
agar dapat menampung bahan makanan
tambahan seperti masako, dan lain
sebagainya.
Nama : Agus Refriyanto Kesan : Menurut Saudara Agus
Refriyanto, penggunaan kantong kertas
sebagai pengganti kantong plastik ini
dinilai lebih simple, yang mana
dikarenakan sifat kertas yang mudah di
daur ulang dibandingkan dengan plastik.
Selain itu, penggunaan kantong kertas
ini juga bagus karena kita dapat
mengurangi sampah plastik dari
lingkungan sekitar. Sedangkan
kekurangan kantong kertas kami
menurut Saudara Agus Refriyanto yaitu
pada desain. Menurut beliau, kantong
kertas kami kurang lebar karena 1 jenis
bahan makanan saja yang bisa
dimasukan, yang mana bahan makanan
lain seperti garam tidak muat jika
dimasukan ke dalam kantong kertas.
Saran : Saudara Agus Refriyanto
menyarankan agar desain kantong kertas
kami diperlebar lagi. Sehingga nantinya
kantong kertas kami dapat menampung
bahan makanan kecil tambahan pembeli
seperti garam.
Nama : Ibu Swastri Kesan : Ibu Swastri berpedapat bahwa
menggunakan kantong kertas sebagai
pengganti kantong plastik ini membuat
kita lebih hemat dalam penggunaan
kantong plastik. Selain itu, penggunaan
kantong kertas ini dinilai sangat baik
karena bahan kertas yang digunakan
memiliki sifat ramah lingkungan
dibandingkan plastik serta kantong
kertas juga dapat mengurangi limbah
plastik yang saat ini sangat banyak
terdapat d lingkungan.
Saran : Ibu Swastri menyarankan agar
kantong kertas yang kami buat
ditambahkan dengan tentengan yang
berupa tali di bagian atas kantong. Hal
ini dikarenakan jika kantong kertas
ditambahkan tali, maka kantong kertas
akan lebih kuat. Selain itu, beliau juga
tidak setiap hari membawa kantong
belanjaan ke pasar, sehingga jika
kantong kertas perlu ditambahkan tali
agar mudah dibawa pada saat naik
sepeda motor.
Nama : Ibu Ari Dewi Kesan : Ibu Ari Dewi berpendapat
bahwa kantong kertas sebagai pengganti
kantong plastik ini sudah sangat bagus
sekali, yang mana sejalan dengan
Peraturan Gubernur No. 97 Tahun 2018
sehingga kita sudah melaksankan
peraturan tersebut. Selain itu dengan
penggunaan kantong kertas ini juga
dapat membantu mengurangi pecemaran
lingkungan khususnya limbah plastik,
yang mana limbah plastik sangat banyak
tersebar di lingkungan. Selain itu, kertas
juga mudah terurai di tanah dan mudah
dibakar.
Saran : Ibu Ari Dewi menyarankan agar
penggunaan kantong kertas sebagai
pengganti kantong plastik ini dapat
berjalan dengan waktu yang sangat lama
sehingga limbah plastik di lingkungan
dapat berkurang.

RANGKUMAN HASIL PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. NI KOMANG TRIANA DEWI NIM. 1813071040


2. IDA AYU KOMANG PUSPAWATI NIM. 1813071041

RAKAN KERJA

N IDENTITAS TANGGAPAN
O
1. Nama : Ketut Budarisni Tanggapan Ibu Daris terkait dengan
Alamat Rumah : Jalan Wibisana, projek kantong kertas pengganti kantong
Singaraja plastik sebagai wadah pembungkus bahan
Alamat Dagang : Pasar Anyar, makanan kering di tempat beliau
Singaraja berjualan sangatlah membantu selain
No. Tlp : 087751089204 membantu mengurangi biaya yang beliau
Jenis Bisnis : Pedagang keluarkan untuk membeli kantong
Bahan Makanan Kering plastik, kantong kertas kami juga telah
membantu mengurangi timbunan sampah
plastik yang saat ini menjadi
permasalahan global. Namun, selain
tanggapan positif yang telah beliau
berikan, beliau juga memberikan kritik
mengenai desain kantong kertas yang
telah kami berikan. Menurutnya,
alangkah baiknya jika kantong kertas
yang kami berikan tersebut diisi
pegangan karena menurut beliau tidak
semua pembeli membawa tas belanjanya
sendiri sehingga seringkali pembeli yang
hanya membeli sedikit barang dan tidak
membawa tas belanjanya lebih memilih
untuk menggunakan kantong plastik
karena mudah dibawa dan digantung
pada kendaraan mereka sehingga tak
jarang banyak pembeli yang menolak
menggunakan kantong kertas ini. Selain
itu, beliau juga berpendapat jika kantong
tersebut diberi pegangan ia akan lebih
mudah untuk meletakkan barang yang
telah ditimbang langsung ke dalam
kantong kertas tersebut, sehingga
meminimalisir kantong kertas yang robek
saat meletakkan barang yang berada di
timbangan langsung menuju ke dalam
kantong kertas.

PELANGGAN

N IDENTITAS TANGGAPAN
O
1. Ibu Putri Ibu Putri menyatakan bahwa ini pertama
kalinya beliau berbelanja dan barang
belanjaannya dibungkus dengan
menggunkan kantong kertas. Tanggapan
yang diberikan oleh narasumber terkait
penggunaan kantong plastik yaitu
penggunaannya yang lebih praktis namun
mencemari lingkungan, namun sudah
bagus jika penggunaan kantong plastik
diganti dengan kantong kertas. Menurut
Ibu Putri kelebihan dari penggunaan dari
kantong kertas ini adalah dapat
mengurangi jumlah sampah plastik,
selain itu sampah dari kantong kertas
tersebut tidak mudah terbang kemana-
mana dibandingkan dengan kantong
plastik, serta ketika hujan sampah dari
kantong kertas tersebut lebih mudah
dikelola. Kekurangan dari kantong kertas
yang disampaikan oleh narasumber yakni
jika terkena air hujan kantong kertas
tersebut menjadi basah dan mudah rusak
berbeda dengan kantong plastik. Kritik
dan saran yang disampaikan oleh
narasumber yaitu penggunaan kantong
plastik ini sudah cukup bagus produknya.
2. Ibu Komang Mudita Ibu Mudita menyatakan bahwa ini
pertama kalinya beliau berbelanja dan
pembungkusnya menggunakan kantong
kertas. Tanggapan yang diberikan oleh
narasumber terkait penggunaan kantong
kertas ini yaitu sudah cukup bagus untuk
digunakan. Menurut Komang Mudita
kelebihan dari penggunaan dari kantong
kertas ini adalah penggunaan dari
kantong kertas tersebut yang rapi dan
tidak perlu menggunakan kresek lagi
ketika berbelanja. Kekurangan dari
kantong kertas yang disampaikan oleh
narasumber yakni jika terkena air kantong
kertas tersebut menjadi basah dan rusak.
Kritik dan saran yang disampaikan oleh
narasumber yaitu agar kantong kertas
tersebut diletakkan di tempat yang baik
agar tidak terkena air dan menjadi rusak.
3. Ibu Sudani Ibu Sudani menyatakan bahwa ini
pertama kalinya beliau berbelanja dan
belanjaannya dibungkus menggunakan
kantong kertas. Tanggapan yang
diberikan oleh narasumber terkait
penggunaan kantong kertas yaitu,
penggunaan dari kantong kertas tersebut
sudah bagus karena narasumber tidak
memiliki bahan untuk membuat kantong
kertas tersebut. Menurut Ibu Sudani
kelebihan dari penggunaan dari kantong
kertas ini adalah dapat menghemat
pengeluaran dari pedagang itu sendiri.
Kekurangan dari kantong kertas yang
disampaikan oleh narasumber yakni jika
terkendala bahan, maka produksi dari
kantong kertasnya tidak dapat terlaksana.
Kritik dan saran yang disampaikan oleh
narasumber yaitu jika bahan pokok dari
pembuatan kantong kertas tersebut habis,
bisa digantikan dengan buku atau koran,
karena tempat memperoleh dari bahan
baku dari kantong kertas tersebut yang
cukup sulit.
⁸4. Ibu Narfi Ibu Narfi menyatakan bahwa ini pertama
kalinya beliau berbelanja dan
belanjaannya dibungkus menggunakan
kantong kertas. Tanggapan yang
diberikan oleh narasumber terkait
penggunaan kantong kertas yaitu,
penggunaan dari kantong kertas tersebut
sudah bagus karena dapat mengurangi
sampah plastik. Menurut Ibu Narfi
kelebihan dari penggunaan dari kantong
kertas ini adalah dapat menghemat
pengeluaran dari pedagang itu sendiri.
Kekurangan dari kantong kertas yang
disampaikan oleh narasumber yakni jika
terkena air kantong kertas menjadi rusak
dan tidak bisa digunakan. Kritik dan
saran yang disampaikan oleh narasumber
yaitu lebih baik kantong kertas tersebut
dibuat berisi talinya atau dibuat dari
bahan dasar kain, karena bahannya yang
lebih tahan lama dan tidak rusak ketika
terkena air.
RANGKUMAN HASIL PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK :

1. MADE SUAR SULIASTINI (1813071027)


2. AMILENITA ISLAM NURIZA FEBYANTI (1813071033)

REKAN KERJA

N IDENTITAS TANGGAPAN
O
1. NIK : 5108065207710001 Ibu Ketut Rai sangat mendukung
Nama : Ketut Mustini adanya aksi penggunaan kantong kertas
Tempat/Tanggal Lahir : Getakan, 12 Juli 1971 sebagai pengganti kantong plastik ini,
Jenis Kelamin : Perempuan terbukti bahwa beliau menjual tas
Alamat : Jalan Kutilang, Gang berbahan kain agar penggunaan plastik
4 No. 6 Singaraja
dapat terminimalisir. Saat kami
Agama : Hindu
Pekerjaan : Pedagang mewawancarai, beliau berkata bahwa
No HP : 087762771609 “Biaya untuk pengeluaran pembelian
kresek berkurang, biasanya membeli 50rb
sekarang menjadi 25rb” ujarnya. Lalu
kami bertanya mengenai tanggapan
penggunaan kantong kertas, beliau
menjawab “Untuk kesannya bagus, dapat
mengurangi penggunaan plastik.”
jawabnya. Beliau juga memberi
masukkan kedepannya untuk kantong
kertas yang kami buat “Kertasnya dapat
dibuat transparan agar dapat
memudahkan melihat bahan yang telah
dimasukkan ke dalam kantong kertas,
karena ibu sering lupa ketika menghitung
belanjaan pembeli. Dan juga, untuk
kekurangannya, mungkin kantongnya
bisa di double agar lebih kuat dan tidak
jebol.” Setelah penyampaian tanggapan
tersebut kami langsung memberikan
solusi kepada Ibu Ketut Rai untuk
menulis jenis belanjaan yang telah
dimasukkan kedalam kertas sehingga
dapat memudahkan beliau untuk
mengecek belanjaan para pembeli, karena
kertas tidak dapat dibuat menjadi
transparan. Tujuan kami tidak men-
double-kan kertas pada kantong kertas
yang kami buat yaitu ingin menghemat
penggunaan kertas agar dapat
mengurangi timbulan sampah kertas.

PELANGGAN

NO IDENTITAS TANGGAPAN
1. Nama : Siti Hijriah Pada pembeli pertama atas nama Ibu Siti
Jenis Kelamin : Perempuan Hijriah membeli bahan makanan di rekan
Alamat : Jl. Ratulangi Gg. Onta kerja kami berupa bawang putih dan ikan asin.
Penarukan, Buleleng,
Setelah kami melakukan wawancara, beliau
Singaraja, Bali.
Agama : Islam berkata “Menggunakan kantong kertas sangat
bagus sebagai pengganti plastik, dapat didaur
ulang dan tidak merusak lingkungan, kalau
kresek susah untuk diuraikan.” ujarnya. Lalu,
kami bertanya bagaimana tanggapan terhadap
kantong kertas yang kami berikan “Mungkin
bisa ditebalin kertasnya agar lebih kuat dan
jika basah masih dapat terlindungi”
jawabnya. Lalu kami mengklarifikasi bahwa
kantong kertas yang kami berikan tersebut
hanya untuk bahan makanan kering saja.

2. Nama : Purnama Untuk pembeli kedua bernama Ibu


Jenis Kelamin : Perempuan Purnama. Beliau membeli bahan makanan
Alamat : Kampung Anyar, berupa bawang merah dan juga lengkuas, yang
Singaraja, Bali.
dibungkus menggunakan kantong kertas yang
Agama : Hindu
telah kami buat. Ketika kami bertanya
bagaimana tanggapan menggunakan kantong
kertas, beliau menjawab “Untuk bahan
makanan aman digunakan, lebih aman
ketimbang menggunakan plastik. Baguslah
menggunakan kertas, lebih ramah
lingkungan” jawabnya.

3. Nama : Risa Kak Risa adalah narasumber ketiga yang


Jenis Kelamin : Perempuan kami wawancarai mengenai penggunaan
Alamat :- kantong kertas yang kami buat. Tanggapan
Agama : Hindu
yang beliau sampaikan terhadap kantong
kertas tersebut yaitu “Lebih enak daripada
menggunakan plastik, kalau pakai plastik
banyak sampah berserakan dan warga belum
banyak peduli terhadap lingkungan. Lebih
bersih menggunakan kantong kertas dan juga
hemat uang.” ujarnya. “Untuk sarannya agar
lebih menarik mungkin bisa ditambahkan
warna dan variasi-variasi, dan juga mungkin
bisa ditambahkan pegangan agar
mempermudah membawanya.” sahutnya.

RANGKUMAN HASIL PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK :

1. YULI KURNELIA (1813071032)


2. NI KADEK WANDA KUSUMASARI (1813071039)
REKAN KERJA

NO. IDENTITAS TANGGAPAN


1. Bapak Dewa Nyoman Dunia dan Ibu Desak Beliau mengatakan jika beliau sangat
Made Uka. senang dengan adanya kantong kertas
Alamat : Jl. Rajawali, Gg Amerta No. 9. dan membantu mengurangi sampah
No Telephone : 08762112831 plastik. Tetapi masih banyak pembeli
yang tidak mau menggunakan kantong
kertas dikarenakan mereka tidak
membawa tas belanja

PELANGGAN

NO. IDENTITAS TANGGAPAN


1. Mama Wina Adanya kantong kertas ini sangat
membantu mengurangi sampah plastik
dan sangat cocok untuk jenis bahan
makanan kering saja. Tidak perlu isi
pegangan karena kantong kertas ini
hanya untuk bahan makanan kering,
diikat menggunakan karet gelang saja
sudah cukup.
2. Intan Kantong kertas efektif untuk mengurangi
pengggunaan sampah plastik. Tetapi
kurang efisien karena kertas cepat robek
dan tidak bisa dipakai dalam waktu lama.
3. Weny Dengan menggunakan kantong kertas
akan lebih sehat daripada menggunakan
plastik, kantong kertas tidak mencemari
lingkungan dan mudah terurai. Kantong
kertas efektif untuk mengurangi
penggunaan kantong plastik, namun
kantong kertas mudah sobek atau rusak.
Perlu juga ditambahkan tali untuk
pegangan agar mudah membawanya
ketika berkendara.
4. Wulan Kantong kertas bagus untuk mengurangi
kantong plastik, namun kantong kertas
mudah sobek. Menggunkan kantong
kertas untuk bahan makanan kering
seperti cabai akan membuat cabai lebih
tahan lama atau tidak cepat busuk.
RANGKUMAN HASIL PROYEK

NAMA ANGGOTA KELOMPOK

1. I Putu Oscar Perdana Putra (1813071026)


2. I Gede Sukma Wibawa (1813071029)
3. Fany Bagus Triandika (1813071038)

RAKAN KERJA

No. Identitas Tanggapan


1. Nama : Dewa Artha Saya kira sangat bagus sekali, ide
Tempat/Tgl : Lahir Singaraja, 19 Oktober dari adik-adik mahasiswa sudah bisa
1976 sedari sekarang memulai mengurangi
Jenis Kelamin : Laki-laki pengunaan kantong plastik dan
Alamat : Jalan Sekip No.3 Kaliuntu menggantikan kantong kertas yang
Agama : Hindu sesuai dengan Peraturan Gubernur
Pekerjaan : Pedagang No. 97 Tahun 2018 kemudian diikuti
Nomor Telepon: 08124697348 dengan Intruksi dari Bupati Buleleng
No.367 Tahun 2019. Tentunya
kegiatan ini sangat positif sekali,
dimana kita ketahui bahwa kantong
plastik itu kan dapat mengakibatkan
dampak lingkungan yang begitu
parah kemudian bisa merusak
lingkungan karena kantong plastik ini
kan bahan beracun yang sulit diurai
kedepannya. Semoga program ini
terus berjalan dan
berkelanjutkan.Namanya program
yang baru berjalan tentu masih
banyak hambatan, kemudian jangan
patah semangat.

PELANGGAN

No. Identitas Tanggapam


1. Nama : I Made Modiartha Adik-adik sudah kreatif dan positif
Jenis Kelamin : Laki-laki mengurangi sampah plastik, saya
Alamat : Banyuasri salut juga adik-adik dari Pendidikan
IPA sudah berpartisipasi dalam
Pergub Bali tentang pengurangan
sampah plastik. Kak Modi. berpesan
tentang kantong kertas yaitu kantong
kertas ini bisa dirapikan lagi agar
tidak mudah robek.
2. Nama :I Kade Wirawan Kantong kertas ini sangat positif
Jenis Kelamin : Laki-laki untuk mengurangi sampah plastik
Alamat : Jl. Lingga Gang 3 yang sejalan tentang Peraturan
Gubernur yang berlaku saat ini
3. Nama :Ni Wayan Popy Widiantari sangat mengapresiasi kakak-kakak
Jenis Kelamin : Perempuan yang sudah berpartisipasi untuk
Alamat ; Jl. Samudra No.60 mengurangi sampah plastik di sini
sesuai dengan Pergub Bali saat ini,
akan tetapi kemungkinan untuk tidak
menggunakan kantong plastik sangat
kecil, tetapi kantong kertas ini sangat
berguna untuk mengurangi sampah
plastik.

Anda mungkin juga menyukai