Anda di halaman 1dari 4

Evaluasi Pembelajaran

Kerjakan soal-soal di bawah ini untuk menguji apakah anda sudah memahami materi mengenai
metabolisme atau belum. Pilihlah jawaban yang benar.

1. Enzim merupakan katalis. Katalis yang bekerja dalam tubuh makhluk hidup disebut....
A. fotosintesis
B. endergonik
C. metabolisme
D. biokatalisator
E. eksogenik

2. Enzim mengkatalis reaksi dengan cara meningkatkan laju reaksi. Peningkatan laju
reaksi dilakukan melalui…
A. kofaktor
B. apoenzim
C. haloenzim
D. ko-enzim
E. gugus prostetik

3. Berikut ini data hasil percobaan fermentasi glukosa oleh sel ragi. Data berdasarkan
hasil pengamatan terbentuknya gas di tabung durham setelah 30 menit percobaan.

Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa ....


A. penambahan HCl tidak menghambat proses fermentasi sehingga dapat
menghasilkan oksigen
B. pemanasan menyebabkan glukosa rusak sehingga tidak dapat dipecah oleh sel ragi
C. penambahan NaOH meningkatkan kadar pH sehingga enzim pada ragi tidak dapat
bekerja dengan optimal
D. jika jumlah NaOH ditambah lagi, gas yang dihasilkan akan semakin banyak
E. penambahan ragi tidak akan menyebabkan munculnya gas

4. Fotosintesis mengambil tiga komponen untuk dapat membentuk ATP (energy),


yaitu....
A. karbon dioksida, air, dan energi
B. karbon monoksida, air, dan energi
C. karbon dioksida, sitoplasma, dan energi
D. karbon monoksida, sitoplasma, dan energi
E. karbon monoksida, air, dan sitoplasma

5. Manakah dari produk reaksi terang fotosintesis yang digunakan dalam siklus Calvin?
A. H2O dan O2
B. ADP, Pi, dan NADP+
C. elektron dan H+
D. ATP dan NADPH
E. ADP dan elektron

6. Manakah pernyataan berikut ini yang paling mewakili hubungan antara reaksi terang
dan siklus Calvin?
A. reaksi terang menyediakan ATP dan NADPH untuk siklus Calvin, dan mengembalikan
ADP, Pi, dan NADP+ untuk reaksi terang.
B. reaksi cahaya menyediakan ATP dan NADPH ke langkah fiksasi karbon siklus Calvin,
dan siklus Calvin menyediakan air dan elektron untuk reaksi terang.
C. reaksi terang memasok siklus Calvin dengan CO 2 untuk menghasilkan gula, dan siklus
Calvin memasok gula ke reaksi terang untuk menghasilkan ATP.
D. reaksi terang menyediakan oksigen ke siklus Calvin untuk aliran elektron, dan siklus
Calvin memberikan air untuk reaksi terang
E. reaksi terang menyediakan karbon dioksida ke siklus Calvin untuk aliran electron,
dan siklus Calvin memberikan Oksigen untuk reaksi terang.

7. Perhatikan diagram respirasi aerob berikut!

8. Berdasarkan diagram tersebut, tempat dan hasil dari bagain X adalah…


A. sitoplasma, 2 NADH + 2 ATP
B. sitoplasma, 6 NADH + 2 ATP
C. matriks mitokondria, 2 NADH
D. matriks mitokondria, 6 NADH + 2 ATP
E. matriks mitokondria, 6 NADH + 2 FADH2

9. Perhatikan gambar berikut ini!


Secara berurutan 1, 2, 3, dan 4 adalah…
A. transfer elektron, siklus Krebs, dekarboksilasi oksidatif dan glikolisis
B. glikolisis, dekarboksilasi oksidatif, siklus Krebs, dan transfer elektron
C. siklus Krebs, glikolisis, dekarboksilasi oksidatif, dan transfer elektron
D. dekarboksilasi oksidatif, glikolisis, siklus Krebs, dan transfer elektron
E. glikolisis, siklus Krebs, dekarboksilasi oksidatif, dan transfer elektron

Perhatikan gambar berikut ini!

Nama tahapan yang ditunjukan pada no.1 dan 2 adalah…


A. glikosisis dan transfer elektron
B. glikolisis dan siklus Krebs
C. siklus krebs dan transfer elektron
D. glikolisis dan siklus Calvin
E. siklus Calvin dan transfer elektron

10. Perhatikan gambar berikut ini :

Gambar tersebut menunjukan aktivitas enzim dalam membantu reaksi yang di pengaruhi
pH. Keterangan gambar yang tepat gambar ilustrasi tersebut adalah ...
A. kerja enzim semakin meningkat seiring dengan meningkatnya pH
B. Kecepatan reaksi semakin meningkat seiring degan meningkatnya pH
C. Satu jenis enzim bekerja dengan optimal pada pH larutan tertentu
D. Satu jenis enzim akan semakin bekerja maksimal dengan meningkatnya pH
E. pH akan semakin meningkat pada kecepatan reaksi yang stabil

JAWABAN
1. D
2.D
3.E
4.C
5.A
6.B
7.A
8.A
9.A
10.B

Anda mungkin juga menyukai