Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

{LKPD}

NAMA SEKOLAH : SMA NEGERI 6 BATANGHARI

MATA PELAJARAN : EKONOMI

KELAS/SEMESTER : XI / 2

KD : 3.5 Mendiskripsikan perdagangan internasional

1. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat mendiskripsikan tentang perdagangan internasional
2. Siswa dapat menjelaskan teori-teori perdagangan internasional
3. Siswa dapat menjelaskan mamfaat dan factor-faktor yang menpengaruhi perdagangan
internasional

2. LANGKAH – LANGKAH KEGIATAN


1. Bacalah modul sebagai sumber lainya kemudian buatlah kesimpulan mengenai mamfaat
dan factor-faktor yang mempengaruhi perdagangan internasional
2. Diskusikanlah kesimpulan yang anda buat dalam forum diskusi dengan teman-temanmu
3. Catatlah hasil diskusi dalam lembar jawaban

Mamfaat perdagangan Internasional

NO Mamfaat Perdagangan Internasional


.
1.
2.
3.
4.
5.

SISTEM PENGOLAHAN NILAI

NO ASPEK BOBOT KET


.
1. NILAI FORUM 10
2. NILAI KELAS MAYA 10
3. NILAI TUGAS MODUL 20
4. NILAI TUGAS KUIS 20
5. NILAI TUGAS AKHIR 20
6. NILAI ULANGAN HARIAN 20

Anda mungkin juga menyukai